Tengku H Ruslan Husni SAg Merupakan Sosok Yang Berbasis Religius (Agamis) Diharapkan Maju Sebagai Kandidat Wakil Bupati Agara Periode 2024-2029

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 18 Maret 2024 - 16:47 WIB

501,589 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kutacane waspada Indonesian | Tengku H Ruslan Husni SAg, merupakan tokoh muda yang kharismatik selain beliau berbasis latar belakang pendidikan juga beliau tokoh agamis (religius). Kemudian beliau ini merupakan anak yang kedelapan dari dua belas bersaudara. Serta Tengku H Ruslan Husni SAg merupakan anak kandung dari ulama besar di kabupaten Aceh Tenggara provinsi Aceh, yakni Syekh H Djafar Shidiq (JS), beliau adalah penggagas Pimpinan Pondok Pesantren Nurul Islam Lawe Tuban kecamatan Bambel kabupaten Aceh Tenggara.

Beberapa kalangan tokoh masyarakat di daerah sepakat segenap kabupaten Aceh Tenggara sangat berharap, supaya beliau tetap bisa maju mendampingi kandidat Bupati Agara, karena beliau merupakan sosok yang terbaik di semua kalangan masyarakat luas. Sebab beliau sosok agamis dan berlatar belakang pendidikan yang ia tempuh melalui madrasah dan pesantren sejak kecil. Sehingga karakter beliau bernuansa sangat sederhana dan bersahaja dan menampilkan kewibawaan yang dicintai oleh masyarakat luas. Ujar Sabaruddin Tarigan kepada waspada Indonesian Senin (18/3/24).

Menurutnya jika ditinjau dari sudut pandang kami sebagai masyarakat, beliau ini merupakan salah satu tokoh yang ideal untuk maju sebagai kandidat wakil Bupati untuk mendampingi kandidat Bupati Aceh Tenggara periode 2024-2029 pada pesta demokrasi Pemilihan Kepala Daerah Nopember mendatang, yang tidak lama lagi pesta demokrasi ini dilaksanakan.

Baca Juga :  Polisi Limpahkan Ke Jaksa Berkas Ayah Tiri Lecehkan 3 Orang Kakak Beradik Dibawah Umur, Keluarga Korban Minta Pelaku Dihukum Berat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan menurut Zaini Batubara, mengungkapkan hal sama, berdasarkan pantauan kami, bahwa H Ruslan Husni SAg, merupakan keluarga besar yang berkecimpung dalam dunia Pendidikan Islam atau kumpulan ulama di Aceh Tenggara, diantaranya pengurus pondok pesantren Nurul Iman, Lawe Pasaran kecamatan Lawe Sumur, yakni yang mulia Drs Tengku H Bukhari Husni MA, selain beliau merupakan pimpinan pondok pesantren juga saat ini menjabat sebagai Ketua Majelis Permusawaratan Ulama (MPU) , kabupaten Aceh Tenggara.

Selanjutnya Tengku Affan Husni JS, yang juga merupakan pimpinan pondok pesantren Nurul Islam, Lawe Tuban yang juga mantan Dewan Kehormatan (BK) DPRK Agara, Alm Drs Tengku H Irfan Husni juga beliau pernah duduk di kursi DPRK Agara,. Selanjutnya Tengku H Marhaban Husni JS, ulama tersohor di Aceh Tenggara saat ini, beliau selaku pimpinan jama’ah pengajian teras Bustanul Jannah, di desa Pinding dan juga Pembina Pondok Pesantren Nurul Islam Lawe Tuban.

Selain itu Tengku H Ruslan Husni SAg beliau juga merupakan Abang kandung dari, Tengku H Marwan Husni JS S Sos i, beliau sudah dua periode menjabat sebagai anggota DPRK Aceh Tenggara 2017-2022 -2024-2029 dari Partai Amanat Nasional (PAN) , yang dinakhodai oleh H Ryasid Efendi ST MT, selaku Ketua PAN Agara.

Baca Juga :  Aparat Kepolisian Maupun Kejaksaan Diminta Usut Penggunaan Dana Desa Tanjung Aman Kecamatan Darul Hasanah Aceh Tenggara Sejak Tahun 2022-2024

Selanjutnya Alm Drs Tengku H Syakirin juga beliau mantan anggota DPRK Aceh Tenggara. Kemudian DR Tengku Sufyan Husni Salam M.Ed, mantan Ketua STAISES dan saat ini menjabat sebagai Ketua Baitul Mal Aceh Tenggara, merupakan anak sepupu beliau. Itulah sederetan nama nama besar keluarga Tengku H Ruslan Husni SAg, yang tidak terlepas dari akademisi dan religius tentunya akan mampu membawa perubahan dunia pendidikan di Aceh Tenggara kedepannya. “Pun demikian dan mereka mereka ini semuanya berbasis agama.

“Dan menurut hemat kami, sambung mereka selaku sumber media ini, apabila Tengku H Ruslan Husni SAg, yang notabene nya, merupakan tokoh pendidikan yang pernah menduduki jabatan ketua majelis pendidikan daerah (MPD) Aceh Tenggara periode 2018-2023 yang mempunyai karakter religius, jujur dan toleransi. Bila dipadukan/disandingkan dengan Calon kandidat Bupati yang memiliki ilmu tata pemerintahan yang mempuni dalam menjalankan roda pemerintahan dan mempunyai karakter kerja keras, kreatif, inovatif, disiplin ini sudah merupakan suatu yang sangat luar biasa sehingga dapat mencerminkan sinergitas, integritas dalam memimpin kabupaten Aceh Tenggara. Sehingga menjadikan pemimpin yang berkualitas dan kredibilitas dan akuntabel kedepannya… Inilah yang menjadi harapan masyarakat luas. semoga…?

Penulis: Hidayat

Berita Terkait

Protes Warga Desa Lawe Beringin Horas Meningkat, Kejaksaan Didesak Bertindak Tegas Terkait Kasus Dana Publik
Tabligh Akbar Peringati Isra Mi’raj di Aceh Tenggara Berlangsung Khidmat, Wakil Bupati Ajak Masyarakat Teladani Keteladanan Rasulullah SAW
DPRK Aceh Tenggara Akan Panggil BPBD Terkait Dugaan Penumpukan Logistik Bantuan
Kapolda Aceh Serahkan 300 Kasur untuk Korban Banjir Bandang di Ketambe
Menanti Taji APH di Aceh Tenggara: Antara Anggaran “Hantu” dan Pembiaran Sistematis
Respons Cepat Dinsos Agara: Nasi Bungkus untuk Korban Kebakaran Strak Pisang
Wakil Bupati Ajak Masyarakat Jadikan Isra Mi’raj Sebagai Momentum Memperkuat Iman dan Kepedulian Sosial
STKIP Usman Safri Kutacane Wisuda 87 Mahasiswa, Pemkab Apresiasi Kontribusi Dunia Pendidikan bagi Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB