Kenali Sosok Iptu Anra, Tegas Dengan Pelaku Kejahatan, Di Bawah Komandonya Polsek Kepenuhan Tanganin Kasus TP BBM

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 21 September 2023 - 16:23 WIB

50212 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Siapa..! Tak mengenal Iptu Anra Nosa SH MH, Perwira Polres Rokan Hulu (Rohul) yang berkomitmen serta tidak main-main dalam memberantas kejahatan, apapun itu bentuknya.

Kali ini, Rabu (20/9/2023) sekitar pukul 01.00 Wib, Pria yang dipercaya Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH menjadi Kapolsek Kepenuhan, mendapat Informasi di Jalan Jendral Sudirman Kelurahan Kepenuhan Tengah ada se Unit Mobil Pick Up Merek Isuzu type Traga Nopol 8223 MQ warna Putih berisikan Jerigen, diduga Jerigen tersebut berisikan Bahan Bakar Minyak (BBM)

Merespon informasi itu, Eks Kanit Tipikor Polres Pelalawan ini, memerintahkan Unit Reskrim dan KSPK I Polsek Kepenuhan untuk memastikan informasi tersebut.

Baca Juga :  Polres Pringsewu Gelar Operasi Patuh di Simpang Tugu Gajah, Fokus Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas*

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Iptu Anra Nosa yang pernah sebagaimana Individual Police Officer (IPO) penugasan pada misi PBB di Sudan Selatan, memerintahkan Personelnya untuk melakukan serangkaian penyelidikan.

Sehingga, Team di Bawah Komando Iptu Anra Nosa SH MH, berhasil mengamankan Unit Mobil Pick Up Merek Isuzu type Traga Nopol 8223 MQ warna Putih berisikan Jerigen.

Setelah hal itu, Team langsung memeriksa Jerigen tersebut, ternyata benar bahwa sebanyak 45 Jerigen tersebut berisikan BBM jenis Pertalite.

Tidak itu saja, Team Polsek Kepenuhan melakukan wawancara terhadap Seorang Pria mengaku berinsial HK (25) Sopir Mobil tersebut.

“HK mengakui benar Jerigen sebanyak 45 buah tersebut berisikan BBM Jenis Pertalite untuk dijual dan didistribusikan kembali,” kata Anra Nosa SH MH, Kamis (21/9/2023) Malam.

Baca Juga :  Bawa Sabu 3,47 Gram di Batu Karang Ditangkap

Lanjutnya, HK sudah diamankan dan ditetapkan sebagai Tersangka Tindak Pidana (TP) menyalahgunakan pengangkutan dan atau niaga BBM, penyediaan dan pendistribusian diberikan penugasan pemerintah sesuai Pasal 55 UU RI No. 22 Tahun 2001 tentang Minyak dan Gas Bumi.

“Team juga mengamankan Barang Bukti dari Tempat Kejadian Perkara (TKP) Jalan lintas kota tengah Duri Kelurahan Kepenuhan Tengah, berupa Satu Unit Mobil Pick Up Merek Isuzu type Traga Nopol 8223 MQ warna Putih dan 45 Jerigen berisi BBM jenis Pertalite,” paparnya mengakhiri

(Humas Polres Rohul)

Berita Terkait

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta
Tupon dan 10,45 Gram Sabu Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Kelurahan Negerilama.
Publik Gempar! Dugaan Asusila Libatkan Oknum Sekdes Ogan Ilir, Korban Tak Terlacak Keberadaannya
Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot
Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku
Tim Terpadu Nagan Raya Periksa PT KIM Terkait Perizinan. HGU Dan Plasma
Tiga Remaja Diduga Pencurian Kotak Amal Masjid : Kasat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan
Gerak Cepat : Kapolsek Kuala Berhasil Amankan Pelaku Pencurian Milik SMA Negeri 1 Kuala

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB