Cerdaskan Kehidupan Bangsa, Satgas Yonif 125/SMB Bangun Rumah Baca

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 15 Desember 2023 - 18:36 WIB

50217 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mappi, –Guna meningkatkan kegemaran membaca pada masyarakat di perbatasan, satgas pamtas kewilayahan Yonif 125/SI’MBISA membangun rumah baca rumah di Kampung Eci, Distrik Assue, Kabupaten Mappi, Papua Selatan.

Demikian dikatakan Dansatgas pamtas kewilayahan Yonif 125/SMB Letkol Inf Ronald Manurung. Jumat, (15/12/2023).

Dijelaskannya, pembangunan rumah baca ini untuk mendekatkan dan memudahkan akses berbagai buku bacaan sehingga mendorong masyarakat perbatasan untuk gemar membaca.

Baca Juga :  Bantuan Terakhir dari Posko Simpang Mesra PEMA dan ORMAWA UNADA Banda Aceh

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bermula dari membaca buku, harapannya masa depan generasi penerus dapat menjadi cerah,” kata Dansatgas.

Sementara itu, Ibu Yulenta mengucapkan terima kasih atas respons positif Dansatgas pamtas dalam pembuatan rumah baca untuk masyarakat. Dirinya berharap kehadiran rumah baca ini memudahkan masyarakat terutama anak-anak sekolah akan keberadaan berbagai literatur yang mendukung bertambahnya pengetahuan bagi mereka.

Baca Juga :  AMPeS : Desak Pj Gubernur Aceh untuk Surati KPK, "Selidiki Walikota dan Ketua KONI Subulussalam Terkait Sejumlah Dugaan Korupsi

“Terimakasih Satgas TNI sudah peduli dengan masa depan anak anak kami dengan membangun rumah baca,” tutupnya. (Yonif 125/Smb)

Berita Terkait

Pemeriksaan Sang Direktur PT Wanatiara Persada, Praktisi Hukum : KPK harus berani tetapkan tersangka baru
Negara Hadir di Tengah Duka: 3.349 Personel Dikerahkan Cari Korban Longsor Bandung Barat
Polres Kampar Gagalkan Perdagangan Satwa Dilindungi
Brigjen TNI Dr. Agustatius Sitepu, S.Sos., M.Si., M.Han., Jabat Komandan Resor Militer (Danrem) 031/Wira Bima
8 ( Delapan) Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi Ditahbiskan
Tupon dan 10,45 Gram Sabu Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Kelurahan Negerilama.
Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:35 WIB

Jumat Berkah, Sentuh Hati Pengguna Jalan: Satlantas Polres Kampar Berbagi

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:03 WIB

Pelatihan Latpraops Keselamatan Lancang Kuning 2026: Polresta Pekanbaru Gelar Beri Kenyamanan Masyarakat 

Jumat, 30 Januari 2026 - 15:38 WIB

Polda Riau Gelar Donor Darah dalam rangka Jumat Berkah

Kamis, 29 Januari 2026 - 20:32 WIB

Yayasan IBNU dan PLUT KUMKM Riau Berdayakan UMKM Disabilitas dengan Pelatihan Digitalisasi

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:45 WIB

Polda Riau Pecat 12 Polisi ‘Nakal’, Kapolda: Tak Ada Toleransi untuk Narkoba

Kamis, 29 Januari 2026 - 16:49 WIB

Siswa SMA Cendana di Beri Edukasi Bahaya Building Oleh Tim Penkum Kejati Riau

Kamis, 29 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kapolres Kampar Ajak Ratusan Siswa Tapung Tanam Pohon: Selamatkan Bumi Lewat Green Policing

Kamis, 29 Januari 2026 - 12:20 WIB

Kalapas Pekanbaru Kunjungi Polresta dan Kejari Pekanbaru: Tingkatkan Sinergi Antar-APH

Berita Terbaru