Bupati Karo, Antonius Ginting Instruksikan ASN Bekerja Dengan Penuh Dedikasi Demi Pelayanan Terbaik Kepada Masyarakat.

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:01 WIB

50460 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) DR. dr. Antonius Ginting, Sp.OG, M.Kes, menegaskan komitmennya dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang akuntabel, kapabel, serta pelayanan publik yang prima.

Dalam amanat yang dibacakan secara serentak oleh seluruh Camat pada apel pagi, Senin (24/02/25), di seluruh kecamatan Kabupaten Karo, Bupati Karo menginstruksikan kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) agar bekerja dengan penuh dedikasi demi memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

Baca Juga :  Karo In Action Night Music Serukan Pelestarian Budaya Lewat Seni dan Film

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati menekankan kepada kepala perangkat daerah dan Camat agar menjadi teladan bagi ASN di unit kerja masing-masing serta melakukan penegakan disiplin secara berjenjang jika terjadi pelanggaran. Ia juga mengingatkan pentingnya kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku.

ASN di Kabupaten Karo juga diminta untuk senantiasa menjaga disiplin kerja, mematuhi jam kerja, tidak berada di luar kantor tanpa surat tugas, serta mengutamakan sarapan di rumah sebelum memulai aktivitas kerja. Setiap ASN juga diharapkan mampu mencapai target kinerja sesuai dengan tugas dan tanggung jawab jabatan masing-masing.

Baca Juga :  Bupati Nagan Raya Didampingi Wabup Tinjau Lokasi Banjir dan Salurkan Bantuan Untuk Warga

Bupati Karo mengajak seluruh ASN untuk bersama-sama meningkatkan disiplin dan kinerja demi memberikan kontribusi optimal bagi kemajuan daerah serta kesejahteraan masyarakat Kabupaten Karo.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding Indikator Keberhasilan Pemulihan Dan Penguatan Jaringan Irigasi Kawasan Terdampak Banjir
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Ribuan ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Ikuti Apel Gabungan
Pemkab Nagan Raya Umumkan Hasil Seleksi Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Berprestasi dan Santri Tahun 2026
Pastikan Pembangunan Drainase Berfungsi Baik Bupati Karo Tinjau Hasil Pembangunan Saluran Drainase Tigapanah
Kades Mandalamukti Klarifikasi Isu Pembangunan Aula Mangkrak

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB