Pelantikan Dan Pengukuhan Relawan Muda Pertama “Bintang Garuda” Di Aceh

Waspada Indonesia

- Redaksi

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 13:57 WIB

50200 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Marsarahwati Rezki
Sekretaris Relawan Bintang Garuda

Banda Aceh, Jum’at, 11 Agustus 2023 |  Pelantikan relawan pemenangan calon presiden prabowo 2024 telah dilaksanakan di Amel Convention Hall, yang dihadiri langsung oleh Prof. Dr. Yusril Ihza Mahendra, S.H., M.Sc. selaku pendiri Partai Bulan Bintang.

Dalam kegiatan “KONSOLIDASI PEMENANGAN PILEG PARTAI BULAN BINTANG SE-PROVINSI ACEH DAN PEMENANGAN H. PRABOWO SUBIANTO CALON PRESIDEN RI 2024”.
Dalam pidatonya, pendiri Partai Bulan Bintang yakni Yusril Ihza Mahendra mengaku tidak ingin tertinggal kereta dalam persiapan pemilu 2024, dalam pernyataanya “Kita tidak bisa tinggal diam dan harus segera melakukan konsolidasi serta bergerak cepat, dengan menggalang kekuatan baik dari partai nasional hingga partai lokal, hingga melakukan pembentukan relawan untuk menggalang suara guna pemenangan calon presiden kita pak Prabowo”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Gawat : Salah Faham Eksekusi Lahan Oleh PN Suka Makmue Berakhir Ricuh, Kuasa Hukum: Tak Ada Penyitaan Makam

Maka dalam hal ini, pembentukan dan pelantikan relawan muda “Bintang Garuda” pertama kali di laksanakan di Banda Aceh, Jum’at 11 Agustus 2023. Yang disetir oleh tiga pemuda/I hebat asal Aceh yakni Muhammad Iqbal, S.H (Sebagai Ketua Komando Wilayah Aceh), Marsarahwati Rezki, S.H (Sebagai Sekretaris Jendral) dan Fakhrul Azmi, SH.I (Sebagai Bendahara Umum).

Relawan Bintang Garuda diharapkan dapat memberikan pandangan-pandangan dan contoh positif bagi generasi muda saat ini terkait Pemilu yang akan datang. Dukungan besar yang diberikan Partai Bulan Bintang pada bakal calon Presiden Prabowo Subianto telah jauh-jauh hari ditimbang, dikaji, dan bermunajat kepada Yang Maha Esa, sehingga mampu untuk memantapkan hati dan mendeklarasikannya secara nasional, adapun harapan Partai Bulan Bintang dan partai-partai lainnya dapat menjalin kerjasama yang baik dalam pemenangan prabowo Subianto pada PIlpres 2024.

Baca Juga :  Dirresnarkoba Polda Aceh Hadiri Peluncuran Kampung Bebas Narkoba di Lhong Raya

Mengutip salah satu pernyataan Prof. Dr. Yusri Ihza Mahendra “Integritas, Pengalaman, Pengetahuan, dan Kestabilan Jiwa, adalah syarat minimal untuk menjadi Presiden sebab tugas seorang Presiden tidak mudah”.

IqbalKeumala sapaan akrab sebagai ketua Komando relawan juga menyampaikan akan mencoba menghadirkan suasana politik yang aman, damai dengan strategi taktik politik cerdas.

Tentu kita melihat bapak H. Prabowo Subianto sebagai sosok yang sangat tegas, Cerdas, dan jauh sangat matang dalam berpolitik dan bernegara. Namun, Siapapun Bakal Calon Presiden mereka merupakan putra terbaik bangsa.

Dari Beberapa Bakal Calon Presiden, bapak Prabowo Subianto harus melanjutkan perjuangan dalam membangun Agama, Bangsa dan Negara, sehingga diharapkan dapat membawa dobrakan” baru untuk Kesehjateraan dan Kemajuan Bangsa Indonesia yang Rahmatan lil Alamien…(RED)

Berita Terkait

Perusahaan Industri Getah Pinus Ditegur Gubernur Aceh karena Tak Patuhi Penghentian Operasional dan Izin Lingkungan
Status Bendera Bulan Bintang Secara Hukum Belum Final Maka Jangan Di Kibarkan Karena Berpotensi Menimbulkan Gangguan Stabilitas Keamanan
Bea Cukai Aceh Peringatkan Adanya Situs Pelacakan Palsu yang Dipakai Penipu Yakinkan Korban
PISPI Aceh Luncurkan Buku Perdana Harapan Baru Pertanian Indonesia, Jadi Inspirasi Nasional
Rekrutmen PPPK Diduga Bermasalah, BPS Simeulue Terancam Audit Investigatif
Semangat Hari Pahlawan, Bea Cukai Aceh Kenalkan “Uang Kita” kepada Pelajar Lewat Kemenkeu Mengajar 10
Semarak Hari Pahlawan, Bea Cukai Aceh Kenalkan “Uang Kita” kepada Pelajar Lewat Kemenkeu Mengajar 10
PEMA UNADA Mengucapkan Selamat dan Sukses atas Yudisium Mahasiswa/i UNADA Banda Aceh

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB