Antisipasi Karhutla Perhutani BKPH Panarukan Melaksanakan koordinasi Dengan Intansi Terkait

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 5 September 2023 - 20:47 WIB

50122 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SITUBONDO – Musim kemarau yang sudah terasa mencapai puncaknya menyebabkan guguran daun kering semakin menebal tak urung semakin berpotensi akan terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang harus mendapatkan penanganan ekstra maksimal dari para rimbawan

Menyadari akan tugas dan tanggung jawab yang harus dilakukan dalam hal penanggulangan bencana karhutla dan dengan keterbatasan personil yang dimiliki, jajaran Perhutani BKPH Panarukan melaksanakan koordinasi dengan Koramil, Polsek Bungatan, BPBD kabupaten Situbondo dan beberapa tokoh masyarakat Selasa 5/9/23 bertempat di Rumah Dinas KRPH Bungatan Situbondo

Dalam gelar koordinasi tersebut Slamet Priyadi Kepala Resort Pemangkuan Hutan (KRPH) Bungatan yang didampingi oleh Kartoyo KRPH Kendit, Arif Minarko KRPH Selowogo dan Abdul Karim KRPH Mlandingan, meminta dukungan dan bantuan sepenuhnya dari semua pihak guna mengantisipasi dan menanggulangi karhutla yang kemungkinan terjadi kembali.

Baca Juga :  Perdalam Ilmu Agama, Satgas TMMD Kodim Palangka Raya Ikuti Pengajian Habib Di Desa Bangun Sari

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Slamet berujar bahwa Kawasan hutan diwilayah Bungatan yang sebagian besar berada di jalur lalulintas Pantura sangat rawan akan terjadinya karhutla sementara petugas yang kami miliki sangatlah terbatas, untuk itu besar harapan kami akan dukungan dan bantuan penuh dari seluruh lapisan masyarakat utamanya yang berada disekitar kawasan hutan,ucapnya

Ditempat yang sama, Mewakili pemerintah kabupaten Situbondo, Kapten Inf. Agus al Amin Komandan distrik meliter (Danramil) Bungatan menyampaikan bahwa pihak nya dan jajaran forkopimda serta Forkopimcam siap bersinergi dan siap sewaktu-waktu memberikan bantuan kepada Perhutani jika diperlukan, silahkan Pak KRPH dan petugas Perhutani hubungi kami, insyaallah kami dan jajaran siap siaga 24 jam penuh untuk memberikan bantuan,tegasnya

Baca Juga :  Kapoksahli Pangdam XII/Tpr Hadiri Baksos dan Bansos Polda Kalbar Dalam Rangka HUT ke-78 Bhayangkara

Dihubungi terpisah melalui selularnya Soekirno Wakil ADM KSKPH Bondowoso Utara, kepada jurnalis menjelaskan bahwa giat koordinasi dan komunikasi tersebut sesuai dengan instruksi dari Administratur KKPH Bondowoso yang bertujuan untuk antisipasi kemungkinan terjadinya karhutla serta gangguan keamanan hutan yang lain, untuk itu kami butuh bersinergi dengan stakeholder dan seluruh lapisan masyarakat yang ada. Tak lupa kami juga berharap peran media dalam rangka memberikan edukasi akan dampak dan bahaya karhutla kepada masyarakat, tutur Soekirno

(Red)

Berita Terkait

D’ Catering KBB Dirugikan oleh Oknum, LBH Peradmi Siap Tempuh Jalur Hukum
Ketua DPC Apdesi Mirza YB dan Jajarannya Audiensi Bersama Kapolres Tanggamus AKBP Rivandi
Dirlantas Polda Riau Tinjau Jalur Mudik di Pelalawan, Pastikan Keamanan Pemudik
Rumah Solusi Dan LBH Rimba Karma Adakan Buber Bersama masyarakat
Ramadhan Penuh Berkah, Korem 051/Wijayakarta Peringati Nuzulul Quran 1446 H dan Berbagi Bingkisan Lebaran
Pangdam Tanjungpura Tutup TMMD Reguler Ke-123 Kodim 1014/Pbn di Sukamara
Pemkab Karo dan Masyarakat Karo Bersama Sama Tindak Lanjuti Pemenang Lomba Kuliner Tradisional Pada Hari Jadi Karo ke 79
Lambannya Tangani Kasus Pengeroyokan Anak Wartawan Di Sukorejo Wajib Audensi Oleh LSM Pasuruan Raya Di Polres Pasuruan

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 04:17 WIB

Dihadiri Bupati Karo Tim Penggerak PKK Kab.karo tahun 2025 Dilantik Langsung Oleh Ketua Tim Pembina PKK Kab. Karo Nyonya Roswitha Antonius Ginting

Kamis, 27 Maret 2025 - 19:00 WIB

PMI Nagan Raya Gelar Buka Puasa Bersama Dan Santunan Puluhan Anak Yatim

Kamis, 27 Maret 2025 - 13:48 WIB

Detik Detik Hari Raya Idul Fitri Kades Peulekung Berikan Santunan Anak Yatim.

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:47 WIB

Pelantikan DPK IKAPTK Kabupaten Karo Periode 2025-2030 Dihadiri Wakil Bupati Karo

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:34 WIB

Bupati Karo Serahkan Laporan Keuangan Unaudited Pemerintah Daerah Tahun 2024 ke BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:22 WIB

Relokasi Pool Tenaga Kerja Informal Simpang Tiga Laudah Untuk Mengurangi Kemacetan di Daerah Laudah

Rabu, 26 Maret 2025 - 05:36 WIB

Bupati Karo Pimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa di Kabupaten Karo

Rabu, 26 Maret 2025 - 01:07 WIB

Pemkab Nagan Raya Santunan 1.838 Anak Yatim Dan 2.125 Penyandang disabilitas. Diiringi Buka Puasa Bersama.

Berita Terbaru