Ibnu Hasyim Ditunjuk Jadi Ketua Dewan Penasehat Pemenangan Suhaidi-Maliki

- Redaksi

Senin, 19 Agustus 2024 - 04:56 WIB

50424 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Bupati Dua Periode Gayo Lues, H. Ibnu Hasyim resmi ditunjuk dan dipercayakan oleh Pasangan Suhaidi-Maliki dan seluruh Pimpinan Partai Pendukung sebagai Ketua Dewan Penasehat dalam memenangkan Suhaidi-Maliki.

Hal ini disampaikan Ketua Tim Pemenangan, H. Thalib diacara konsolidasi pimpinan Partai Pendukung Suhaidi Maliki, di Kediaman Ibnu Hasyim, Blangsere, Minggu (18/08/2024).

Mantan Sekda Gayo Lues ini menyampaikan, bahwa, kemampuan dan pengalaman Ibnu Hasyim dalam memobilisasi tim tidak bisa diragukan lagi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini bisa dilihat dari track recordnya terpilih sebagai Bupati selama dua priode, dan dua kali terpilih sebagai DPRK Gayo Lues.

“Tentu kita semua sebagai tim dan pimpinan partai sangat membutuhkan nasehat dan masukan dari Bapak Ibnu Hasyim dalam memenangkan Suhaidi Maliki,”, Ujarnya.

Baca Juga :  Irjen Pol Ahmad Luthfi; Polda Jateng Gelar Bhaksos, Serahkan Ribuan Bantuan Pada Masyarakat Semarang

Thalib percaya, dengan hadirnya Ibnu Hasyim sebagai Ketua Dewan Penasehat, pergerakan seluruh tim dilapangan semakin terarah dan semakin solid dalam memenangkan Suhaidi-Maliki.

Dalam pertemuan tersebut, Ibnu Hasyim menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh pimpinan partai dan tim pendukung yang telah mempercayakan dirinya sebagai Ketua Dewan Penasehat dalam memenangkan Suhaidi-Maliki.

“Ini merupakan sebuah kehormatan bagi saya, sebagai dewan penasehat, saya akan berbagi seluruh pengalaman yang saya memiliki dalam proses memenangkan Suhaidi Maliki, bagaimana menghadapi (Advokasi) masyarakat dan mengedukasi visi misi kandidat secara baik, tepat dan beradab,”, Ungkapnya.

Baca Juga :  Di Duga Di Jebak Oknum Wartawan Asper BKPH Ngimbang Angkat Bicara

Ibnu Hasyim menegaskan, kepada seluruh Pimpinan partai beserta seluruh kader terpilih dan yang tidak terpilihnya menjadi Anggota DPRK Gayo Lues agar totalitas bergerak kelapangan memenangkan Suhaidi-Maliki.

“Jangan setengah hati, ini pesta besar, harus di sukseskan bersama, baik dari kalangan partai dan seluruh elemen wajib pendukung bergerak bersama memenangkan Suhaidi Maliki,”, Ungkapnya.

Ia juga berharap, kepada Kandidat agar mengedepan realitas kepada masyarakat dan menghindari janji-janji yang mustahil direalisakan ketika menang nanti.

“Jangan kita buai masyarakat dengan harapan yang tidak masuk akal, realistis saja, kita kasih bukti dan pemahaman dalam menyampaikan visi misi,”, tandasnya.

 

Relese Tim media BERSAMA, Beress!!

Berita Terkait

Pengungkapan Ganja 640 Kg di Gayo Lues Diapresiasi, Polda Aceh Serahkan Penghargaan Kepada Satresnarkoba Setempat
Dedikasi dalam Penegakan Hukum Narkotika, Kasat Gayo Lues IPTU Bambang Pelis Diganjar Penghargaan Tinggi
Kapolres Gayo Lues Serahkan Piagam Kehormatan kepada Bara News sebagai Simbol Kemitraan dan Komitmen Bersama untuk Daerah
Hari Bhayangkara di Gayo Lues, Kapolres AKBP Hyrowo Serukan Peran Aktif Masyarakat dalam Menjaga Kamtibmas
SWI Dorong Wartawan kembangkan Kompetensi Jadi Paralegal, Siap Advokasi Masyarakat Hukum Dan Kebijakan Publik
AKBP Hyrowo Tegaskan Komitmen Kemanusiaan Polri Lewat Donor Darah di Hari Bhayangkara ke-79
Iip Haryadi Soroti Kerja Sama Publikasi Media Desa: Harus Ada Kontrak Jelas dan Syarat Legal
Kisah di Balik Tetesan Darah: Polres Gayo Lues Hadirkan Harapan di Hari Bhayangkara ke-79

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 22:35 WIB

Jumat Berkah, Sat Reskrim Polres Batu Bara Berbagi Sembako Untuk Masyarakat Kurang Mampu

Jumat, 4 Juli 2025 - 00:07 WIB

Pertontonkan Alat Kelamin, MY Ditangkap Oleh Tim Jatanras Satreskrim Polres Batu Bara

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

PD IWO Kabupaten Batu Bara Gelar Rapat Kerja Daerah Rakerda 2025, Komitmen Bangun Jurnalisme Berkualitas

Minggu, 29 Juni 2025 - 00:09 WIB

Jelang Dirgahayu Bhayangkara Ke-79, Kanit Reskrim Polsek Indrapura Ipda Efan Hatabarat Berikan Bantuan Sembako Kepada Jamaat Gereja HKBP Indrapura

Sabtu, 28 Juni 2025 - 23:29 WIB

Ketua DPC Pejuang Bravo 5 Batu Bara Berharap Rumah Sakit Tipe D Yang Dapat Layani BPJS Kesehatan Semakin Banyak

Selasa, 17 Juni 2025 - 23:08 WIB

Menjalin Kebersamaan Di Hari Raya Idul Adha 1446 H, Inalum Salurkan 47 Hewan Kurban Untuk Masyarakat

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:55 WIB

Inalum Kembali Raih Dua Penghargaan Bergengsi Di Ajang Top CSR Awards 2025

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:34 WIB

Inalum Catat Kinerja Cemerlang Sepanjang 2024, Siap Perkuat Hilirisasi Aluminium Nasional

Berita Terbaru