Mualaf Nagan Raya Terima Bantuan Dari Kapolres  Dan LSM RKCA.

Redaksi

- Redaksi

Jumat, 8 September 2023 - 15:41 WIB

50190 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

waspadaindonesia.com |NAGAN RAYA : Kapolres Nagan Raya AKBP Rudi Saeful Hadi SIK bersama LSM Rimueng Kila Center Atjeh (RKCA) menyerahkan Bantuan sembako dan alat peraga tempat tidur, perlengkapan Sekolah kepada Mualaf di Desa Bumi Sari Kecamatan Beutong Penyerahan dilaksanakan di Desa Alue Seupeng,Kecamatan Tadu Raya Jumat 08 /09 /2023

Dalam pantauan awak media dalam kegiatan tersebut. Selain Kapolres Juga Hadir Kapolsek Beutong Ipda Muh Zainal Dj Madas, Kasat Intelkam AKP Supriadi, Kasat Lantas Iptu Alfi Syahrin, Kabag Ops ,Kabag Humas, Para Pjo polres .Babinsa para pengurus Lembaga RKCA , para Perangkat Desa Bumi Sari dan Alue Supeung.

Pimpinan LSM RKCA Cek Guh yang disampaikan melalui Ketua Lembaga RKCA Agus Salim.RZ.S.Sos selain penyaluran bantuan Sembako dan Alat perlengkapan sekolah juga menyerahkan Bantuan Zakat senif Muallaf dari Desa Paya Kecamatan Seunagan Timur yang diserahkan langsung melalui Kades Cot Teuku Dek Kecamatan Seunagan Timur M.iqbal.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Jaga Kedamaian, Kapolda Kalsel Ajak Tokoh Ormas dan Parpol Sambut Pesta Demokrasi

Agus mengharapkan,untuk para Kades yang ada dalam Kabupaten Nagan Raya untuk dapat  menyalurkan Zakat Senif Muallaf baik padi maupun bersifat lain boleh melalui  kami Lembaga RKCA dan siap menyalurkan.

Agus menyebutkan,tercatat mualaf yang menerima manfaat yang diberikan langsung oleh Kapolres Nagan Raya AKBP Rudi Saeful Hadi nyakni Abdul Wahab (40,) Yanisa (38), Sabariah (23,) Ariaman (24), Muhammad Aulia (12,) Agusman (11 )dan Putri Permata( 5.),”sebut Agus.

Mualaf ini yang dibina oleh lembaga Rimueng Kila Center Atjeh (RKCA) di bawah pimpinan Cek Guh dan di Ketuai oleh Agus Salim.RZ.S.Sos.

Kades Bumi Sari Hendri Feri Susanto mengatakan,dengan kehadiran Kapolres Nagan Raya cukup terharu dikarenakan selama ini belum pernah hadir Kapolres ke Desa kami.

“Dan kami juga ucapkan terima kasih kepada Cek Guh selaku pimpinan Lembaga Rimueng Kila Center Atjeh, yang sudah memfasilitasi kegiatan pada ini hari,”ucap Kades  Bumi Sari Hendri di dampingi Kades Alue Seupeng Kecamatan Tadu Raya  Rustam Ys.

Baca Juga :  Calon Bupati Dan Calon Wakil Bupati Nagan Raya Jonniadi - Zaini Mantri Doi Sudah Sangat Siap Bertarung Di Pemilu 27 Nop 2024

Ia menjelaskan,terjadinya saudara Abdul Wahab masuk Islam pertama kali melalui Yah Andi lalu di fasilitas langsung oleh Cek Guh Rimueng Kila Center,” jelas Hendri

Kapolres Nagan Raya AKBP Rudi Saeful Hadi mengatakan, bantuan untuk Mualaf ini sebagai bentuk kepedulian kita selaku umat islam,dan ini harus dibina dengan baik.

Karena Mualaf ini juga suatu amanah yang harus kita jaga, dalam sambutan Kapolres  disaat penyerahan Bantuan sempat menceritakan sejarah salah satu Warga Kristen masuk Islam, pada salah satu daerah ,karena sebelumnya saya juga pernah menerima dari agama Kristen menjadi Mualaf  dan pada saat itu saya masih  bertugas di Papua,” Cerita singkatnya kata Kapolres.

Kapolres mengharapkan agar Mualaf yang ada di Nagan Raya ini harus benar-benar di jaga, karena itu suatu berkah bagi kita,”tutup Kapolres Nagan Raya AKBP Rudi Saeful Hadi. (aswi)

DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE78

Berita Terkait

TRK Bupati Nagan Raya Perintahkan Dinas Terkait Irigasi Lung Tiga Di Seunagan Timur
PMI Nagan Raya Gelar Buka Puasa Bersama Dan Santunan Puluhan Anak Yatim
Detik Detik Hari Raya Idul Fitri Kades Peulekung Berikan Santunan Anak Yatim.
Pemkab Nagan Raya Santunan 1.838 Anak Yatim Dan 2.125 Penyandang disabilitas. Diiringi Buka Puasa Bersama.
Pemdes Gampong ie Beudoh Nagan Raya Santuni Puluhan Anak Yatim Jelang Idul Fitri 1446.H
Ketua DPC Apdesi Mirza YB dan Jajarannya Audiensi Bersama Kapolres Tanggamus AKBP Rivandi
Dirlantas Polda Riau Tinjau Jalur Mudik di Pelalawan, Pastikan Keamanan Pemudik
Ribuan Bungkus Takjil Berbagi Untuk Penguna Jalan. Ari Saputra Ketua MPC PP Nagan Raya Ikut Salurkan

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 04:17 WIB

Dihadiri Bupati Karo Tim Penggerak PKK Kab.karo tahun 2025 Dilantik Langsung Oleh Ketua Tim Pembina PKK Kab. Karo Nyonya Roswitha Antonius Ginting

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:47 WIB

Pelantikan DPK IKAPTK Kabupaten Karo Periode 2025-2030 Dihadiri Wakil Bupati Karo

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:34 WIB

Bupati Karo Serahkan Laporan Keuangan Unaudited Pemerintah Daerah Tahun 2024 ke BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:22 WIB

Relokasi Pool Tenaga Kerja Informal Simpang Tiga Laudah Untuk Mengurangi Kemacetan di Daerah Laudah

Rabu, 26 Maret 2025 - 05:36 WIB

Bupati Karo Pimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa di Kabupaten Karo

Rabu, 26 Maret 2025 - 05:29 WIB

Perkuat Sinergi Pembangunan Bupati Karo Melakukan Kunjungan ke Pabrik AQUA Berastagi

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:32 WIB

Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2025 Pemerintah Daerah Harus Proaktif Menjaga Stabilitas Harga dan Pastikan Ketersediaan Barang Kebutuhan Pokok

Senin, 24 Maret 2025 - 17:53 WIB

Badan Anggaran DPRD Dan TAPD Provinsi Sumatera Utara Berkunjung Ke Kabupaten Karo

Berita Terbaru