Melalui Perdamaian Restorative Justice Polres Tanah Karo Selesaikan Kasus Saling Lapor Antara Ir. Bobby Tarigan dan Jhon Ginting

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Senin, 28 Agustus 2023 - 11:23 WIB

50664 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

 

Dengan difasilitasi Satuan Reserse Kriminal Polres Polres Tanah Karo kasus saling lapor antara Ir. Bobby Tarigan dan Jhon Junaidi Ginting akibat kesalahpahaman berhasil diselesaikan dengan perdamaian secara Restorative Justice.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kasus saling lapor diantara keduanya (06/2023) diselesaikan secara damai dengan adanya kebijaksanaan yang diambil oleh Sat Reskrim Polres Tanah Karo dibawah komando Kasat, AKP. Aryya Nusa Hidrwan, S. I. K dan melibatkan keluarga dari kedua belah pihak, sehingga perkara ini dianggap selesai dan tak perlu diproses hukum lagi hingga ke Pengadilan.

 

Kapolres Tanah Karo, AKBP. Wahyudi Rahman, SH. S. I. K. M. M melalui Kasat Reskrim, AKP. Aryya Nusa Hindrwan, S. I. K mengatakan, proses penyelesaian kasus secara Restorative Justice ini dilakukan di Ruang Unit IV Polres Tanah Karo, Jalan Veteran Kabanjahe Senin (28/08/2023), pukul 16.00 Wib.

Baca Juga :  DPD IWOi, Pringsewu Akan Laporkan Kakon Sukoharjo III Barat Ke APH, Atas Dugaan Korupsi DD

 

Dalam proses perdamaian ini juga dihadiri saksi saksi Sat Reskrim Tanah Karo dan keluarga dari kedua belah pihak, dan keduanya mencabut laporannya di Polres Tanah Karo dan sepakat dalam perdamaian tersebut secara kekeluargaan.

“Pada prinsipnya kami dari pihak penegak humum lebih mengutamakan penyelesaian perkara dengan perdamaian apalagi ini hanya diakibatkan kesalahpahaman saja, yang tentunya tidak perlu dilanjutkan sampai ke Pengadilan, karena menjelang tahun politik ini, kita ingin situasi aman, damai dan jangan ada gejolak ditengah masyarakat, apalagi lagi di Tanah Karo ini kita masih mengemban dan mengutamakan musyawarah adat, Arih – arih muat simehuli ,artinya kita bisa bermusyawarah demi mengambil jalan yang terbaik, maaf kalau saya salah” kata Kasat sembari tertawa.

Baca Juga :  Gema Takbir Berkumandang Di Kabupaten Karo Menyambut Idul Fitri 1 Syawal 1445 Hijriah

 

“Kedua belah pihak telah berdamai, saling memaafkan, dan tidak melanjutkan kasusnya ke jalur hukum,laporan Polisi yang telah dibuat oleh keduanya disepakati untuk dicabut” terang AKP Aryya Nusa menutup pembicraan.

 

 

Sementara itu Jhon Junaidi Ginting dan Ir. Bobby Tarigan mengucapkan terimakasih kepada Kepolres Tanah Karo, AKBP. Wahyudi Rahman dan Kasat Reskrim, AKP. Aryya Nusa Hindrwan, S. I. K yang telah memfasilitasi perdamaian,atas kebijaksanaan yang diambil dan menerima perdamaian ini dengan senang hati dan lapang dada.

 

( Natanael 366 )

Berita Terkait

Penataan Pusat Pasar Berastagi Agar Lebih Tertib, Aman, Bersih, dan Nyaman
Pemeriksaan Sang Direktur PT Wanatiara Persada, Praktisi Hukum : KPK harus berani tetapkan tersangka baru
Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage Dinilai Strategis Menjaga Kualitas Produk,Tingkatkan Daya Saing Jeruk Karo di Pasar Nasional dan Internasional
Negara Hadir di Tengah Duka: 3.349 Personel Dikerahkan Cari Korban Longsor Bandung Barat
Tanamkan Kesadaran dan Pengetahuan Tertib Berlalu Lintas Sejak Usia Dini Sat Lantas Polres Tanah Karo Edukasi Rambu Lalu Lintas kepada Siswa TK Sint Xaverius
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Tahapan Penting Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Bupati Karo Tinjau Lokasi Kebakaran dan Salurkan Bantuan di Desa Lingga
Mengedepankan Pendekatan Humanis Tim Gabungan Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:13 WIB

LSM TRINUSA LAMPUNG DESAK PERTANGGUNGJAWABAN ATAS DUGAAN KORUPSI PROYEK IRIGASI BESAR MENGENDAP DI SNVT PJPA BBWS MESUJI SEKAMPUNG

Rabu, 28 Januari 2026 - 09:23 WIB

Ketua LSM Provinsi Lampung Dukung Penuh Kapolri, Tegaskan Polri Harus Tetap di Bawah Presiden

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:04 WIB

LSM TRINUSA LAMPUNG LAYANGKAN SURAT TUNTUTAN DAN LAPORAN DUGAAN KORUPSI PROYEK IRIGASI KE PT. BRANTAS ABIPRAYA (Persero)

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:29 WIB

Sertijab Kepala Kejaksaan Negeri Pringsewu Digelar di Kejaksaan Tinggi Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:11 WIB

Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah

Selasa, 20 Januari 2026 - 14:18 WIB

LSM Trinusa Desak BPK RI Wilayah Lampung Audit Menyeluruh Kegiatan Anggaran Tahun 2025 Sekretariat DPRD Bandar Lampung

Minggu, 4 Januari 2026 - 19:05 WIB

SPBU 243.511 37 di Bandar Lampung Diduga Jual BBM Subsidi ke Mafia Pengecoran, Warga Geram

Rabu, 31 Desember 2025 - 13:19 WIB

Putusan Pengadilan Tegaskan Keberhasilan Penuntutan Kejari Pringsewu dalam Perkara Korupsi KUR dan KUPEDES

Berita Terbaru

PEKANBARU

Polda Riau Gelar Donor Darah dalam rangka Jumat Berkah

Jumat, 30 Jan 2026 - 15:38 WIB