Ketua Umum DPP Horas Bangso Batak Akan Lantik Pengurus DPD Horas Bangso Batak Timika – Papua Tengah

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 10 Juli 2024 - 18:23 WIB

50128 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan | Ketua Umum Horas Bangso Batak (HBB) Lamsiang Sitompul,SH,MH akan melaksanakan pelantikan pengurus DPD Horas Bangso Batak (HBB) Timika – Papua Tengah pada 12 Juli 2024 di Hotel Horison Diana – Timika Papua Pukul 13.00 Wib.

Kegiatan pelantikan tersebut akan diawali dengan penyambutan tamu dan undangan, pembukaan, doa pembuka, menyanyikan lagi Indonesia Raya, menyanyikan lagu Horas Bangso Batak, Laporan Ketua Panita Pelantikan, Pembacaan SK Pengurus DPD HBB Papua Tengah periode 2023-2028, Tortor Batak.

Tak hanya itu, Kegiatan juga akan dilanjutkan dengan, Penyerahan Petaka dari Ketua Umum DPP Horas Bangso Batak (HBB) kepada Ketua DPD Timika Papua Tengah, Kata sambutan dari Ketua DPD Horas Bangso Batak Timika – Papua Tengah, Tarian Papua, Kata Sambutan Dari Ketua Umum DPP Horas Bangso Batak, Tortor Batak, Kata sambutan dari Bupati Kabupaten Mimika Bapak Johanes Rettob,S.Sos.,M.M., Menyanyikan lagu Tanah Papua, Sesi foto, Ramah tamah, Lelang, Acara hiburan, Menyanyikan lagu O..Tano Batak, dan Doa Penutup.

Baca Juga :  Denpom I/5 Medan Buktikan Komitmen Anti-Narkoba, Tak Ada Oknum TNI Terlibat Dalam Peredaran Narkoba di Mangkubumi

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua DPD HBB Papua Tengah, Saul Siburian saat di konfirmasi menjalaskan bahwa dirinya akan dilantik oleh Ketua Umum HBB Lamsiang Sitompul,SH,MH.

“Saya meminta doa dan dukungan dari seluruh DPD,DPC dan DPK agar kegiatan pelantikan ini berjalan dengan lancar dan sukses,” ungkapnya

Baca Juga :  Komplotan Penipu Giveaway Marelan Raup Puluhan Juta Setiap Hari

Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Horas Bangso batak, Lamsiang Sitompul,SH,MH saat di konfirmasi membenarkan hal tersebut, mohon doanya rekan rekan agar kegiatan pelantikan di Timika- Papua berjalan dengan lancar dan sukses.

“Saya bersama rombongan terdiri dari Sekretaris Umum Luhut Situmorang SH MH, Bendahara Umum Nurlinda Simanjorang SH. MKN. Acara pelantikan tersebut juga akan di hadiri oleh Pengacara Kamaruddin Simanjuntak dan Dr Nelson Simanjuntak,” ujarnya, Senin 8 Juli 2024 Malam.

(Reporter : Leodepari)

Berita Terkait

200 Ribu Paving Blok Buatan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Kembali Terjual
Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut
Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut
Rutan Kelas I Medan Gelar Makan Gratis Dengan Anak-anak Panti Asuhan
900 Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Khusyuk Berdzikir Peringati Tahun Baru Islam 1447 Hijriah
Lapas Kelas I Medan Laksanakan Program Pramuka WBP sebagai Bagian Pembinaan Berbasis Karakter
Dari Medan, Kakanwil PAS Sumut Hadiri Pembukaan Perkemahan Satya Darma Bhakti yang Digelar Serentak Nasional
Karutan I Medan Hadiri Pembukaan Perkemahan Nasional Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan Melalui Zoom dari Rutan Medan

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:09 WIB

Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut

Selasa, 1 Juli 2025 - 23:18 WIB

Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut

Sabtu, 28 Juni 2025 - 22:38 WIB

Rutan Kelas I Medan Gelar Makan Gratis Dengan Anak-anak Panti Asuhan

Kamis, 26 Juni 2025 - 22:36 WIB

900 Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Khusyuk Berdzikir Peringati Tahun Baru Islam 1447 Hijriah

Selasa, 24 Juni 2025 - 02:33 WIB

Lapas Kelas I Medan Laksanakan Program Pramuka WBP sebagai Bagian Pembinaan Berbasis Karakter

Selasa, 24 Juni 2025 - 01:43 WIB

Dari Medan, Kakanwil PAS Sumut Hadiri Pembukaan Perkemahan Satya Darma Bhakti yang Digelar Serentak Nasional

Selasa, 24 Juni 2025 - 00:24 WIB

Karutan I Medan Hadiri Pembukaan Perkemahan Nasional Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan Melalui Zoom dari Rutan Medan

Senin, 23 Juni 2025 - 12:38 WIB

Surat Terbuka Antony Sinaga kepada Presiden Prabowo Subianto Terkait Pencopotan Pejabat di Pemprovsu

Berita Terbaru