Respon Cepat Kanit Reskrim Polsek Lima Puluh Lakukan Olah TKP di Musholla Al Ikhsan

REDAKSI BATU BARA

- Redaksi

Senin, 20 Oktober 2025 - 21:49 WIB

50102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA — Aksi pencurian kembali meresahkan warga. Kali ini, Musholla Al Ikhsan yang terletak di Desa Perkebunan Dolok, Kecamatan Lima Puluh, Kabupaten Batu Bara menjadi sasaran. Pelaku menggondol kotak infaq dan mesin air. Senin (20/10/2025).

Peristiwa ini pertama kali diketahui oleh Suparman, marbot musholla, saat hendak membersihkan area tempat ibadah. Ia terkejut mendapati pintu besi gudang dalam keadaan rusak dan terbuka.

‎Setelah diperiksa, kotak infaq yang disimpan usai salat subuh sudah tidak ada di tempat. Tak hanya itu, mesin air di dalam sumur sedalam 6 meter juga turut hilang.

Baca Juga :  Inalum Dukung Program Pasar Murah di Kabupaten Batu Bara

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Suparman langsung melaporkan kejadian tersebut kepada Badan Kemakmuran Musholla (BKM) dan segera diteruskan ke Polsek Lima Puluh.

Kapolsek Lima Puluh AKP Salomo Sagala, membenarkan laporan pencurian tersebut. Pihaknya telah menurunkan tim dari Unit Reskrim, dipimpin Ipda Wira Hidayat, untuk melakukan olah TKP dan mengumpulkan bukti.

‎Polisi menduga pencurian dilakukan menjelang subuh, saat musholla dalam kondisi sepi. Hingga kini, proses penyelidikan masih berlangsung dan pelaku sedang diburu.

Baca Juga :  DPD Bapera Batu Bara Berikan Bantuan pada Korban Kebakaran di Desa Pakam Raya

‎Pihak kepolisian juga mengimbau masyarakat untuk lebih meningkatkan kewaspadaan, terutama dalam menjaga keamanan fasilitas umum dan tempat ibadah.

‎Kami sangat sedih. Kotak infaq itu untuk keperluan musholla, ujar Mas Pur, salah satu warga setempat dengan nada kecewa.

‎Warga berharap kasus ini segera terungkap dan pelaku tertangkap agar kejadian serupa tidak terulang kembali.

Berita Terkait

Ketua IWO Batu Bara Darmansyah, Minta Kejari Batu Bara Agar Segera Meriksa Mantan Dinas PUTR Batu Bara dan PPK Nya
Gerebek Gudung di Talawi, Satreskrim Polres Batu Bara Amankan 300 Blangkas dan Dua Orang Tersangka
Kapolsek Indrapura AKP Rahmad R. Hutagaol Tinjau Aliran Sungai Pare Pare di Desa Perkotaan Bersama Warga
Ketua IWO Kabupaten Batu Bara Darmansyah Mendesak Pemkab Batu Bara Untuk Menutup PT. Tunas Pilar Sejahtera
Abaikan Surat Penghentian Batching Plant PT Tunas Pilar Sejahtera di Kabupaten Batu Bara Tetap Beroperasi Tanpa Izin
Pengurus IWO Batu Bara Audiensi Ke Kejari Batu Bara, Perkuat Sinergi Media dan Penegakan Hukum
PD IWO Desak Bupati Batu Bara Tunda Rekomendasi Pembaruan HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala, Menyampaikan Imbauan Kepada Masyarakat Untuk Mewaspadai Cuaca Yang Masih Ekstrem

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru