Tingkatkan Destinasi Wisata, Bupati Batu Bara bersama Kapolsek Medang Deras Kunjungi Pantai Perjuangan Jono

REDAKSI BATU BARA

- Redaksi

Rabu, 22 Oktober 2025 - 17:02 WIB

50118 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA — Guna mendorong pemulihan destinasi wisata daerah, Bupati Batu Bara H. Baharuddin Siagian, bersama Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala melakukan kunjungan ke Pantai Perjuangan Jono sebagai upaya mengembalikan kejayaan destinasi wisata pantai yang telah lama terbengkalai. Rabu (22/10/2025).

‎Dalam kunjungan tersebut, Bupati dan Wakil Bupati meninjau berbagai sarana dan prasarana pendukung, seperti akses jalan, joglo, dan fasilitas umum (WC) yang saat ini mengalami kerusakan.

‎Bupati Baharuddin Siagian menyampaikan bahwa Pantai Jono dahulu merupakan salah satu destinasi wisata unggulan yang populer di masyarakat dan menjadi andalan wisata pantai ketika wilayah tersebut masih menjadi bagian dari Kabupaten Asahan. Namun, seiring waktu, kawasan ini mulai kurang mendapatkan perhatian.

Baca Juga :  Zahir & Aslam Dapat Dukungan Ratusan Simpatisan dan Ibu Ibu Desa Air Hitam

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

‎Jika pantai ini ingin dikembangkan kembali, maka akses jalan masuknya harus diperbaiki terlebih dahulu. Dengan jalan yang baik, saya yakin Pantai Jono dapat kembali menjadi destinasi wisata unggulan, ujar Bupati Baharuddin Siagian.

‎Lebih lanjut, Bupati menegaskan bahwa ke depan, seluruh potensi daerah, baik di sektor wisata, pertanian, maupun peternakan, akan dikelola dengan lebih baik karena selaras dengan program ketahanan pangan dan pemberdayaan ekonomi masyarakat.

Baca Juga :  Kanit Kapospol Subsektor Kuala Tanjung Ipda A. Siregar, Edukasi Pelajar Soal Disiplin dan Bahaya Narkoba

‎Selain memiliki panorama alam yang indah, Pantai Jono juga memiliki daya tarik unik, yakni menjadi habitat bagi burung-burung migran yang datang dari Australia. Setiap tahun, ribuan burung melakukan perjalanan panjang untuk bermigrasi ke pantai ini guna mencari makan dan beristirahat.

Dengan potensi alam dan keunikan ekosistemnya, Bupati berharap Pantai Jono dapat dikembangkan kembali menjadi destinasi wisata yang berdaya saing dan berkelanjutan, serta memberikan manfaat ekonomi bagi masyarakat sekitar.

Berita Terkait

Ketua IWO Batu Bara Darmansyah, Minta Kejari Batu Bara Agar Segera Meriksa Mantan Dinas PUTR Batu Bara dan PPK Nya
Gerebek Gudung di Talawi, Satreskrim Polres Batu Bara Amankan 300 Blangkas dan Dua Orang Tersangka
Kapolsek Indrapura AKP Rahmad R. Hutagaol Tinjau Aliran Sungai Pare Pare di Desa Perkotaan Bersama Warga
Ketua IWO Kabupaten Batu Bara Darmansyah Mendesak Pemkab Batu Bara Untuk Menutup PT. Tunas Pilar Sejahtera
Abaikan Surat Penghentian Batching Plant PT Tunas Pilar Sejahtera di Kabupaten Batu Bara Tetap Beroperasi Tanpa Izin
Pengurus IWO Batu Bara Audiensi Ke Kejari Batu Bara, Perkuat Sinergi Media dan Penegakan Hukum
PD IWO Desak Bupati Batu Bara Tunda Rekomendasi Pembaruan HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala, Menyampaikan Imbauan Kepada Masyarakat Untuk Mewaspadai Cuaca Yang Masih Ekstrem

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:01 WIB

Tabligh Akbar Peringati Isra Mi’raj di Aceh Tenggara Berlangsung Khidmat, Wakil Bupati Ajak Masyarakat Teladani Keteladanan Rasulullah SAW

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:17 WIB

DPRK Aceh Tenggara Akan Panggil BPBD Terkait Dugaan Penumpukan Logistik Bantuan

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:58 WIB

Kapolda Aceh Serahkan 300 Kasur untuk Korban Banjir Bandang di Ketambe

Senin, 19 Januari 2026 - 21:59 WIB

Menanti Taji APH di Aceh Tenggara: Antara Anggaran “Hantu” dan Pembiaran Sistematis

Minggu, 18 Januari 2026 - 23:29 WIB

Respons Cepat Dinsos Agara: Nasi Bungkus untuk Korban Kebakaran Strak Pisang

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:02 WIB

Wakil Bupati Ajak Masyarakat Jadikan Isra Mi’raj Sebagai Momentum Memperkuat Iman dan Kepedulian Sosial

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:57 WIB

STKIP Usman Safri Kutacane Wisuda 87 Mahasiswa, Pemkab Apresiasi Kontribusi Dunia Pendidikan bagi Pembangunan Daerah

Sabtu, 17 Januari 2026 - 22:39 WIB

Bau Anyir Dana Bencana: LSM KALIBER Mendesak Polda Aceh Audit Total BPBD Aceh Tenggara!

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB