Ketua IWO-I KBB: Media Harus Jadi Mitra Strategis Pemerintah, Junjung Etika dan Profesionalisme

- Redaksi

Minggu, 6 April 2025 - 09:24 WIB

50145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Bandung Barat – Dalam semangat kebersamaan dan profesionalisme, Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) Kabupaten Bandung Barat (KBB) menggelar acara Halal Bihalal pada Sabtu, 5 April 2025, bertempat di Aula Ponpes Al Abror, Desa Padalarang, Kecamatan Padalarang. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Ketua DPD IWO Indonesia KBB, Rushendi, para anggota IWO-I, serta tokoh-tokoh pers senior di wilayah tersebut.

 

Acara Halal Bihalal ini menjadi momen penting untuk mempererat tali silaturahmi antar wartawan sekaligus menjadi wadah diskusi seputar pembangunan organisasi serta peran media di tengah dinamika sosial dan politik saat ini. Suasana penuh kehangatan dan kekeluargaan mewarnai pertemuan tersebut, yang diisi dengan sesi saling memaafkan serta refleksi bersama.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Kapolri Cek Kesiapan Terminal Hingga Wisata di Solo Jelang Nataru

 

Dalam sambutannya, Ketua DPD IWO Indonesia KBB, Rushendi, menegaskan pentingnya peran media dalam mendukung program-program strategis pemerintah, termasuk Asta Cita yang diusung oleh Presiden Prabowo.

“Semua media yang tergabung dalam IWO Indonesia harus bersinergi dengan pemerintah serta mendukung penuh program Asta Cita demi kemajuan bangsa,” tegasnya.

 

Rushendi juga menekankan pentingnya membangun komunikasi yang harmonis antar anggota serta meningkatkan kualitas jurnalistik yang profesional dan berintegritas.

 

Sementara itu, Cecep selaku Penasehat IWO-I mengingatkan bahwa setiap jurnalis harus menjunjung tinggi etika dan aturan dalam menjalankan tugas peliputan.

“Wartawan harus mengedepankan etika dalam bekerja. Karya jurnalistik yang berkualitas dan berimbang akan membawa dampak positif bagi masyarakat dan bangsa,” ujarnya.

Baca Juga :  Advokat Azwar Siri Terpilih Secara Aklamasi Sebagai Ketum LAKAM

 

Cecep juga mengapresiasi kemajuan IWO-I KBB yang dinilai mampu menjalin komunikasi efektif dengan berbagai pihak, termasuk Pj Bupati Ade Zakir dan beberapa dinas di Kabupaten Bandung Barat.

“Ini bukti bahwa IWO-I KBB tidak hanya aktif, tapi juga adaptif dan responsif terhadap dinamika pemerintahan dan masyarakat,” tambahnya.

 

Acara ditutup oleh Yanto sebagai pembina iwoi KBB kami semua berdoa dan berharap semua yang tergabung dalam wadah iwo-i mengedepankan kekompakan,keterbukaan dan selalu komunikasi .

 

Dengan terselenggaranya kegiatan ini, IWO-I KBB berharap seluruh anggotanya semakin solid dalam menjalankan tugas sebagai pilar keempat demokrasi, serta terus memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan bangsa melalui karya-karya jurnalistik yang bermutu tutup Yanto . Red *Dudung*

Berita Terkait

Sepuluh Pemuda Agara Gelar Aksi, Minta Kepala Mahkamah Syar’iyah Kutacane Dicopot Terkait Penundaan Vonis Kasus Rudapaksa
Feri Rusdiono Kritik Keras Pemerintah Jawa Barat yang Dinilai Belum Maksimal Jalin Kerjasama dengan Media
Letkol Inf Irfan Hade Fitianto Jabat Dandim 0116/Nagan Raya.
SWI Dorong Wartawan kembangkan Kompetensi Jadi Paralegal, Siap Advokasi Masyarakat Hukum Dan Kebijakan Publik
Demokrasi Dua Tahap: Pemisahan Pemilu Nasional dan Daerah Jadi Titik Balik Sistem Kepemiluan Kita
Iip Haryadi Soroti Kerja Sama Publikasi Media Desa: Harus Ada Kontrak Jelas dan Syarat Legal
Generasi Sehat dan Cerdas: Muhammadiyah Siap Perkuat Implementasi Makan Bergizi Gratis di Satuan Pendidikan
Dayah Darul Hidayat Darul Makmur Nagan Raya Terbakar Wabup Serahkan Bantuan Masa Panik.

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 00:48 WIB

Pengungkapan Ganja 640 Kg di Gayo Lues Diapresiasi, Polda Aceh Serahkan Penghargaan Kepada Satresnarkoba Setempat

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:02 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Piagam Kehormatan kepada Bara News sebagai Simbol Kemitraan dan Komitmen Bersama untuk Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:54 WIB

Hari Bhayangkara di Gayo Lues, Kapolres AKBP Hyrowo Serukan Peran Aktif Masyarakat dalam Menjaga Kamtibmas

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:05 WIB

AKBP Hyrowo Tegaskan Komitmen Kemanusiaan Polri Lewat Donor Darah di Hari Bhayangkara ke-79

Rabu, 25 Juni 2025 - 12:04 WIB

Kisah di Balik Tetesan Darah: Polres Gayo Lues Hadirkan Harapan di Hari Bhayangkara ke-79

Selasa, 24 Juni 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Blangkejeren Serukan Pentingnya Edukasi Bahaya Narkoba kepada Warga sebagai Bentuk Perlindungan Keluarga

Sabtu, 21 Juni 2025 - 00:09 WIB

Sambut HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Ajak Masyarakat Gayo Lues Junjung Sportivitas dalam Bhayangkara Cup

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:23 WIB

Pemakaman Istri Koptu M. Arifin Dihadiri Dandim 0113/Gayo Lues dan Jajaran Kodim sebagai Bentuk Kekeluargaan

Berita Terbaru