Personil Brimob Aceh Bersama TNI Beri Bantuan Untuk Warga Kurang Mampu Di Nagan Raya

- Redaksi

Selasa, 19 Maret 2024 - 15:18 WIB

50183 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NAGAN RAYA – Aceh : Personel Satuan Brimob Polda Aceh Staf dan Kompi 3 Batalyon C Pelopor bersama dengan personel Kodim 0116 Nagan Raya bersinergi melaksanakan bhakti sosial pembagian sembako kepada masyarakat kurang mampu di Desa Ujong Fatihah Kecamatan Kuala Kabupaten Nagan Raya.

Komandan Satuan Brimob Polda Aceh Kombes Pol. Selamat Topan, S.I.K., M.Si. melalui Komandan Batalyon C Pelopor Kompol Usman, SE, MM mengatakan bahwa giat yang penuh berkah ini kami laksanakan semata-mata hanya untuk membantu masyarakat yang kurang mampu dalam menjalankan ibadah puasa.

Baca Juga :  Sambut 12 Rabiul Awal Masyarakat Desa Cot Teuku Dek Gelar Khanduri Maulid Puluhan Hidang Meulapeh Siap Disajikan

Tambah Usman. Kami juga berharap kegiatan bhakti sosial atau pembagian sembako ini bisa bermanfaat kepada penerima nya dan semoga Allah SWT melimpahkan keberkahan kepada kita semua. Selasa, 19 /3/2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran Satuan Brimob Polda Aceh dan Kodim 0116 Nagan Raya dalam kegiatan ini mencerminkan komitmen mereka untuk mendukung dan membantu masyarakat, terutama mereka yang membutuhkan, di tengah-tengah bulan suci Ramadhan.

Baca Juga :  PMI Nagan Raya Gelar Buka Puasa Bersama Dan Santunan Puluhan Anak Yatim

Melalui pembagian sembako ini, diharapkan beban hidup masyarakat yang kurang mampu sedikit terangkat, sehingga mereka dapat menjalankan ibadah dengan lebih khusyuk dan tentram. Semangat gotong royong dan kepedulian sosial yang ditunjukkan oleh para personel Brimob dan Kodim menjadi contoh bagi semua untuk selalu peduli dan berbuat baik kepada sesama, tidak hanya di bulan suci Ramadhan, tetapi juga sepanjang tahun. ( red)

Berita Terkait

Breaking News:  Beutong Ateuh Terkurung Dengan Banjir. Warga Kocar Kacir Naik Ke Gunung Untuk Mengungsi
Breaking News: Hujan Deras Warga  Beutong Ateuh Terkurung Dengan Banjir.
Danyon TP 856/SBS Terima Bantuan Alat Perkebunan Dari Ketua MKGR Nagan Raya
222 Kades Dan 222 Bendahara Nagan Raya Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Keuangan Gampong
Peringati HGN 2025 di Nagan Raya, Bupati TRK Tandatangani Prasasti Penegerian 18 Sekolah
30 Dewan Guru MIN 3 Nagan Raya Menerima Penghargaan Dari Kepala Madrasah
Fatmi Riska Yeni, Keuchik Desa Meugatmeh Salurkan Bantuan Masa Panik Korban Kebakaran
Respons Cepat Keluhan Petani, Tampa Hari Libur Bupati TRK: Tinjau Saluran Irigasi Ujong Fatihah

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB