Festival Bunga Dan Buah Karo 2024 Targetkan Pengunjung Sebanyak 80.000 Orang

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Rabu, 3 Juli 2024 - 15:44 WIB

50253 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

Untuk memastikan kesiapan semua aspek acara sebelum festival dibuka pada tanggal 4 Juli besok.Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang melakukan peninjauan mendalam terhadap persiapan Festival Bunga dan Buah Karo Tahun 2024 yang akan diselenggarakan di Taman Mejuah-Juah, Berastagi.

Bupati Karo memastikan persiapan mulai dari lokasi utama festival, kesiapan panggung, dan pengaturan acara yang akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut. Selain itu, beliau juga memeriksa stan UMKM yang akan berpartisipasi dalam festival ini serta memastikan area di Taman Mejuah-Juah terlihat bersih dan tertata rapi.

Baca Juga :  Upacara Pembukaan Lomba Tangkas Pramuka Penegak XIV Kwarcab Karo Tahun 2024 Dihadiri Wakil Bupati Karo

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan target pengunjung sebanyak 80.000 orang, Festival Bunga dan Buah ini diharapkan menjadi acara yang besar dan berkesan bagi warga Karo dan pengunjung dari berbagai daerah.

Pembukaan pada tanggal 4 Juli akan dihadiri langsung oleh Pj. Gubernur Sumatera Utara, Dr. Drs. H. Agus Fatoni, M.Si, sedangkan pada hari kedua acara akan dihadiri langsung oleh Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Sandiaga Uno.

Baca Juga :  Simbol Integritas,Bawaslu Karo Tanam Pohon Manggis Di Halaman Kantor Sekretariat

Festival Bunga dan Buah Karo Tahun 2024 di Taman Mejuah-Juah, Berastagi, diharapkan dapat menjadi momentum untuk mempromosikan potensi pariwisata dan ekonomi kreatif di Karo serta meningkatkan kunjungan wisatawan ke Kabupaten Karo.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding Indikator Keberhasilan Pemulihan Dan Penguatan Jaringan Irigasi Kawasan Terdampak Banjir
Ribuan ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Ikuti Apel Gabungan
Pastikan Pembangunan Drainase Berfungsi Baik Bupati Karo Tinjau Hasil Pembangunan Saluran Drainase Tigapanah
Ramah Tamah Tahun Baru 2026 di Pendopo Rumah Dinas Bupati Karo Wadah Saling Bertukar Pikiran Komitmen Bersama Membangun Kabupaten Karo
Rapat Evaluasi Kinerja Pembangunan Kabupaten Karo Tahun 2025
Arus Lalu Lintas di Sekitar Mikie Holiday Berastagi Masih Landai, Petugas Tetap Siaga
Dukung Ketahanan Pangan BUMDES Silegin Ukur Desa Martelu Ternak Bebek Petelur

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB