Detik-Detik Proklamasi 4 Orang Mandor Perhutani Berprestasi Mendapat Penghargaan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 17 Agustus 2023 - 17:33 WIB

50248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONDOWOSO – Dalam rangka menyambut Hari Ulang (HUT) kemerdekaan RI ke 78 tahun 2023, dan pertepatan dengan peringatan detik-detik proklamasi, karyawan karyawati Perum Perhutani KPH Bondowoso melaksanakan rangkaian kegiatan perlombaan,yang diawali dengan gelar upacara bendera di halaman kantor Perhutani Bondowoso kamis 17/8/23

Giat yang dipusatkan di jalan A Yani 90 tersebut Adi Nugroho Administratur Perum Perhutani, dalam sambutan dan amanahnya berpesan bahwa memasuki tahun politik dan menjelang perhelatan pesta demokrasi seluruh karyawan – karyawati diminta untuk tetap menjaga kekompakan dan menjunjung tinggi budaya santun serta Budi pekerti yang luhur, mari kita bantu pemerintah untuk menciptakan situasi kondusif guna memberikan kenyamanan pada seluruh lapisan masyarakat.

Baca Juga :  Curhatan Pak Kades Di Kab.Padang Lawas , Terpaksa Berhutang Ke Rentenir Untuk kewajiban Ikut Bimtek

Saya berdoa semoga keluarga besar Perum Perhutani KPH Bondowoso senantiasa diberikan perlindungan,petunjuk dan kesehatan sehingga dapat melaksanakan dan mengawal seluruh tugas pekerjaan dengan baik sesuai harapan managent.harapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan ini, ijinkan saya sekeluarga mohon dimaafkan atas segala khilaf dan salah juga prilaku yang kurang berkenan selama memimpin di Perhutani Bondowoso dan selanjutnya ijinkan kami untuk mohon undur diri guna melanjutkan tugas dan amanah di tempat yang baru, tutup Adi Nugroho yang akan segera menjadi nahkoda di KPH Bandung Utara Divisi Regional Jawa Barat dan Banten ini.

Dari pantauan tim media, dalam kemeriahan acara tersebut tidak kurang dari 240 orang karyawan karyawati hadir dan berpartisipasi dalam perlombaan diantaranya lomba karaoke,catur,domino, bola volly setan, bola terong,makan krupuk dll.

Baca Juga :  Terkait Dugaan Praktek Jual Beli LKS, Berikut Pernyataan LN Plt Kasek SD N 61 Pekanbaru

Dalam kemeriahan peringatan HUT RI ini Administratur Perhutani KPH Bondowoso memberikan piagam penghargaan kepada 4 orang mandor berprestasi diantaranya Sutrisno mandor BKPH Panarukan, Tohari mandor BKPH Sumber Wringin, Syamsul Arifin dan Suparman keduanya mandor BKPH Bondowoso.

Ditengah acara perlombaan management Perhutani juga memberikan surprise kepada Basuki Rahmad KRPH Dataran Ijen BKPH Sukosari dan Dedik Guswantoro mandor RPH kayumas BKPH Prajekan yang berulang tahun jatuh pada tanggal 17 Agustus bertepatan dengan tanggal dibacakannya proklamasi kemerdekaan RI .

(Nusul)

Berita Terkait

Bupati Takalar DAENG MANYE dinobatkan Sebagai Kepala Daerah Inspiratif Bidang Ekonomi Daerah pada ajang Herald.ID Award 2025
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas
Viral!!, Diduga Ada Jual-Beli Jabatan, Kepala Sekolah di Ogan Ilir Mengaku Diperas Oknum Disdikbud
Mantan Dansatpom Rsn Pekanbaru Letkol Pom I Gede Eka Santika, Promosi Jabatan Kolonel

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:53 WIB

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:17 WIB

Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 

Sabtu, 17 Januari 2026 - 12:14 WIB

DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:53 WIB

BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba

Jumat, 16 Januari 2026 - 04:24 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:09 WIB

Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Selasa, 13 Januari 2026 - 22:04 WIB

RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR

Senin, 12 Januari 2026 - 19:51 WIB

PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB