Polres Bener Meriah Edukasi Generasi Muda tentang Bahaya Narkoba

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2024 - 19:37 WIB

50214 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong — Polres Bener Meriah terus meningkatkan upaya pemberantasan dan pencegahan penyalahgunaan narkoba melalui berbagai strategi, salah satunya adalah edukasi kepada generasi muda melalui media sosial.

Kapolres Bener Meriah, AKBP Nanang Indra Bakti, melalui Kasat Narkoba Iptu Robby Afrizal mengatakan, pihaknya akan terus mensosialisasi dan mengedukasi baik melalui media sosial maupun tatap muka secara langsung dengan pelajar dan kelompok masyarakat di Bener Meriah.

“Kami berharap masyarakat dan generasi muda mendapatkan edukasi yang baik terkait bahaya dari narkoba. Kesadaran dan peran aktif orang tua juga sangat penting untuk melindungi anak-anak dari bahaya narkoba,” ujar Robby, Rabu, 15 Mei 2024.

Baca Juga :  Kader Gerindra Bener Meriah Harap Dek Fad Dampingi Muallem di Pilkada Aceh

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Robby menambahkan, upaya tersebut penting untuk membangun kesadaran dan pemahaman yang mendalam tentang risiko dan dampak buruk dari narkoba.

Ia juga menjelaskan, beberapa langkah yang dapat membantu generasi muda terhindar dari penyalahgunaan narkoba. Pertama, mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa dan meningkatkan keimanan. Kedua, membangun komunikasi yang baik dengan keluarga, sehingga orang tua dapat memantau perkembangan dan pergaulan anak-anak mereka.

Baca Juga :  Bersilaturrahmi ke Pintu Rime Gayo Prof.Abdullah Puteh Ajak Warga Semua Tanami Satu Jenis Tanaman Unggul

Robby juga mengingatkan generasi muda untuk menjauhi narkoba dengan mengisi waktu luang dengan kegiatan positif seperti olahraga dan hobi yang bermanfaat.

Dengan langkah-langkah ini, generasi muda Bener Meriah diharapkan makin sadar akan bahaya narkoba dan mampu menjauhi serta melawan penyalahgunaan narkoba demi masa depan yang lebih cerah.

“Kami terus berkomitmen untuk menciptakan lingkungan yang aman dan bebas dari narkoba. Edukasi dan pencegahan adalah kunci untuk melindungi masa depan generasi muda kita,” demikian, tutup Robby.

(DL)

Berita Terkait

Apel Perwira Yonif 114/Satria Musara Guna Menyiapkan Perwira dalam Kesiapan Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-S Unifil
PUSDA Ucapkan Selamat kepada Tagore Abubakar dan Armia, Ayok bersatu mendukung program dan visi-misi kedepan
Women Support Women, Program Srikandi PLN Untuk Pemberdayaan UMKM Perempuan di Aceh
Kader Gerindra Bener Meriah Harap Dek Fad Dampingi Muallem di Pilkada Aceh
SD Negeri Sapara Kunjungi Makam Datu Beru Di Kampung Tunyang
Bersilaturrahmi ke Pintu Rime Gayo Prof.Abdullah Puteh Ajak Warga Semua Tanami Satu Jenis Tanaman Unggul
Edarkan Uang Palsu, Seorang Wanita Diamankan Polsek Bandar
Marketing Manager PT. Koperasi ACG Resmikan Gudang Koperasi ACG Beber Meriah

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 15:58 WIB

Jaya Sakti Sehat, Satgas Yonif 113/JS Bangun Kedekatan Lewat Layanan Kesehatan di Kampung Bilai

Minggu, 12 Oktober 2025 - 05:35 WIB

Kegiatan Dibiayai Dana Desa, Tapi Laporan Dibuat Puskesmas: Desa Bingung, Masyarakat Curiga

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:29 WIB

TNI Jaya Sakti Bantu Warga, Pos Engganengga Bagikan Bahan Makanan Door-to-Door ke Rumah Penduduk

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:26 WIB

Satgas Yonif 113/JS Menyapa dan Dengarkan Keluhan Warga di Pedalaman Intan Jaya

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:35 WIB

Jaya Sakti Menyapa, Satgas Yonif 113/JS Bangun Silaturahmi Melalui Komunikasi dari Rumah ke Rumah

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:29 WIB

Jaya Sakti Berbagi, Satgas Yonif 113/JS Eratkan Hubungan dengan Anak-anak Kampung Bilai

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:33 WIB

Tanpa Paksaan, Peserta Isbat Nikah di Sukamaju Dukung Penuh Kelanjutan Program Legalitas Pernikahan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 16:35 WIB

Satgas Yonif 113/JS Berikan Layanan Kesehatan dari Rumah ke Rumah di Intan Jaya

Berita Terbaru