Membanggakan, Putri Prajurit Yonif 9 Marinir Raih Juara Memanah Kejuaraan Nasional Berkuda Lampung Series #1

hayat

- Redaksi

Senin, 6 Januari 2025 - 08:10 WIB

5079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pesawaran LampungWaspada Indonesia, com:
TNI AL, Kormar, Brigif 4 Marinir, Yonif 9 Marinir. Lillian Fetrinadya putri dari prajurit Yonif 9 Marinir yaitu Koptu Marinir Taufiq Dadang Saputra berhasil membuktikan kemampuannya dengan berhasil meraih juara Memanah Kejuaraan Nasional Berkuda Lampung 2025 yang dilaksanakan di Benteng Beach,Kalianda,Lampung Selatan. Sabtu & Minggu (04-05/01/25)

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Srikandi Berkuda memanah Lillian Fetrinadya berhasil membawa pulang dua medali yaitu Medali Emas Putri Terbaik Kelas Senior Umum kategori Angletriple shoot Track 100m dengan Kuda vega – BRL STABLE dan Medali Perak Kelas senior putri Angletriple shoot track 100 M dengan Kuda Muhtazaz – BRL STABLE. Kejuaraan ini di ikuti oleh 53 peserta dari seluruh Indonesia dan Malaysia. Prestasi yang diraih oleh Lillian Fetrinadya tidak lain adalah hasil jerih payah dan keuletan serta kemauan kuat Lillian Fetrinadya sendiri yang dilatih dan digembleng oleh pelatih Berkuda memanah yang tidak lain adalah ayahandanya yakni, Koptu Marinir Taufiq anggota Kompi Harimau Batalyon Infanteri 9 Marinir.

Baca Juga :  SANTRI UMUR 13 Tahun Diduga Mengalami Kekerasan di Pesantren, Keluarga Tempuh Jalur Hukum 05 Januari 2025, 07:53,

Komandan Batalyon Infanteri 9 Marinir Letkol Marinir Achmad Toripin, S.A.P., M. Tr.Opsla., menyampaikan, ‘Selamat atas kemenangan dan rasa bangga kepada salah satu putri dari prajurit Yonif 9 Marinir atas prestasi yang diraih dalam Kejuaraan Nasional Berkuda Lampung 2025. Prestasi ini tentunya sangat membanggakan baik terhadap Lilian dan keluarganya sekaligus tempat berdinas ayahnya, karena melalui pembinaan keluarga yang berhasil dengan semangat serta dedikasi yang tinggi dapat mendorong putrinya dalam meraih prestasi juara, ‘Ujarnya.
4, 5/01/2025, Waspada Indonesia, com,

Baca Juga :  BENDUNGAN JEBOL, Ratusan HA sawah di kecamatan Marga Punduh Terancam Gagal Panen

(RUMLI)

Berita Terkait

DEKLARASI ALIANSI MASYARAKAT PESAWARAN (AMP) DUKUNG PASANGAN CABUB DAN CAWABUB, SUPRIYANTO_SURIANSYAH DI PSU PESAWARAN
LSM Trinusa dan IWANI Lampung Gelar Rakor dan Halalbihalal Jelang Rakerda 2025
Korps Marinir: Brigif 4 Mar/BS Bersama Pemprov Lampung Dirikan Posko Penggalangan Pengumpulan Bantuan Kemanusian Korban Bencana Myanmar
Bupati Nagan Raya Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Abu Razak
DEMO RICUH, RIBUAN MASSA NGAMUK TUNTUT KPU , JALAN KAN PUTUSAN, MK SECARA PENUH
GELAR DENGAR PENDAPAT (RDP).Anggota DPRD Pesawaran Usulkan KPU Perpanjang Waktu Pendaftaran Peserta PSU
PESAWARAN LAMPUNG- DPC Partai Demokrat Pesawaran bersama jajaran dengan tegas menyampaikan keberatan atas keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pesawaran yang menerima berkas pencalonan Supriyanto – Suriansyah Ralieb.
BENDUNGAN JEBOL, Ratusan HA sawah di kecamatan Marga Punduh Terancam Gagal Panen

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru