Keluhkan Minim Perhatian Dan Infrastruktur Desa Di Simalungun, Para Pelaku UMKM Rela Rogoh Kocek Untuk Undang Anton – Benny

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 08:44 WIB

50213 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Simalungun – Para Pelaku UMKM Batu Silangit yang tergabung dalam paguyuban Marsada Simalungun Undang Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Simalungun DR.Haji Anton Achmad Saragih/Benny Gusman Sinaga ST ke Nagori Batu Silangit, Kecamatan Tapian Dolok, Kabupaten Simalungun. Jum’at ,(04/10/2024).

Undangan tersebut disampaikan atas keyakinan masyarakat Nagori Batu Silangit, Kecamatan Tapian Dolok atas kemampuan kepemimpinan pasangan Calon ini kedepannya untuk memimpin Kabupaten Simalungun.

Undangan tersebut disampaikan Ketua Panitia Wiwik Sartika Saragih didampingi Sekretaris Panitia Erny Frida Simanjuntak beberapa waktu yang lalu dan diterima oleh Dadang Pramono Selaku Tim Pemenangan Anton – Benny.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Panitia Wiwik Sartika Saragih didampingi Sekretaris Panitia Erny Frida Simanjuntak menyampaikan jika undangan tersebut untuk Pasangan Calon Anton Benny, agar dapat hadir dan mendengar setiap aspirasi yang disampaikan warga.

Baca Juga :  Mewakili Kapolres Simalungun Kapolsek Serbalawan Hadiri Syukuran Pangulu Dolok Maraja dan Peletakan Batu Pertama Pembangunan SPAM

“Kegiatan ini kami lakukan dengan biaya sendiri. Kami hanya berharap pak Haji Anton Saragih mau datang untuk mendengar aspirasi kami para pelaku UMKM,”sebut Istri dari dr. Darwin Siahaan sembari menambahkan jika pada pertemuan tersebut para pelaku UMKM dan warga akan melakukan Deklarasi sebagai wujud dukungan terhadap Paslon Anton – Benny.

Mereka yakin jika dibawah kepemimpinan Anton – Benny kedepannya, para Pelaku UMKM yang ada di desa mereka bisa selamat dari jeratan rentenir.

“Warga kami khususnya para pelaku UMKM sudah sangat banyak jadi korban rentenir. Ini terjadi karena sulitnya akses permodalan untuk membantu mereka,” ujar salah seorang warga menanggapi.

Sementara Wiwik menyampaikan jika selama ini perjuangan hidup para pelaku ekonomi di desa mereka sangat memprihatinkan. Dengan terpaksa harus hidup menjalankan usahanya dengan modal dari rentenir.

Baca Juga :  Era Petahana, Desa Batu Silangit Terlantar Mulai Dari Infrastruktur Jalan, UMKM, Hingga Ketiadaan Jaringan Cellular, Daorong Anton Benny Menang

Erni selaku sekretaris juga menyampaikan, jika para Pelaku UMKM di Desa tersebut sangat gigih. “Sedih kita melihatnya karena kurangnya perhatian dari pemerintah,” imbuhnya.

lanjut Wiwiek, Belum lagi infrastruktur jalan masuk ke desa mereka, kondisinya sangat parah. Kalau hujan ruas jalan banjir, berubah menjadi seperti sungai.

“Padahal Desa itu dikenal dengan Desa Peternakan, dan berpotensi kedepan dibangun Pabrik Kompos,”Sebutnya.

Mereka juga yakin, Insyaallah Haji Anton Saragih dan Benny Sinaga terpilih, akan amanah dalam menjalankan kepemimpinannya demi kemaslahatan seluruh warga masyarakat Simalungun.

Dilain tempat, Tim Pemenangan Dadang Pramono saat dikonfirmasi wartawan membenarkan undangan tersebut dan menyampaikan jadwal kunjungan tersebut,
“Atas undangan tersebut, Bapak DR.Haji Anton Achmad Saragih telah menjadwalkan kunjungannya ke Desa Tersebut pada hari Minggu tanggal 6 Oktober pukul 15.00 WIB ke Batu Silangit,”Tutupnya. (Tim/red)

Berita Terkait

Ikuti Panen Raya, Kapolres Simalungun Semangati Warga Lapas: “Jadikan Pengalaman Ini Bekal Kembali ke Masyarakat”
Pidsus Sat Reskrim Polres Simalungun Beraksi Cepat, Usut Tambang Pasir Ilegal di Sungai Bah Bolon
Jatanras Sat Reskrim Polres Simalungun Kembali Beraksi, Ringkus 5 Bandit Pencuri TBS di PTPN-4
Kanit Gakkum Baru Polres Simalungun Tunjukkan Aksi Cepat Tangani Laka Lantas Mematikan
Bandar Sabu Licin di Simalungun Akhirnya Tertangkap, Empat Tersangka Diamankan
Jaringan Narkoba Antar-Kabupaten Terbongkar, Sat Narkoba Simalungun Amankan Tiga Tersangka
Aksi Cemerlang Sat Narkoba Polres Simalungun: Gerebek Rumah Bandar dan Amankan Barang Bukti 6,27 Gram Sabu
Kapolda Sumut Resmikan SPPG Polres Simalungun, Tekankan Pentingnya “Security Food” untuk Jaminan Makanan Berkualitas

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB