Dinkes Nagan Raya Bersama Satgas TMMD Reg Ke -120  Gelar Penyuluhan Posyandu Dan Stunting.

Redaksi

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2024 - 08:37 WIB

50169 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Target penurunan prevalensi stunting, di Kabupaten Nagan Raya Satuan Tugas (Satgas) Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-120 Kodim 0116/Nagan Raya dan Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XL Dim 0116/ bekerjasama sama dengan Dinas Kesehatan melakukan penyuluhan stunting, Posyandu, Posbindu BTM, Stunting di Kantor Keuchik Desa Kota Baro Blang Muling, Kamis (16/05/24).

Dengan kegiatan sosialisasi penyuluhan penanganan serta pencegahan Posyandu, Posbindu PTM,stunting yang digelar ini diharapkan dapat membantu upaya dari pemerintah dalam mencegah terjadinya kasus stunting khususnya di Kabupaten Nagan Raya

Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. dari tempat terpisah mengungkapkan dalam TMMD Reg ke-120 ini selain kegiatan pembangunan fisik yaitu membangun jalan fisik 3000 M, Parit Kanan Kiri Jalan 3000 M, Rabat Beton 350 M, Jembatan 1 Unit dan Box Culver 2 Unit, Sasaran Non Pisik meliputi Penyuluhan Wasbang, Penyuluhan Narkoba, Penyuluhan Kesehatan Stunting, Penyuluhan Posyandu, Posbindu, Penyuluhan Pertanian dan Pengobatan Masal dan sasaran Tambahan Manunggal Air 3 Titik, Ketahanan Pangan, Bersatu dengan Alam, Pembersihan Lingkungan, Rehab RTLH/MCK..

Baca Juga :  PJ Bupati Nagan Raya Tinjau Lokasi Tempat Pemungutan Suara Seluruh Pelosok Nagan Raya 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan SSK juga mengungkapkan bahwa TMMD Reg ke-120 pekerjaan fisik jalan dan parit 3000 meter,

Kegiatan penyuluhan dan sosialisasi yang dilakukan ini mendapat dukungan dari seluruh lapisan masyarakat dari 6 Desa yaitu Desa kota Baro Blang Muling, Desa Alue Gajah, Desa Lhok Beutong, Desa Meureboh Desa Gampong Tengoh hal tersebut terbukti dengan antusiasnya masyarakat yang hadir untuk mengikuti sosialisasi yang kita lakukan.

Ia juga berharap masyarakat Desa kota Baro Blang Muling, Desa Alue Gajah, Desa Lhok Beutong, Desa Meureboh Desa Gampong Tengoh mengerti apa itu Posyandu, Posbindu PTM maupun stunting, serta materi terkait sarana air bersih yang diberikan oleh Dinas Kesehatan.

Baca Juga :  Sambut 1 Muharam 1446.H. Salviar Evi Berikan Kado Untuk Camat Baru Seunagan Timur Baihaqi Husen.

Sementara itu Kepala Puskesmas Suka Makmue Nurzaini, S.TR. Keb mengatakan TMMD Reg ke-120 Kodim 120 bekerjasama dengan Dinas Kesehatan yaitu dengan melakukan penyuluhan tentang Posyandu, Posbindu PTM dan stunting.

Dalam penanganan stunting, Dinas Kesehatan telah melakukan penanganan di seluruh Desa di Kabupaten Nagan Raya dengan memberikan asupan gizi sesuai dengan indikasi-indikasi yang ada dan untuk target penurunan stunting secara nasional yaitu 14%.
Ia juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Nagan Raya agar melakukan Posyandu, Posbindu PTM pencegahan stunting dengan tiga cara yaitu dengan pola makan yang baik,pola asuh dan lingkungan yaitu sumber air bersih.

Dalam melakukan penyuluhan terkait stunting,Dinas Kesehatan Kabupaten Nagan Raya melakukan penyuluhan kesehatan lingkungan yaitu penggunaan jamban dan air bersih. (red)

Berita Terkait

Helmi Hamdan. ST Antar Siswa SMKN 1 Nagan Raya Belajar Praktis Dunia Industri Ke PT. BEL.
Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang
DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026
Pemkab Nagan Raya Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran.
TRK Bupati Nagan Raya Kunker Di Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang.
Panen Raya Padi Serentak TRK Bupati Nagan Raya Potong Padi Mengunakan Combat.
Bupati Nagan Raya Gelar Open House Idul Fitri 1446 Hijriah Di Anjungan Pendopo

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 19:55 WIB

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Kamis, 17 April 2025 - 05:28 WIB

Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB