Dinkes Nagan Raya Bersama Satgas TMMD Reg Ke -120  Gelar Penyuluhan Posyandu Dan Stunting.

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2024 - 08:37 WIB

50257 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Target penurunan prevalensi stunting, di Kabupaten Nagan Raya Satuan Tugas (Satgas) Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-120 Kodim 0116/Nagan Raya dan Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XL Dim 0116/ bekerjasama sama dengan Dinas Kesehatan melakukan penyuluhan stunting, Posyandu, Posbindu BTM, Stunting di Kantor Keuchik Desa Kota Baro Blang Muling, Kamis (16/05/24).

Dengan kegiatan sosialisasi penyuluhan penanganan serta pencegahan Posyandu, Posbindu PTM,stunting yang digelar ini diharapkan dapat membantu upaya dari pemerintah dalam mencegah terjadinya kasus stunting khususnya di Kabupaten Nagan Raya

Dandim 0116/Nagan Raya Letkol Inf Fairuzzabadi, S.H. dari tempat terpisah mengungkapkan dalam TMMD Reg ke-120 ini selain kegiatan pembangunan fisik yaitu membangun jalan fisik 3000 M, Parit Kanan Kiri Jalan 3000 M, Rabat Beton 350 M, Jembatan 1 Unit dan Box Culver 2 Unit, Sasaran Non Pisik meliputi Penyuluhan Wasbang, Penyuluhan Narkoba, Penyuluhan Kesehatan Stunting, Penyuluhan Posyandu, Posbindu, Penyuluhan Pertanian dan Pengobatan Masal dan sasaran Tambahan Manunggal Air 3 Titik, Ketahanan Pangan, Bersatu dengan Alam, Pembersihan Lingkungan, Rehab RTLH/MCK..

Baca Juga :  Pj Bupati Nagan Raya Lepas Pawai Takbir Dengan Menyarahkan Obor

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan SSK juga mengungkapkan bahwa TMMD Reg ke-120 pekerjaan fisik jalan dan parit 3000 meter,

Kegiatan penyuluhan dan sosialisasi yang dilakukan ini mendapat dukungan dari seluruh lapisan masyarakat dari 6 Desa yaitu Desa kota Baro Blang Muling, Desa Alue Gajah, Desa Lhok Beutong, Desa Meureboh Desa Gampong Tengoh hal tersebut terbukti dengan antusiasnya masyarakat yang hadir untuk mengikuti sosialisasi yang kita lakukan.

Ia juga berharap masyarakat Desa kota Baro Blang Muling, Desa Alue Gajah, Desa Lhok Beutong, Desa Meureboh Desa Gampong Tengoh mengerti apa itu Posyandu, Posbindu PTM maupun stunting, serta materi terkait sarana air bersih yang diberikan oleh Dinas Kesehatan.

Baca Juga :  MIN 3 Nagan Raya Peringati Maulid Dan Ceramah Agama Oleh Tgk Masyuri.

Sementara itu Kepala Puskesmas Suka Makmue Nurzaini, S.TR. Keb mengatakan TMMD Reg ke-120 Kodim 120 bekerjasama dengan Dinas Kesehatan yaitu dengan melakukan penyuluhan tentang Posyandu, Posbindu PTM dan stunting.

Dalam penanganan stunting, Dinas Kesehatan telah melakukan penanganan di seluruh Desa di Kabupaten Nagan Raya dengan memberikan asupan gizi sesuai dengan indikasi-indikasi yang ada dan untuk target penurunan stunting secara nasional yaitu 14%.
Ia juga menghimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Nagan Raya agar melakukan Posyandu, Posbindu PTM pencegahan stunting dengan tiga cara yaitu dengan pola makan yang baik,pola asuh dan lingkungan yaitu sumber air bersih.

Dalam melakukan penyuluhan terkait stunting,Dinas Kesehatan Kabupaten Nagan Raya melakukan penyuluhan kesehatan lingkungan yaitu penggunaan jamban dan air bersih. (red)

Berita Terkait

Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot
Tim Terpadu Nagan Raya Periksa PT KIM Terkait Perizinan. HGU Dan Plasma
Batalyon C Pelopor Gelar Sertijab Danki dan Perwira Jajaran.
Pemkab Nagan Raya Umumkan Hasil Seleksi Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Berprestasi dan Santri Tahun 2026
Bencana Ekologis mengancam Kaltim, Solusi Islam Menjadi Jalan Yang Penting
Tiga Remaja Diduga Pencurian Kotak Amal Masjid : Kasat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan
Peletakan Batu Pertama Sekolah Rakyat di Nagan Raya, Bupati TRK Apresiasi Presiden Prabowo
TRK Bupati Nagan Raya Buka Diklat Kader MKGR Aceh 2025 Secara Resmi.

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB