Seorang Balita Bocor Jantung di Nagan Raya Harapkan Bantuan Dari Pemkab Dan Para Dermawan.

Redaksi

- Redaksi

Minggu, 12 Mei 2024 - 05:18 WIB

50218 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya- Aceh :  Seorang bocah berusia 1 tahun, bernama Muhammad Abiyan warga Desa Padang Rubek, Kecamatan Kuala Pesisir, Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh, mengalami bocor jantung dan kini sangat membutuhkan bantuan dari Pemkab Nagan Raya maupun dari dermawan.

Pasalnya, anak kandung dari keluarga Kurang mampu, yakni Faisal ( 30 ) dan Maulidia ( 25 ) tersebut hendak dirujuk ke Rumah Sakit Harapan Kita, di Jakarta untuk menjalani operasi bocor jantung yang dialaminya sejak dari lahir.

Ibu kandung Abiyan, Maulidia mengatakan anak nya mengalami kondisi bocor jantung awalnya diketahuinya setelah diberitahukan oleh Hasil pemeriksaan Dari Rumah Sakit Umum Zainal Abidin (RSUZA)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Di usia 10 bulan Abiyan sudah kami bawa berobat ke RSU ZA Banda Aceh untuk Rawat inap dan bahkan sudah tiga kali Konsul berobat disana, namun hasilnya tidak ada perubahan sama sekali,” ungkap Faisal ayah Dari Abiyan anak yang mengalami jantung bocor saat ditemui wartawan, Minggu ( 12/05/2024).

Baca Juga :  Tertib Jalan Tahapan Kampanye Pilkada di Nagan Raya, Panwaslih Gelar Rakor Bersama Instansi

Menurut keterangan dokter spesialis yang menangani Abiyan RSUZA Banda Aceh, kata Faisal anaknya tersebut mengalami PJB TOF Dalam bahasa Kedoktoran Anak saya mengalami Tetralogi Fallot yang dimana kondisi anak mengalami Kombinasi dari empat cacat jantung yang hadir pada saat lahir.

“Kalau makan dan minum Abiyan mau, akan tetapi keluhannya anak saya ini tidak tumbuh dan berkembang, karena kondisi penyakit bocor jantung yang dialaminya,” ujarnya.

Saat ini, tambah Faisal, anak laki laki nya Abiyan itu harus nya segera dirujuk ke RS Harapan Kita di Jakarta untuk menjalani operasi bocor jantung yang dialaminya.

Sementara, untuk berobat ke Jakarta,Kami sangat tidak punya biaya untuk pergi ke jakarta untuk membawa anak kami.

Sementara, untuk berobat ke Jakarta, keluarga Kurang mampu tersebut terkendala dengan biaya yang terlalu besar. Terutama biaya transportasi, akomodasi dan makan minum selama di Jakarta.

Baca Juga :  Pemkab Nagan Raya Santunan 1.838 Anak Yatim Dan 2.125 Penyandang disabilitas. Diiringi Buka Puasa Bersama.

Apalagi, suaminya sehari-hari bekerja sebagai buruh serabutan dan dari hasil pendapatan kerja suaminya itu pun belum mampu membiayai biaya operasi bocor jantung anaknya ke Jakarta.

“Pengalaman banyak orang yang sudah-sudah berobat ke Jakarta, sampai 1 bulan disana. Jadi kami tidak punya biaya, sementara anak kami ini dalam waktu dekat menunggu jadwal menjalani operasi di RS Harapan Kita di Jakarta,” ungkap Maulidia dengan raut wajah sedih.

Karena itu, demi kesembuhan si buah hati, Maulidia sangat mengharapkan bantuan dari pemerintah Nagan Raya khususnya para dermawan yang terketuk pintu hatinya berniat meringankan beban keluarganya tersebut.

“Harapan Maulidia ibu Abiyan untuk anak nya , kami sangat butuh bantuan untuk biaya operasi Abiyan ke Jakarta. Jika ada dermawan yang memberikan bantuan, kami ucapan terimakasih banyak. Semoga Allah SWT membalas kebaikan mereka,” ucapnya. (red )

Berita Terkait

Helmi Hamdan. ST Antar Siswa SMKN 1 Nagan Raya Belajar Praktis Dunia Industri Ke PT. BEL.
Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang
DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA
Pemkab Nagan Raya Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran.

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru