Tingkatkan Layanan TB-HIV, GF Country Team Kunjungi Lapas Medan

- Redaksi

Sabtu, 8 Juni 2024 - 01:04 WIB

50187 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN
Guna meningkatkan layanan Tuberkulosis – HIV dan upaya pencegahan dan persebaran, Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan menerima kunjungan GF Country Team, Jumat (07/06/2024).

Kunjungan GF Country Team beserta rombongan diterima oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Medan, Maju Amintas Siburian, Kabid Pembinaan, Peristiwa Sembiring, Kasi Perawatan, Rudi Icuana Sembiring, Kepala Subbidang Pelayanan Tahanan, Perawatan Kesehatan, dan Rehabilitasi, Kanwil Kemenkumham Sumut, Suherdi, bersama Tim Klinik Lapas Medan mengaku senang GF Country Team dan Dinas Kesehatan Kota Medan selalu memberikan perhatian khusus terhadap pengidap HIV dan TBC di Lapas Medan.

Baca Juga :  Hari Jadi TNI Ke 78 di Kodim 0205 TK dan Batalyon 125 SMB Mendapat Surprise dari Kapolres Tanah Karo

Sementara itu, GF Country Team yang terdiri dari Agnez Dzokoto, The Global Fund, John Mcharo, The Global Fund, Elis Widen, UNAIDS, Sawidjan, TWG RSSH, Wahyu Khresna, TWG HIV, Pudji Suryantini, CCM Secretariat Indonesia, Afriana, Kementrian Kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kunjungan GF Country Team, kegiatan dimulai dengan meninjau langsung pusat Layanan Kesehatan Lapas Kelas I Medan.
Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan Pemaparan terkait layanan TB-HIV pada Lapas Kelas I Medan, membuka kegiatan, Kalapas Kelas I Medan, Maju Amintas Siburian menyampaikan apresiasi dan terimakasihnya atas kunjungan GF Country Team.

Baca Juga :  Daun Pintu dan Jendela Rumah Ibu Samsiah Mulai Dipasang Oleh Satgas TMMD ke 118

“Kami sangat berterimakasih dan apresiasi kepada tim yang hadir, Lapas Medan akan terus mendukung dan berkomitmen dalam peningkatan Layanan Kesehatan WBP, terutama dalam Layanan TB-HIV,” Jelas Maju.

Kegiatan kemudian dilanjutkan dengan pemaparan dan penjelasan Lapas Medan terkait dengan Layanan HIV-TB di Lapas Medan, dilanjutkan dengan sesi diskusi.(AVID/r)

Berita Terkait

Ibadah Oikumene Pemkab Karo Pdt. Eliezer Sinukaban Ajak ASN Perbaharui Semangat Pelayanan Serta Jadi Terang Dalam Menjalankan Tugas
Ditemukan Plamur di Atas Cat Lama, Praktik Pelanggaran Teknis di SDN 54 Malolo Diduga Disengaja
Dugaan Pencemaran Sungai Citarum, Limbah MBG SPPG Sumur Bandung Diduga Dibuang Tanpa Pengolahan
LAMR dan Dinas Perkim LH Kepulauan Meranti Sepakati Desain Tugu Selamat Datang
Kabupaten Bandung Barat Genjot Pengembangan Peternakan Sapi Perah di Wilayah Selatan untuk Pemerataan Ekonomi
Ketua Umum Laskar Monta Bassi Klarifikasi Terkait Isu Premanisme dan Pembongkaran Rumah di Makassar
LAMR Kepulauan Meranti Sambut Kunjungan Kepala Lapas Selatpanjang
Proyek Talud Jalan di Takalar Diduga “Siluman,” Tanpa Papan Proyek dan APD

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 10:42 WIB

Breaking News: Hujan Deras Warga  Beutong Ateuh Terkurung Dengan Banjir.

Rabu, 26 November 2025 - 09:54 WIB

Danyon TP 856/SBS Terima Bantuan Alat Perkebunan Dari Ketua MKGR Nagan Raya

Selasa, 25 November 2025 - 23:27 WIB

222 Kades Dan 222 Bendahara Nagan Raya Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Keuangan Gampong

Selasa, 25 November 2025 - 20:01 WIB

Peringati HGN 2025 di Nagan Raya, Bupati TRK Tandatangani Prasasti Penegerian 18 Sekolah

Selasa, 25 November 2025 - 00:29 WIB

30 Dewan Guru MIN 3 Nagan Raya Menerima Penghargaan Dari Kepala Madrasah

Senin, 24 November 2025 - 10:18 WIB

Fatmi Riska Yeni, Keuchik Desa Meugatmeh Salurkan Bantuan Masa Panik Korban Kebakaran

Senin, 24 November 2025 - 01:10 WIB

Respons Cepat Keluhan Petani, Tampa Hari Libur Bupati TRK: Tinjau Saluran Irigasi Ujong Fatihah

Minggu, 23 November 2025 - 12:07 WIB

Puluhan Santri TPQ BSN Nagan Raya Di Wisuda. M Azam Umar Alzam Berhasil Mencapai Tahfidz Qur’an 4 Juz.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB