DEKLARASI ALIANSI MASYARAKAT PESAWARAN (AMP) DUKUNG PASANGAN CABUB DAN CAWABUB, SUPRIYANTO_SURIANSYAH DI PSU PESAWARAN

hayat

- Redaksi

Jumat, 11 April 2025 - 08:39 WIB

5044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

AMP Kobarkan Orasi Politik Deklarasikan Dukungan Menangkan Supriyanto–Suriansyah di PSU Pesawaran

Kamis, 10 April 2025 – 14:25 WIB,

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

, Pesawaran Lampung – Aliansi Masyarakat Pesawaran (AMP) secara resmi mendeklarasikan dukungan terhadap pasangan Supriyanto–Suriansyah dalam Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Pesawaran 2025,

Deklarasi ini disampaikan dalam acara “Panggung Orasi” yang digelar di sekretariat AMP, Desa Suka Marga, Gedong Tataan, Kamis (10/4/2025).

Ketua AMP, Saprudin Tanjung, menegaskan bahwa dukungan terhadap pasangan Supriyanto–Suriansyah bukan hanya pilihan politik, melainkan bentuk tanggung jawab moral sebagai masyarakat Pesawaran.

Saprudin Tanjung menekankan pentingnya mendukung calon dari daerah sendiri.

Baca Juga :  DEMO RICUH, RIBUAN MASSA NGAMUK TUNTUT KPU , JALAN KAN PUTUSAN, MK SECARA PENUH

Menurutnya, ketika masyarakat justru mendukung pasangan dari luar daerah, itu adalah bentuk pengkhianatan terhadap tanah kelahiran sendiri.

“Pengkhianatan itu terjadi jika ada calon asli putra daerah, tapi kita malah mendukung pasangan lain yang bukan dari Pesawaran. Makanya mulai hari ini tidak ada istirahat lagi. Kita akan suarakan ini hingga 24 Mei. Kita juga akan buat panggung-panggung orasi di kecamatan-kecamatan lain sebagai motor penggerak agar masyarakat tahu dan tidak golput,” ajaknya penuh semangat.

AMP juga merencanakan deklarasi lanjutan di 11 kecamatan lainnya untuk menggalang dukungan dari lapisan masyarakat akar rumput.

Menanggapi dukungan tersebut, calon bupati Supriyanto menyatakan rasa terima kasihnya dan menegaskan bahwa pencalonan dirinya bersama Suriansyah merupakan bentuk ikhtiar menghadirkan perubahan nyata di Pesawaran.

Baca Juga :  Kecelakaan Beruntun Di Tanjakan Prapatan Mutun Akibat Mobil Mundur Dari Tanjakan, Dua Mobil Dan Satu Unit Sepeda Motor Menjadi Konban


“Ini bukan soal kekuasaan, tapi tanggung jawab. Kami lahir, besar, dan tinggal di Pesawaran. Kami tahu penderitaan masyarakat dan kami siap memperjuangkannya,” ucap Supriyanto.

Ia juga menyoroti pentingnya pelayanan kesehatan dan menjamin layanan BPJS aktif bagi seluruh warga.

“Masyarakat tidak boleh lagi sakit lalu ditolak rumah sakit karena BPJS-nya bermasalah. Itu tugas utama kami jika dipercaya memimpin,” tegasnya.

Deklarasi AMP ini menjadi titik awal pergerakan masif mendukung pasangan Supriyanto–Suriansyah menjelang PSU yang dijadwalkan berlangsung pada 24 Mei 2025.

(RUMLI)

Berita Terkait

LSM Trinusa dan IWANI Lampung Gelar Rakor dan Halalbihalal Jelang Rakerda 2025
Korps Marinir: Brigif 4 Mar/BS Bersama Pemprov Lampung Dirikan Posko Penggalangan Pengumpulan Bantuan Kemanusian Korban Bencana Myanmar
Bupati Nagan Raya Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Abu Razak
DEMO RICUH, RIBUAN MASSA NGAMUK TUNTUT KPU , JALAN KAN PUTUSAN, MK SECARA PENUH
GELAR DENGAR PENDAPAT (RDP).Anggota DPRD Pesawaran Usulkan KPU Perpanjang Waktu Pendaftaran Peserta PSU
PESAWARAN LAMPUNG- DPC Partai Demokrat Pesawaran bersama jajaran dengan tegas menyampaikan keberatan atas keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pesawaran yang menerima berkas pencalonan Supriyanto – Suriansyah Ralieb.
BENDUNGAN JEBOL, Ratusan HA sawah di kecamatan Marga Punduh Terancam Gagal Panen
JEMBATAN PENGHUBUNG, DESA SUKA BANJAR KE DUSUN LIMA (5)Ambruk Diterjang Banjir, Ratusan KK di Desa Sukabanjar Terisolir

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 17:15 WIB

Pemkab Nagan Raya Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran.

Jumat, 11 April 2025 - 16:42 WIB

TRK Bupati Nagan Raya Kunker Di Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang.

Senin, 7 April 2025 - 20:59 WIB

Panen Raya Padi Serentak TRK Bupati Nagan Raya Potong Padi Mengunakan Combat.

Selasa, 1 April 2025 - 18:24 WIB

Bupati Nagan Raya Gelar Open House Idul Fitri 1446 Hijriah Di Anjungan Pendopo

Sabtu, 29 Maret 2025 - 04:03 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446.H Bupati Nagan Raya Tinjau POS Pengamanan

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB