Wabup Karo Njujungken Beras Piher kepada Calon Jemaah Haji Tahun 1446 H/2025 M

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Selasa, 6 Mei 2025 - 15:09 WIB

50272 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabanjahe || Waspada Indonesia

Dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Karo, Jalan Jamin Ginting No. 17 Kabanjahe, Senin (5/5/25). Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P., secara simbolis njujungken Beras Piher kepada Calon Jemaah Haji Kabupaten Karo Tahun 1446 H/2025 M

Sebanyak 24 orang Calon Jemaah Haji asal Kabupaten Karo dijadwalkan akan berangkat ke Asrama Haji Medan pada tanggal 8 Mei 2025, dan selanjutnya bertolak ke Tanah Suci Mekkah pada 9 Mei 2025.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutan Bupati Karo, Brigjen. Pol. (Purn.) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., yang dibacakan oleh Wakil Bupati Karo, disampaikan ucapan selamat kepada para calon jemaah yang akan menunaikan rukun Islam kelima.

“Keberangkatan Bapak dan Ibu sekalian bukan hanya membawa nama pribadi dan keluarga, tetapi juga nama baik Kabupaten Karo dan bangsa Indonesia secara umum. Untuk itu, kami mengharapkan kepada seluruh Calon Jemaah Haji agar senantiasa menaati aturan yang berlaku, menjaga ketertiban, serta melaksanakan rangkaian ibadah haji dengan penuh kekhidmatan,” ujar Wakil Bupati Karo.

Baca Juga :  Gebyar Job Fair KBB 2025: 4.171 Lowongan Kerja Dibuka, Peluang Juga untuk Disabilitas

“Kami seluruh masyarakat Kabupaten Karo dengan penuh sukacita mendoakan semoga Bapak dan Ibu sekalian dapat menunaikan ibadah haji dengan lancar dan menjadi haji yang mabrur dan mabruroh.” Tambahnya

Adapun rincian Calon Jemaah Haji Kabupaten Karo adalah sebagai berikut: 14 orang berasal dari Kabanjahe, 5 orang dari Berastagi, 3 orang dari Simpang Empat, serta masing-masing 1 orang dari Merdeka dan Tiganderket.

Dari total 24 jemaah, 14 orang adalah perempuan dan 10 orang laki-laki. Jemaah tertua laki-laki atas nama Kunci Sembiring berusia 76 tahun, sedangkan jemaah tertua perempuan atas nama Tutut berusia 75 tahun. Sementara itu, jemaah termuda laki-laki atas nama Septa Perangin-angin berusia 49 tahun, dan jemaah termuda perempuan atas nama Ade Anisyah Dalimunthe berusia 31 tahun.

Baca Juga :  Satgas TMMD Ke 118 Gunakan Ekskavator Pasang Gorong Gorong

Acara ini turut dihadiri oleh unsur Forkopimda atau yang mewakili, para Staf Ahli Bupati Karo, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Kabupaten Karo Drs. Dapatkita Sinulingga, para Kepala Perangkat Daerah, perwakilan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Karo, Pengadilan Agama Kabupaten Karo, MUI Kabupaten Karo, FKUB Kabupaten Karo, organisasi masyarakat Islam, tokoh agama, serta para tamu undangan lainnya.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Tupon dan 10,45 Gram Sabu Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Kelurahan Negerilama.
Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding Indikator Keberhasilan Pemulihan Dan Penguatan Jaringan Irigasi Kawasan Terdampak Banjir
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Ribuan ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Ikuti Apel Gabungan
Kapolda Riau Saat Orasi di Hadapan 1.000 Siswa se-Provinsi Riau:  Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam, Kepercayaan, dan Masa Depan

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB