DPC ASWIN Kabupaten Pringsewu Gelar Rapat Pemantapan Struktur Organisasi

hayat

- Redaksi

Kamis, 17 April 2025 - 16:33 WIB

50115 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pringsewu- Dewan Pimpinan Cabang Asosiasi Wartawan Internasional (DPC-ASWIN) Kabupaten Pringsewu Lampung menggelar rapat internal bersama seluruh jajaran yang tergabung, prihal pemantapan struktur organisasi pada hari Kamis (17/4/2025).

Rapat organisasi yang di nahkodai langsung oleh ketua DPC Aswin kabupaten Pringsewu Hayat yang di dampingi oleh wakil ketua, sekretaris, bendahara, ketua OKK dan anggota…

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hayat ketua DPC Aswin kabupaten Pringsewu mengatakan di gelarnya rapat ini untuk menindaklanjuti penetapan struktur kepengurusan organisasi Aswin di Kabupaten Pringsewu dengan penekanan kepada konsulidasi jajaran pengurus yang sudah di bentuk sesuai ketentuan yang ditetapkan.

Baca Juga :  *Polsek Gadingrejo Limpahkan Kasus Kepemilikan Senpi Rakitan ke Kejaksaan Negeri Pringsewu

“Dengan adanya penetapan struktur kepengurusan organisasi ASWIN ini, di harapkan organisasi Aswin kabupaten Pringsewu akan menjadi garda terdepan pengawal sebagai profesi jurnalis yang profesional dan proporsional sesuai regulasi yang berpedoman pada UU NO 40 tahun 1999 tentang Pers serta memegang teguh kode etik jurnalis.

Adapun susunan pengurus yang telah di bentuk yakni sbb :

Ketua : Hayat
Wakil ketua : M. Hanafi S.IP
Sekretaris : Julian S.Pd
Wakil Sekretaris : Mahfi Rezza SE
Bendahara. : Rolly
Wakil bendahara : Ardiyan
Ketua OKK : Ainal Ikhwan SH
Anggota : Bambang/Bembeng

Dirinya juga menghimbau, kepada seluruh jurnalis yang tergabung di lembaga Aswin Kabupaten Pringsewu untuk siap menjalankan tugas dan pungsinya sebagai kontrol sosial dan selalu bersinergi dengan pemerintah daerah kabupaten Pringsewu dan stakeholder untuk bersama- sama guna mendukung kemajuan kabupaten Pringsewu.

Baca Juga :  Kepala Pekon Bumi Rejo Kecamatan Pagelaran Tutup Usia, IWO indonesia Pringsewu Sampaikan Turut Berduka

“Organisasi Aswin akan terus melakukan manuver secara mendasar, untuk dapat mengembalikan trust atau kepercayaan masyarakat terhadap profesi kewartawanan yang selama ini banyak terganggu, melalui program nyata yang lebih bermanfaat, di barengi dengan perilaku simpatik dan profesional yang harus ditunjukkan oleh setiap jajaran pengurus,” ungkap ketua Aswin Kabupaten Pringsewu, Hayat.

Di akhir penyampaiannya, rapat kepengurusan Organisasi Aswin di tutup dengan makan bersama.

Berita Terkait

Puncak Pesta Rakyat Kabupaten Pringsewu Dihibur Wayang Kulit Semalam Suntuk
Penyidik Kejari Pringsewu Kembali Terima Titipan Pengembalian Kerugian Negara, Total Capai Rp494 Juta dalam Perkara Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022
Kejaksaan Negeri Pringsewu Sosialisasikan Penerangan Hukum di Pekon Mataram  
SIARAN PERS KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU BERHASIL PULIHKAN SELURUH KERUGIAN KEUANGAN NEGARA SEBESAR RP. 576.400.000,- DALAM PERKARA KORUPSI BPHTB WARIS
Bupati dan Wabup Pringsewu Serentak Panen Raya Padi  
Kapolres Pringsewu Tegaskan Peran Polri dalam Mendukung Program Pertanian  
Destinasi Wisata di Pringsewu Ramai Dikunjungi, Polisi Perketat Pengamanan  
Minal aidil wal faidzin, mohon maaf lahir dan bathin, _Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M_

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 19:55 WIB

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Kamis, 17 April 2025 - 05:28 WIB

Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB