Kanit Reskrim Polsek Medang Deras Ipda Ranto Marbun Berhasil Menangkap Tersangka Pengancaman Terhadp Korban Khairuddin

REDAKSI BATU BARA

- Redaksi

Selasa, 4 November 2025 - 23:07 WIB

5085 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA — Kapolsek Medang Deras Polres Batu Bara yang dipimpin oleh Kanit Reskrim Polsek Medang Deras Ipda Ranto Marbun, SH, berasil Menangkapan satu orang laki-laki kasus pengancaman dengan parang pancang yang dilakukan oleh Korban Khairuddin.

Peristiwa pengancaman yang di alamin oleh korban Khairuddin, Pada hari Sabtu tanggal 18 Oktober 2025 Sekira pukul 20.00 WIB. di Dusun Pasar II Desa Sidomulyo Kecanatab Medang Deras Kabupaten Batu Bara.

Saat dikonfirmasi Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala. Selasa (04/11/2025), membenarkan Tersangka yang ditangkap bernama Amri (34) warga Dusun Pahlawan I Desa Sidomulyo Kecamatan Medang Deras Kabupaten Batu Bara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Komisi IV DPRD Batu Bara Minta Inspektorat Periksa Dugaan Kejanggalan Dua Proyek Pos Lantas

Kemudian, AKP A.H. Sagala mengatakan, Pada hari Sabtu tanggal 18 Oktober 2025 sekira pukul 18.30 Wib korban mengetahui jika tersangka yang mencuri kelapa milik korban, lalu korban mendatangi agen kelapa di Kel. Pangkalan Dodek Lama, pada saat itu korban menjelaskan kepada agen tersebut agar jangan membeli kelapa yang di jual oleh tersangka.

Selanjutnya, korban pulang kerumahnya dengan membawa buah kelapa tersebut yang diambil dari agen dan sesampainya dirumah saat itu istri korban Mariam menjelaskan kepada korban bahwasanya dianya telah dimaki-maki oleh tersangka, sesaat kemudian tersangka datang dengan membawa parang babat yang di pegang dengan menggunakan kedua tangannya.

Lanjut, tersangka mengatakan dengan nada emosi, Ganti Kepala Itu Anjeng, Kalau Enggak Kubunuh Kau, sambil tersangka mengayunkan parang babat tersebut ke korban yang berjarak 3 meter sehingga atas kejadian tersebut korban merasa terancam jiwanya dan ketakutan lalu membuat laporan ke Polsek Medang Deras.

Baca Juga :  Kanit Reskrim Polsek Medang Deras Gelar Patroli Malam Cegah Geng Motor, Begal, dan Tawuran di Wilayah Hukumnya

Sekira pukul 11.30 WIB, Polsek Medang Deras mendapatkan Informasi bahwa tersangka di rumahnya yang berada di Dusun Pasar II Desa Sidomulyo dan kemudian Tim Opsnal bersama Kanit Reskrim Ipda Ranto Marbun, bersama dengan Opsnal mengamankan tersangka.

Selanjutnya, tersangka mengakui perbuatannya dan tersangka dibawa ke Polsek Medang Deras guna proses hukum selanjutnya. Tutup Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala.

Berita Terkait

Ketua IWO Batu Bara Darmansyah, Minta Kejari Batu Bara Agar Segera Meriksa Mantan Dinas PUTR Batu Bara dan PPK Nya
Gerebek Gudung di Talawi, Satreskrim Polres Batu Bara Amankan 300 Blangkas dan Dua Orang Tersangka
Kapolsek Indrapura AKP Rahmad R. Hutagaol Tinjau Aliran Sungai Pare Pare di Desa Perkotaan Bersama Warga
Ketua IWO Kabupaten Batu Bara Darmansyah Mendesak Pemkab Batu Bara Untuk Menutup PT. Tunas Pilar Sejahtera
Abaikan Surat Penghentian Batching Plant PT Tunas Pilar Sejahtera di Kabupaten Batu Bara Tetap Beroperasi Tanpa Izin
Pengurus IWO Batu Bara Audiensi Ke Kejari Batu Bara, Perkuat Sinergi Media dan Penegakan Hukum
PD IWO Desak Bupati Batu Bara Tunda Rekomendasi Pembaruan HGU PT Socfindo Tanah Gambus
Kapolsek Medang Deras AKP A.H. Sagala, Menyampaikan Imbauan Kepada Masyarakat Untuk Mewaspadai Cuaca Yang Masih Ekstrem

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB