LindungiHutan Gelar Webinar Green Skilling Bahas Metrik dan Laporan Keberlanjutan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 12 September 2024 - 22:13 WIB

50145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Webinar Green Skilling ke-10 akan digelar pekan depan Kamis, 19 September 2024 dengan bahasan tentang laporan keberlanjutan.

LindungiHutan mengadakan webinar bertajuk “Menerapkan Metrik dan Laporan Keberlanjutan dalam Meningkatkan Tanggung Jawab Sosial, Lingkungan, dan Finansial Perusahaan.” Acara ini akan diadakan secara daring pada Kamis, 19 September 2024 pukul 15.00 WIB.

Webinar ini mengundang dua pembicara yakni Dosen Praktisi Kampus Merdeka sekaligus perwakilan PT Sucofindo Cabang Semarang Sekar Dwi Setyaningrum dan Sustainability Professional sekaligus Head of External ISSP Indonesia Regina Inderadi. 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara akan dipandu oleh Project & Campaign Officer LindungiHutan Dara Putri Maharani (MC) dan Product Assistant LindungiHutan Muthi’ah Aini Rahmi (Moderator). 

Baca Juga :  Esports Menyala di Gorontalo: TRIO Booyah Cup Hadir untuk Membangun Generasi Esports Muda di Gorontalo.

Calon peserta dapat mendaftarkan diri secara gratis melalui tinyurl.com/greenskilling10.

Pentingnya Laporan Keberlanjutan untuk Perusahaan

Beberapa tahun terakhir, kesadaran akan pentingnya keberlanjutan meningkat pesat di berbagai sektor bisnis secara global. 

Menurut KPMG Survey of Sustainability Reporting tahun 2022 dalam Katadata (2024), jumlah perusahaan yang termasuk dalam kelompok G250 dan N100 yang memiliki pelaporan berkelanjutan terus meningkat.

Pemangku kepentingan menuntut transparansi dan akuntabilitas dalam praktik bisnis, terutama terkait keberlanjutan lingkungan dan sosial. Di sinilah pentingnya pengukuran dan pelaporan keberlanjutan menjadi sangat krusial. Pengukuran yang akurat dan pelaporan yang transparan tidak hanya membantu perusahaan mematuhi regulasi, tetapi juga meningkatkan kepercayaan stakeholder dan menciptakan nilai jangka panjang.

Baca Juga :  VRITIMES Umumkan Kerjasama Strategis dengan linipost.com dan cakrawalasatu.com

Mulia Simatupang dalam webinar Green Skilling (29/8) mengatakan, “Sustainability report itu penting karena menjadi sumber informasi terkait green performance lembaga yang bersangkutan, mengurangi risiko praktik greenwashing, dan memudahkan lembaga pemeringkat kredit untuk memasukkan variabel keberlanjutan dalam mengevaluasi kelayakan kredit”.

Dalam webinar, akan dibahas mengenai metrik keberlanjutan mengenai standar internasional dan implementasi di perusahaan serta inovasi dalam sustainability report dan dampaknya terhadap tanggung jawab sebuah perusahaan.

Diskusi dalam webinar ini diharapkan dapat memberikan wawasan mengenai penerapan standar metrik yang transparan serta laporan keberlanjutan dapat menjadi alat strategis bagi perusahaan untuk meningkatkan kepercayaan publik dan menjaga keberlanjutan bisnis perusahaan.

Berita Terkait

Bantuan Gubernur di Desa Mandalasari Diduga Dikerjakan Asal-Asalan, Kualitas tidak produktip
10.000 Relawan Siap Hijaukan Boyolali di Munas SWI 2026
Di Aceh Tenggara Panen Buah Mangga Kweni.Satu Pohon Mencapai Satu Ton.
Perkuat Sinergi Pembangunan Bupati Karo Melakukan Kunjungan ke Pabrik AQUA Berastagi
Warung Wajik Taat Pajak dan Bijak Kelola Usaha Mendapat Apresiasi Bupati Karo
Dukung Asta Cita Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Teken Nota Kesepahaman Sinergitas Program
Dukungan Penuh ! YAHMAN Efendi Siap Bersinergi dengan Bupati Pesisir Barat Demi Perlindungan Konsumen

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB