PP Satria Gerindra, Dukung Penuh Mualem – Dek Fat, Harap Hadirkan Kesejahteraan di Aceh Lewat Pasangan Ini

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 21 Agustus 2024 - 22:15 WIB

50159 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Satuan Relawan Indonesia Raya (Satria) sebagai sayap Partai Gerindra, memberikan dukungan penuh kepada Muzakir Manaf yang akrab disapa Mualem dan Fadlullah alias Dek Fat untuk ikut dalam Pilkada Aceh 2024.

Ketua Umum Pengurus Pusat Satria,
Bambang Haryadi, menyebutkan pasangan Mualem dan Dek Fat, adalah pasangan ideal untuk membangun Aceh.

“Dek Fat adalah sahabat saya di DPRI, beliau ini sosok gigih yang berjuang untuk Aceh dan punya kemampuan diplomasi yang sangat baik dengan seluruh pimpinan DPRI dan anggota lainya” Kata Bambang Hariyadi wakil ketua komisi 7 DPRI, Fraksi Gerindra di Jakarta, Rabu, 21 Agustus 2024

Baca Juga :  HUT RI Ke-78 Momentum Bangkitkan Patriotisme dan Kecintaan Tanah Air

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disebutkan pria yang kembali terpilih menjadi anggota DPRI periode ke tiga ini, Reputasi yang baik dari Dek Fat sehingga tidak mengherankan kalau pimpinan Gerindra, memberinya kesempatan duduk di Komis 1, yang mitranya langsung dengan Kementerian Pertahanan yang dipimpin Bapak Prabowo Subianto yang juga Presiden terpilih serta duduk di badan anggaran.

Baca Juga :  Inalum Dorong Kemandirian Energi Lewat Optimalisasi Gas di Forum Pipes 2025

Bambang menyebutkan, organisanya siap membantu Mualem dan Dek Fat untuk bisa memenangkan Pilkada Aceh dan sekaligus berharap kepada pasangan ini, apabila nanti terpilih bisa menghadirkan kesejahteraan bagi masyarakat Serambi Mekah

“Insya Allah kami sebagai kolega beliau di DPRI, tentu memberikan doa terbaik dan support untuk keberhasilan Mualem dan Dek Fat di Pilkada Aceh” Tutup Bambang

Berita Terkait

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029
Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 
DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 
BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba
Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara
RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR
PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:11 WIB

Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah

Selasa, 20 Januari 2026 - 14:18 WIB

LSM Trinusa Desak BPK RI Wilayah Lampung Audit Menyeluruh Kegiatan Anggaran Tahun 2025 Sekretariat DPRD Bandar Lampung

Minggu, 4 Januari 2026 - 19:05 WIB

SPBU 243.511 37 di Bandar Lampung Diduga Jual BBM Subsidi ke Mafia Pengecoran, Warga Geram

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:19 WIB

Putusan Pengadilan Tegaskan Keberhasilan Penuntutan Kejari Pringsewu dalam Perkara Korupsi KUR dan KUPEDES

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:04 WIB

Peresmian Kantor IWANI Kotamadya Bandar Lampung, Perkuat Peran Perempuan Nusantara

Senin, 22 Desember 2025 - 14:56 WIB

LSM TRINUSA DPD PROVINSI LAMPUNG SOROTI PELANGGARAN PROSEDUR PADA PERESMIAN EMBUNG KEMILING

Senin, 15 Desember 2025 - 16:09 WIB

LSM TRINUSA DPD PROVINSI LAMPUNG DESAK EVALUASI MENDALAM RENCANA PINJAMAN RP. 1 TRILIUN PEMPROV LAMPUNG

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Kapolda Lampung Temui Serikat Buruh Jaga Kondusivitas Jelang UMP–UMK

Berita Terbaru