H-4 Penutupan TMMD Kodim Palangka Raya Kerjakan Jembatan Penyebrangan Di Tengah Terik Ibadah Puasa

ANDIK PRASETYO

- Redaksi

Sabtu, 16 Maret 2024 - 07:51 WIB

50331 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunung Mas – Satuan tugas (Satgas)  TNI  Menunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-119 mulai mengerjakan  jembatan penghubung antar desa Bangun Sari dan Bumi Harjo Kecamatan Manuhing, Kabupaten Gunung Mas,Sabtu(16/03).

Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 1016 Palangka Raya Kolonel Czi Wiwid Wahyu Hidayat menyatakan pekerjaan awal pembangunan jembatan di Sasaran Jalan ini adalah mengumpulkan kayu disekitaran, untuk membangun 3 jembatan di jalan penghubung antara desa itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hari ini kegiatan pencarian kayu untuk pembuatan jembatan. Kayunya diambil di hutan sekitar area TMMD,” katanya.Jembatan kayu yang akan dibangun itu berukuran panjang 5meter dengan lebar 6 meter.

Baca Juga :  Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P Buka Secara Resmi kegiatan Seleksi Paskibraka Tingkat Daerah TA 2025, Diikuti 182 Orang Peserta

Dia menyatakan, meskipun pekerjaan baru dimulai pada Jumat pagi kemarin, namun pekerjaan pembukaan akses jalan dan pembuatan jembatan darurat untuk digunakan sementara bagi warga yang melewati jalan itu telah dimulai dua hari sebelumnya.Pembangunan jembatan itu dipermudah dengan bantuan  satu unit alat berat (ekscavator) untuk mengangkut kayu dan membongkar pondasi jembatan lama.

Baca Juga :  Bukti Nyata, Perusahaan Swasta PT. Praba Mas Hill Bangun Jalan Tembus Grand Wood ke Dewi Sartika dengan Anggaran Pribadi

Kayu yang digunakan merupakan kayu bulat untuk tiang pancang serta papan untuk lantai jembatan, guna mempermudah mobilitas masyarakat yang akan Desa tetangga katanya.

Informasi yang berhasil dihimpun dari Pendim 1016 Palangka Raya pekerjaan  tersebut nyaris terkendala karena cuaca ekstrem yang terjadi. Di lokasi pekerjaan, para satgas dan warga diguyur hujan lebat dan angin kencang. Meskipun demikian, pekerjaannya tetap dilaksanakan. (Red)

Berita Terkait

IPSI KBB Kukuhkan Pengurus Baru, Fokus Cetak Atlet Pencak Silat Berprestasi 2026
Diduga Abaikan Putusan MA, Aktivitas Penebangan PT Arara Abadi Masih Berlangsung di Lahan Adat Batin Senger
Bupati Takalar DAENG MANYE dinobatkan Sebagai Kepala Daerah Inspiratif Bidang Ekonomi Daerah pada ajang Herald.ID Award 2025
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 19:04 WIB

Prestasi Gemilang SMAN Plus Provinsi Riau di FESTRON 2026: Politeknik Caltex Riau 

Jumat, 23 Januari 2026 - 14:17 WIB

Kapolsek Tambang Kawal Superhero Bagi Makanan Bergizi Dengan kostum Unik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:27 WIB

Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku

Sabtu, 17 Januari 2026 - 13:03 WIB

Sinergi TNI-Polri Berantas Ilegal Mining, Polres Kampar Amankan Pekerja & Alat Berat di Tambang

Rabu, 14 Januari 2026 - 23:39 WIB

Polsek Kampar Berhasil Bekuk Pengedar Narkoba di Pulau Sarak

Selasa, 13 Januari 2026 - 19:33 WIB

Polres Kampar Upgrade Pelayanan, BRI Beri Tips Komunikasi Efektif, Kapolres: Utamakan Empati, Beri Solusi Cepat & Tepat

Jumat, 9 Januari 2026 - 14:55 WIB

Kapolres Kampar Turun Langsung, Dengarkan Keluhan Warga di Jumat Curhat, Salurkan Bantuan di Jumat Berkah

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:32 WIB

Kapolres Kampar Pimpin Langsung Gelar Sosialisasi DIPA 2026, Tandatangani Pakta Integritas, Komitmen Bersama Wujudkan Polri yang Presisi

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Kasus Hogi Sleman: Polisi Sebut Noodweer Akses, Tersangka Tak Ditahan

Senin, 26 Jan 2026 - 20:38 WIB

REGIONAL

Polres Kampar Gagalkan Perdagangan Satwa Dilindungi

Senin, 26 Jan 2026 - 20:31 WIB