Puncak Pesta Rakyat Kabupaten Pringsewu Dihibur Wayang Kulit Semalam Suntuk

hayat

- Redaksi

Jumat, 18 April 2025 - 06:17 WIB

50294 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pringsewu,Lampung -waspadaindonesia:Sebelum pagelaran wayang kulit dengan dalang Ki Teguh Surono yang membawakan lakon ‘Indraprashta Makmur’, juga digelar pentas seni budaya Lampung, serta pada siang sebelumnya pertunjukan Reog Ponorogo.

Semarak Pesta Rakyat diadakan oleh Bupati dan Wakil Bupati Pringsewu Riyanto Pamungkas dan Umi Laila bersama masyarakat dengan berbagai rangkaian kegiatan diantaranya gogoh iwak, pentas musik, pertunjukan kuda kepang, reog, seni budaya Lampung, serta wayang kulit.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Pringsewu Riyanto Pamungkas saat menyampaikan kata Perayaan pada pembukaan pagelaran wayang kulit semalam suntuk yang ditandai dengan prosesi penyerahan set wayang secara simbolis dari bupati kepada dalang Ki Teguh Surono mengatakan diadakannya Pesta Rakyat merupakan janjinya kepada masyarakat Kabupaten Pringsewu.

Baca Juga :  Bupati Pringsewu Riyanto Pamungkas menyematkan tanda peserta kepada 130 mahasiswa Universitas Lampung saat seremoni penerimaan KKN Periode I Tahun 2026 di Aula Pemkab

“Janji kami adalah apabila Allah menakdirkan Riyanto Pamungkas dan Umi Laila memimpin Kabupaten Pringsewu, kami akan mengadakan pesta rakyat dengan berbagai hiburan dan pentas seni budaya daerah. Dan kebetulan bersamaan dengan HUT ke-16 Kabupaten Pringsewu,” katanya.

Bupati Pringsewu juga mengajak masyarakat menjadikan momentum HUT ke-16 Kabupaten Pringsewu untuk memberikan karya terbaik dalam membangun Kabupaten Pringsewu sebagaimana tema tahun ini yaitu Pringsewu Makmur Semangat Jejama Secancanan, serta visi Pringsewu Makmur, yakni Mandiri, Aman, Kondusif, Maju, Unggul dan Religius.

Baca Juga :  Wabup Pringsewu Dukung Progam AI Go To School Dari Mafindo

Pada acara puncak Semarak Pesta Rakyat yang juga dihadiri Ketua TP-PKK Pringsewu Ny.Rahayu Riyanto, Wabup Pringsewu Umi Laila, Pj Sekda Andi Purwanto beserta jajaran pemerintah daerah, DPRD dan forkopimda serta ribuan warga ini, Bupati Pringsewu juga memberikan penghargaan kepada para pelaku UMKM di Bumi Jejama Secancanan.

(HYT)

Berita Terkait

Pemkab Pringsewu Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah
Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu
Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu
Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu
Hermawan S.T Wakil Ketua DPRD Pringsewu Fraksi PKB Apresiasi Polisi Bongkar Komplotan Pencuri Sapi Lintas Kabupaten
Wakil Bupati Pringsewu Buka Festival Solosong Dangdut KOMDAP Se-Provinsi Lampung 2026
Pemkab Pringsewu Gelar Apel Peringatan Hari Desa Nasional
Kanit Intel WN88 Subdit 13 Pesawaran Amankan Tiga Pelaku Pencurian Buah Alpukat

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:01 WIB

Tabligh Akbar Peringati Isra Mi’raj di Aceh Tenggara Berlangsung Khidmat, Wakil Bupati Ajak Masyarakat Teladani Keteladanan Rasulullah SAW

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:17 WIB

DPRK Aceh Tenggara Akan Panggil BPBD Terkait Dugaan Penumpukan Logistik Bantuan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:58 WIB

Kapolda Aceh Serahkan 300 Kasur untuk Korban Banjir Bandang di Ketambe

Senin, 19 Januari 2026 - 21:59 WIB

Menanti Taji APH di Aceh Tenggara: Antara Anggaran “Hantu” dan Pembiaran Sistematis

Minggu, 18 Januari 2026 - 23:29 WIB

Respons Cepat Dinsos Agara: Nasi Bungkus untuk Korban Kebakaran Strak Pisang

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:02 WIB

Wakil Bupati Ajak Masyarakat Jadikan Isra Mi’raj Sebagai Momentum Memperkuat Iman dan Kepedulian Sosial

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:57 WIB

STKIP Usman Safri Kutacane Wisuda 87 Mahasiswa, Pemkab Apresiasi Kontribusi Dunia Pendidikan bagi Pembangunan Daerah

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:39 WIB

Bau Anyir Dana Bencana: LSM KALIBER Mendesak Polda Aceh Audit Total BPBD Aceh Tenggara!

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB