PJ Bupati Hadiri Kegiatan Donor Darah dan Pasar Murah di Kejaksaan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 18 Juli 2023 - 15:14 WIB

50391 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Waspada Indonesia  – Pejabat Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) kompak hadiri Kegiatan Donor Darah Dan Pasar Murah yang adakan oleh Kejaksaan Negeri dalam rangka menyambut Hari Bhakti Adhyaksa Ke 63, di Halaman Kantor Kejaksaan Desa Sentang, Selasa 18 Juli 2023.

Hadir dalam acara Kapolres AKBP Eko., Damdim 0113 Let Inf Krismanto., Kepala Pengadilan Negeri T. Swandi., Kalapas Kelas II Blangkejeren Athorossi., Dan beberapa Kepala Dinas.

Baca Juga :  Maju Sebagai Caleg DPRA, Thalib Dipastikan Mampu Mewakili Masyarakat Gayo Lues dan Aceh Tenggara

Alhudri tampak membaur dengan puluhan masyarakat, ngobrol santai dengan para ibu-ibu dan peserta Donor Darah.
Ia mengucapkan Selamat Hari Bhakti Adhyaksa Ke 63 untuk seluruh jajaran mulai dari Kejaksaan Agung hingga Daerah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kejaksaan Negeri dalam hal ini Kajari selaku tuan rumah membuat ide-ide kreatif seperti ini dengan tidak mengesampingkan pemerintah daerah karena terus berkolaborasi dalam segala kegiatan.

Baca Juga :  Antusias Warga Kampung Peparik Gaib Siap Dukung Dan Menangkan H.Said Sani Menjadi Bupati Gayo Lues

Kita melihat kejaksaan pada taun ini banyak sekali membuat kegiatan seperti Bhakti Sosial, Donor Darah dan Pasar Murah yang mana manfaatnya bisa langsung dirasakan masyarakat.

“Semoga kolaborasi antar lembaga yang ada di Gayo Lues ini terus terjaga tentunya untuk membangun Negeri Seribu Bukit kedepan ” Ungkap Alhudri (Edi Sutami)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Jalin hubungan kerja yang baik, Babinsa melaksanakan Komsos dengan masyarakat desa binaan
Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Komsos Dengan Tokoh Pemuda di Wilayah Binaan.
Polres Gayo Lues Gelar Bazar Ramadhan Murah Bersama Bhayangkari Cabang Gayo Lues
Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025, Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 19:55 WIB

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Kamis, 17 April 2025 - 05:28 WIB

Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB