Tingkatkan Kedisiplinan Prajurit, Anggota Provost dan Staf Intel Yonif 9 Marinir Gelar Operasi Gaktib

hayat

- Redaksi

Kamis, 16 Januari 2025 - 21:24 WIB

50161 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lampung

Pesawaran|waspadaindonesia.com
TNI AL, Kormar, Brigif 4 Marinir, Yonif 9 Marinir.
Dalam rangka meningkatkan disiplin prajurit, anggota Provost dan Staf Intel Batalyon Infanteri 9 Marinir menggelar Gaktib kepada seluruh anggota bertempat di dalam Ksatrian Mako Yonif 9 Marinir, Batumenyan, Kec. Teluk Pandan, Kab. Pesawaran Lampung. Kamis (16/01/2025).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Pelaksanaan operasi gaktib ini dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi terjadinya pelanggaran lalu lintas yang dilakukan oleh anggota Yonif 9 Marinir, mulai dari kelengkapan administrasi kendaraan berupa SIM dan STNK, kelengkapan kendaraan, dan juga kartu identitas anggota TNI. Selain itu juga bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan, tata tertib dan ketaatan hukum bagi anggota prajurit sekaligus mencegah terjadinya perbuatan melanggar hukum dalam berlalu lintas.

Baca Juga :  Berikan Rasa Aman Kepada masyarakat, Anggota polsek glagah bersama anggota koramil glagah Giat Patroli blue light.

 

Komandan Batalyon Infanteri 9 Marinir Letkol Marinir Achmad Toripin, S.A.P., M. Tr.Opsla.,
menyampaikan, ‘Bahwa dengan di adakannya gaktib tersebut dapat menimbulkan kesadaran bagi anggota prajurit untuk selalu mawas diri dalam berkendara, karena pada hakekatnya seorang prajurit TNI Korps Marinir harus bisa memberi contoh bagi masyarakat umum,sehingga dapat tercapai tujuan lain yaitu terciptanya prajurit TNI yang profesional, disiplin dalam berlalu lintas dan memiliki etika, ‘Pungkasnya.
Kamis 16/01/2025, viral petang

Baca Juga :  Penjabat Sekda Kampar Kukuhkan Ikatan Jurnalis Kampar (IJK)

(RED)

Berita Terkait

Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Tinjau Langsung Kegiatan Gotong Royong Kebersihan Massal ASN di Perbatasan Karo – Deli Serdang hingga Kabanjahe
DEKLARASI ALIANSI MASYARAKAT PESAWARAN (AMP) DUKUNG PASANGAN CABUB DAN CAWABUB, SUPRIYANTO_SURIANSYAH DI PSU PESAWARAN
Kunjungan Humanis Pemdes Sukamantri: Langkah Kecil, Makna Besar untuk Masa Depan Sukabumi
Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P Buka Secara Resmi kegiatan Seleksi Paskibraka Tingkat Daerah TA 2025, Diikuti 182 Orang Peserta
Liputan Kandang Ayam Berujung Maut: Wartawan Masuk IGD Usai Dikeroyok
Hari Kedua Pasca Lebaran, Suasana Kekeluargaan Warnai Kantor Desa Sukamantri

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Senin, 14 April 2025 - 20:46 WIB

Bupati Karo dan Jajaran Forkopimda Kab. Karo Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Sosialisasi Sekolah Unggul Garuda

Senin, 14 April 2025 - 20:34 WIB

Wakil Bupati Karo Ikuti Zoom Entry Meeting Pemeriksaan Terinci atas LKPD Kabupaten/Kota se-Sumatra Utara

Berita Terbaru