Sat Pol PP Agara Jaring Pelajar Bolos Saat Jam Belajar Sekolah

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:23 WIB

50330 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE | Satuan Polisi Pamong Praja Aceh Tenggara , Kembali menjaring Pelajar Sekolah yang bolos pada saat jam belajar, kamis 6 Februari 2025

Sebelumnya pada Rabu 5 februari 2025 Satpol PP Agara, berhasil menjaring belasan Siswa yang berkeliaran disaat jam belajar, belasan Siswa dibawa ke kantor Satpol PP untuk di data dan diserahkan kepada pihak sekolah juga diberitahukan kepada masing- masing orang tua meraka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasat Pol PP Aceh Tenggara, Ramisin kepada awak media mengatakan untuk menindaklanjuti laporan masyarakat terkait maraknya para pelajar yang bolos pada saat belajar, maka kami akan melakukan patroli rutin terhadap kelakuan pelajar yang berkeliaran diluar sekolah.

Baca Juga :  Usai Upacara HUT ke-51, Pemkab Aceh Tenggara Gelar Diskusi Pembangunan: Rumuskan Rekomendasi Strategis Demi Akselerasi Kemajuan Daerah

,” buktinya hari ini juga kami mengamankan 9 pelajar MTSN dan SMP yang lagi asik nongkrong di seputaran Komplek UGL Kutacane,” kata Ramisin.

Sangat miris, beberapa orang pelajar yang dijaring tersebut, sedang asyik menghisap Lem, Meraka kaget atas kedatangan Satpol PP, sehingga sebagian pejalar lari terbirit birit menghindar dari kejaran petugas, ungkap Kasat Pol PP.

Lebih lanjut kata Ramisin, para pelajar yang terjaring saat ini akan di data dan diserahkan ke pihak sekolah, disamping itu juga diberi peringatan dan pernyataan agar tidak mengulangi perbuatan serupa, terang Ramisin.

Baca Juga :  Panwaslih Aceh Tenggara Gelar Apel Siaga Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Patroli untuk penertiban bagi siswa bolos, akan kita lakukan rutin dengan cara preventif, guna memberi efek jera bagi pelajar yang berniat bolos saat jam belajar, ujanya.

Sementara kegiatan ini, kita sudah sampaikan ke PJ Bupati dan Bupati Terpilih, mereka mendukung penuh kegiatan yang digelar saat ini, dan berharap juga dukungan dari semua pihak, agar para pelajar kita tidak melakukan perbuatan negatif, imbuhnya Ramisin

(Laporan Salihan Beruh)

Berita Terkait

Protes Warga Desa Lawe Beringin Horas Meningkat, Kejaksaan Didesak Bertindak Tegas Terkait Kasus Dana Publik
Tabligh Akbar Peringati Isra Mi’raj di Aceh Tenggara Berlangsung Khidmat, Wakil Bupati Ajak Masyarakat Teladani Keteladanan Rasulullah SAW
DPRK Aceh Tenggara Akan Panggil BPBD Terkait Dugaan Penumpukan Logistik Bantuan
Kapolda Aceh Serahkan 300 Kasur untuk Korban Banjir Bandang di Ketambe
Menanti Taji APH di Aceh Tenggara: Antara Anggaran “Hantu” dan Pembiaran Sistematis
Respons Cepat Dinsos Agara: Nasi Bungkus untuk Korban Kebakaran Strak Pisang
Wakil Bupati Ajak Masyarakat Jadikan Isra Mi’raj Sebagai Momentum Memperkuat Iman dan Kepedulian Sosial
STKIP Usman Safri Kutacane Wisuda 87 Mahasiswa, Pemkab Apresiasi Kontribusi Dunia Pendidikan bagi Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB