Puluhan Siswa Daftarkan Lomba Duta Baca Dan Berceritra. Yang Digelar DPK.

Redaksi

- Redaksi

Senin, 27 Mei 2024 - 16:35 WIB

50607 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh menggelar ajang pemilihan Duta Baca dan lomba bercerita. Kegiatan tersebut akan berlangsung pada tanggal 29-31 Mei 2024 di DPK, Komplek Perkantoran Suka Makmue.

Pendaftaran telah dibuka beberapa hari lalu dan ditutup pada tanggal 27 Mei 2024 hari ini.

Kepala DPK Nagan Raya, Said Amri mengatakan, pemilihan Duta Baca diperuntukkan bagi siswa SMA sederajat dan mahasiswa. Sementara lomba bercerita untuk siswa kelas II-V SD/MI.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Said Amri, tujuan dari pemilihan Duta Baca antara lain untuk meningkatkan minat masyarakat berkunjung ke perpustakaan.

Baca Juga :  Ketua Forum Keuchik Dan Pendiri Lembaga RKCA Nagan Raya Mendukung Langkah Ketua AWAN Dan PWI Berantas Oknum Wartawan Nakal

“Selain itu juga untuk memberikan apresiasi kepada pemustaka melalui pemilihan duta baca serta meningkatkan minat pengunjung menjadi anggota perpustakaan,” ujarnya. Senin, 27/5/2024.

Sedangkan lomba bercerita, di antaranya bertujuan untuk menumbuhkembangkan kegemaran membaca dan literasi anak-anak serta kecintaan terhadap karya budaya bangsa melalui berbagai buku bacaan.

“Di samping itu, sebagai upaya mengangkat dan mempopulerkan buku-buku cerita budaya daerah (kearifan lokal) yang mengandung nilai-nilai kehidupan yang baik serta membangun karakter bangsa, baik cerita yang bernuansa kepahlawanan maupun legenda,” jelasnya.

Baca Juga :  PEMKAB  Nagan Raya Gelar Sosialisasi Hukum Adat Bagi Pelajar.

Ditambahkan, para peserta yang ingin mendaftar atau mendapatkan informasi lebih lanjut silakan mengunjungi DPK Nagan Raya atau menghubungi panitia pelaksana melalui HP 085243335975 (Linda Yunita SKM) dan HP 085210142240 (Khairazi Yunanda).

Said Amri mengajak siswa dan mahasiswa di Nagan Raya ikut berpartisipasi di ajang tersebut dan kepada pemenang pada pemilihan Duta Baca dan lomba bercerita akan diberikan hadiah, penghargaan dan plakat.

“Para juara nantinya juga akan diikutkan pada kegiatan yang sama di tingkat Provinsi Aceh dan Nasional,” tutup Said Amri. ( * )

Berita Terkait

Pentingnya Peran Pemuka Agama Memperkuat Keimanan dan Religiusitas Masyarakat Bupati Karo Ajak Tokoh Agama dan Ormas Islam Bersinergi Wujudkan “Karo Beriman”
Helmi Hamdan. ST Antar Siswa SMKN 1 Nagan Raya Belajar Praktis Dunia Industri Ke PT. BEL.
Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan
Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang
Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara
Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo
DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 19:55 WIB

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Kamis, 17 April 2025 - 05:28 WIB

Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB