Kapolres Subulussalam Hadiri Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2024

Waspada Indonesia

- Redaksi

Sabtu, 1 Juni 2024 - 18:40 WIB

50177 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Simpang Kiri- Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan menghadiri upacara peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024 yang diselenggarakan di halaman kantor Walikota Subulussalam Desa Lae Oram Kecamatan Simpang kiri Kota Subulussalam. Sabtu, 1 Juni 2024.

Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024 ini, mengusung tema “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045”.

Baca Juga :  Dugaan Korupsi Dana BOS APH & Inspektorat Kota Subulussalam Diminta Periksa 13 Sekolah Negeri

Dalam upacara yang berlangsung dengan khidmat tersebut, bertindak sebagai inspektur upacara Dandim 0118/Subulussalam Letkol Inf. UN Wahyu Nugroho dan diikuti oleh para Forkopimda, Jajaran dari Pemerintahan Kota Subulussalam, Tni – Polri, serta Pegawai Negeri Sipil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan lain, Kapolres Subulussalam menyampaikan bahwa kehadirannya dalam upacara ini adalah bentuk komitmen Polres Subulussalam untuk selalu mendukung dan menjaga keutuhan NKRI berdasarkan Pancasila.

Baca Juga :  Hari Jadi Subulussalam ke-61 Dimeriahkan Dengan Karnaval Budaya Nusantara Yang Unik dan Menarik, Berikut sekilas Historisnya

“Dengan peringatan Hari Lahir Pancasila ini, diharapkan seluruh masyarakat Kota Subulussalam dapat semakin memahami dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, serta bersama-sama menjaga keutuhan dan kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia, “tutup Kapolres.

Berita Terkait

Kajari Subulussalam Ikuti Rakernas Kejaksaan RI 2026, Jaksa Agung Tekankan Integritas Aparatur
Tak Lagi Menjabat, Namun Dirindukan: Kehangatan Muhun Duria Bersama Haji Affan di Jontor
Lingkungan Tak Lagi Aman, Warga Sikalondang Minta Perlindungan Aparat
AKBP Muhammad Yusuf Instruksikan Pengusutan Tuntas Aksi Teror terhadap Wartawan
Kasus Teror Wartawan dan Bayang-Bayang Pembungkaman di Daerah: Uji Nyata terhadap UU Pers
Keluarga Wartawan Syahbudin Trauma: Insiden Pelemparan Batu Memicu Kekhawatiran Kebebasan Pers!
Dugaan Migrain Tak Hapus Pasal 18 UU Pers, Intimidasi Tetap Intimidasi
Tahap II Proses Hukum: Tersangka Pelecehan Seksual di Subulussalam Resmi Diserahkan ke Kejaksaan

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:53 WIB

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:17 WIB

Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 

Sabtu, 17 Januari 2026 - 12:14 WIB

DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:53 WIB

BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba

Jumat, 16 Januari 2026 - 04:24 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:09 WIB

Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Selasa, 13 Januari 2026 - 22:04 WIB

RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR

Senin, 12 Januari 2026 - 19:51 WIB

PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB