Tindaklanjuti Perdamaian Lima Paguyuban Mahasiswa Dipesijuk 

Edi Sutami, SE

- Redaksi

Minggu, 5 November 2023 - 15:43 WIB

50145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Menindaklanjuti kesepakatan damai antara Lima paguyuban mahasiswa yaitu Aceh Selatan, Abdya, Aceh Tengah, Bener Meriah dan Gayo Lues yang melakukan pertikaian beberapa waktu lalu dipesijuk.

Acara pesijuk dilakukan oleh salah satu anggota Majelis Adat Aceh (MAA), yang hadiri oleh seluruh Pejabat Bupati masing-masing kabupaten, bertempat di Komplek SMK 1, 2, 3, Lhung Raya, Kota Banda Aceh. Minggu 5 Oktober 2023.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

PJ Sekda Banda Aceh, Wahyudi dalam sambutannya, mengapresiasi Polresta yang telah memfasilitasi hingga tercapainya kesepakatan damai.

Baca Juga :  Ombudsman RI Berikan Penghargaan Predikat Zona Hijau Untuk Pemkab Nagan Raya

Ia juga berharap, dengan adanya Pesijuk ini dapat menjadi hari perdamaian dan tidak terjadi lagi bentrok terjadi antarmahasiswa.

“Kalau mau tinju naik ring. Karena kalian ke sini itu untuk menimba ilmu, bukan menjadi preman. Harapan kami ini tidak terjadi lagi. Ini tanggung jawab bersama untuk menjaga ketertiban dan ketentraman masyarakat,” harap Wahyudi

Sementara Kapolresta Banda Aceh, Kombes Fahmi Irwan Ramli mengatakan, pesijuk dilakukan merupakan implementasi dari semangat para mahasiswa yang bentrok untuk berdamai.

Baca Juga :  Polres Tanah Karo Hadiri Pawai Tingkat TK dan SD Jelang HUT RI ke-78

“Ada semangat yang sama pada mahasiswa untuk mengakhiri peristiwa yang terjadi. Dan diteruskan ke tokoh-tokoh masyarakat di lima kabupaten”. kata Fahmi.

Di lokasi yang sama Kadisdik Aceh sekaligus Pejabat Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri, mengatakan mari kita ambil pelajaran dari permasalahan ini, pertikaian hanya menciptakan skat di antara kita.

” Jangan ada lagi skat di antara suku dan ras kita semua satu yaitu Aceh” ucap Alhudri saat diwawancarai

Berita Terkait

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong
Relawan Bara JP Hadir ke Solo Bela Jokowi, Terkait Rencana Aksi Polemik Ijazah
Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia
Bupati Karo Tinjau Langsung Kegiatan Gotong Royong Kebersihan Massal ASN di Perbatasan Karo – Deli Serdang hingga Kabanjahe

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 01:04 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tegaskan , bagi PNS dan Kepala Desa Terlibat Narkoba Akan Saya Pecat

Rabu, 16 April 2025 - 21:27 WIB

Warga Aceh Tenggara Dijambret, Korban Minta Bareskrim Bentuk Tim Berantas Jambret di Medan

Jumat, 11 April 2025 - 23:20 WIB

Polres Aceh Tenggara Gelar Upacara Pisah Sambut Kapolres Dari AKBP R. Doni Sumarsono ke AKBP Yulhendri

Senin, 7 April 2025 - 17:55 WIB

Tingkatkan Produktivitas Ketersediaan Pangan, Pemkab Agara Gelar Panen Padi

Senin, 7 April 2025 - 12:07 WIB

Anggota DPRK Apresiasi Kinerja Bupati Basmi Remang PSK Masuk di Aceh Tenggara

Kamis, 3 April 2025 - 12:08 WIB

Bupati Agara dan Pihak kepolisian Gerebek Gudang Beras di Temukan Ratusan Ton Diduga Beras Oplosan

Kamis, 3 April 2025 - 01:24 WIB

Satu Unit Rumah Warga Ludes Terbakar Di Aceh Tenggara

Selasa, 1 April 2025 - 18:20 WIB

Bupati Agara CepatTanggap, Jembatan putus Sudah bisa dilalui Roda Dua

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB