Pj Bupati Alhudri Dan BNN Aceh Tinjau Pembibitan Kopi Program GDAD

Edi Sutami, SE

- Redaksi

Rabu, 15 November 2023 - 07:29 WIB

50140 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pejabat Bupati Gayo Lues Drs. Haji Alhudri bersama Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Aceh Brigjen Pol. Rudy Ahmad Sudrajat, meninjau langsung lokasi pembibitan Kopi, di Dusun Blangtenggulun Desa Palok, Kecamatan Blangkejeren, Rabu 15 November 2023.

Melalui Program Grand Design Alternative Development (GDAD), BNN terus mendorong pemusnahan budidaya ganja di Negeri Seribu Bukit. Melalui langkah ini masyarakat dapat mengganti budidaya tanaman ilegal menjadi tanaman produktif.

Alhudri melihat langsung bibit kopi yang ada lokasi dan meminta mereka untuk mempraktekan bagaimana cara meraka menyemai sampai memindahkan keacmanba kopi ke dalam polibet.

Baca Juga :  DPC LSM Trinusa Tubaba Hadiri Serah Terima Kunci Rumah Layak Huni

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga meminta jangan sepenuhnya menyalahkan masyarakat karena mereka mengambil jalan pintas dalam memenuhi ekonomi keluarga.

” Ini terkait maensed saja mari lakukan pendekatan persuasif dan berikan pemahaman pada mereka bahwa tanaman kopi lebih menguntungkan dari jual ganja” ungkap Alhudri

Sementara Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi Aceh Brigjen Pol. Rudy Ahmad Sudrajat, mengatakan program budidaya kopi sudah sangat tepat mengingat tingkat kebersihan sangat tinggi juga pasarnya yang bersekala internasional.

Baca Juga :  Warga Mayarakat Dabun Gelang Ucapkan Terimasih Kepada Pj Bupati Gayo Lues Atas Peningkatan Jalan Simpang Rigeb-Rerebe

Melalui program GDAD Badan Narkotika Nasional Kabupaten Gayo yang menggandeng Koprasi Cofee Gayo Mountain Louser sebagai mitra sudah membuktikan dengan menjalin kerja sama dengan Starbucks.

” Bahkan kita sudah mendapatkan undangan dari Amerika Serikat terkait kerja ini” tutur Brigjen Pol. Rudy,.

Berita Terkait

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong
Akhibat Rem Bloong Truk Tronton Muatan Semen Hantam Rumah dan Gapura Di Ngimbang
Relawan Bara JP Hadir ke Solo Bela Jokowi, Terkait Rencana Aksi Polemik Ijazah
Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 01:04 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tegaskan , bagi PNS dan Kepala Desa Terlibat Narkoba Akan Saya Pecat

Rabu, 16 April 2025 - 21:27 WIB

Warga Aceh Tenggara Dijambret, Korban Minta Bareskrim Bentuk Tim Berantas Jambret di Medan

Jumat, 11 April 2025 - 23:20 WIB

Polres Aceh Tenggara Gelar Upacara Pisah Sambut Kapolres Dari AKBP R. Doni Sumarsono ke AKBP Yulhendri

Senin, 7 April 2025 - 17:55 WIB

Tingkatkan Produktivitas Ketersediaan Pangan, Pemkab Agara Gelar Panen Padi

Senin, 7 April 2025 - 12:07 WIB

Anggota DPRK Apresiasi Kinerja Bupati Basmi Remang PSK Masuk di Aceh Tenggara

Kamis, 3 April 2025 - 12:08 WIB

Bupati Agara dan Pihak kepolisian Gerebek Gudang Beras di Temukan Ratusan Ton Diduga Beras Oplosan

Kamis, 3 April 2025 - 01:24 WIB

Satu Unit Rumah Warga Ludes Terbakar Di Aceh Tenggara

Selasa, 1 April 2025 - 18:20 WIB

Bupati Agara CepatTanggap, Jembatan putus Sudah bisa dilalui Roda Dua

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB