Percepat sasaran Fisik Satgas TMMD Reguler ke 120 Kejar Pembuatan Jembatan 4X5 Meter

- Redaksi

Minggu, 12 Mei 2024 - 05:49 WIB

50432 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Satuan Tugas Tentara Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) Reguler ke-120 Kodim 0116/Nagan Raya menambah pekerjaan pembangunan sasaran fisik TMMD.

Hal ini terlihat dengan adanya anggota Satgas mengerjakan pembangunan penggalian lubang pondasi, pemasangan mal, perakitan besi dan pengecoran untuk pembuatan jembatan di Desa Kota Baro Blang Muling Kecamatan Suka Makmue Kabupaten Nagan Raya, Minggu (12/05/2023).

Danramil 05/Darul Makmur Kapten Inf Sujito yang juga selaku Koordinator di lapangan mengatakan, sasaran fisik TMMD pembutan Jembatan juga terus di kejar dalam pembuatan jembatan supaya cepat selesai.

Baca Juga :  Bencana Longsor Di Desa Mbetung Polres Tanah Karo Langsung Terjun Ke Lokasi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sasaran fisik berupa pembuatan jembatan ini sekarang sedang di kerjakan penggalian lubang pondasi, pemasangan mal, perakitan besi dan pengecoran, pemasangan mal dan Besi Mal jembatan oleh anggota satgas TMMD merupakan jembatan utama yang di bangun, penggalian tersebut bertujuan untuk mengokohkan dasar jembatan beton yang di kerjakan saat ini,” ujar Danramil.

Lebih lanjut disampaikan, seluruh materil seperti pasir dan batu yang akan di gunakan sebagai pondasi sudah mulai di masukkan ke sasaran TMMD dan dalam pelaksananannya yang utama disiapkan adalah pasir,batu dan Besi sebagai kebutuhan dalam pelaksanaan pembuatan pondasi maupun talud.

Baca Juga :  Pasutri Warga Tadu Raya Terima Kursi Roda Dari Dinsos

“Apabila kesemuanya telah dipenuhi maka aktivitas TMMD akan berjalan sesuai apa yang kita harapkan, Proses pembuatan jembatan ini kita kejar pengerjaannya, mengingat masa tenggang TMMD di berikan waktu yang singkat. kami harapkan cuaca tetap bagus dan tidak ada hambatan di lapangan baik bahan-bahan material dan kesehatan prajurit satgas agar pekerjaan tercapai sesuai dengan target yang di tentukan,” ungkapnya. (red)

Berita Terkait

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot
Tim Terpadu Nagan Raya Periksa PT KIM Terkait Perizinan. HGU Dan Plasma
Batalyon C Pelopor Gelar Sertijab Danki dan Perwira Jajaran.
Pemkab Nagan Raya Umumkan Hasil Seleksi Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Berprestasi dan Santri Tahun 2026
Tiga Remaja Diduga Pencurian Kotak Amal Masjid : Kasat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan
Peletakan Batu Pertama Sekolah Rakyat di Nagan Raya, Bupati TRK Apresiasi Presiden Prabowo
TRK Bupati Nagan Raya Buka Diklat Kader MKGR Aceh 2025 Secara Resmi.

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB