Mosi Tak Percaya.? Puluhan Emak-Emak Datangi Kantor Keuchik. Kades Diduga Salah Gunakan CSR .

Redaksi

- Redaksi

Senin, 5 Februari 2024 - 13:58 WIB

50113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Diduga salah gunakan Corporate Social Responsibility (CSR), dari PT. Bara Energi Lestari ( PT – BEL) Puluhan Emak-emak di Desa Paya Udeung Kecamatan Seunagan Kabupaten Nagan Raya Provinsi Aceh mendatangi kantor Kades,mempertayalan tentang CSR tersebut. Senin 5 / 02 /2024.

Dari informasi dihimpun bantuan CSR dari PT. BEL tidak tepat sasaran sehingga masyarakat Gampong Paya Udeung Kecamatan Seunagan Kabupaten setempat menanyakan langsung kepada Kades untuk penggunaan CSR tahun 2023.

Salah satu peserta dari unjuk Rasa Eli menanyakan kepada Kades tentang persoalan yang selama ini bantuan CSR sangat tidak tepat sasaran seperti jamban sehat 4 unit yang salah satunya diberikan kepada yang tidak berhak menerimanya.

Baca Juga :  Fitriany Farhas, AP. Pj. Bupati Nagan Raya Buka Secara Resmi Sosialisasi RPLP2B.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kami meminta kepada Kades Paya Udeung untuk dapat menjelaskan, bantuan CSR yang seharusnya diberikan kepada yang membutuhkan,”pinta Eli

Ia menegaskan, seharusnya bantuan CSR betul-betul dipergunakan untuk warga yang membutuhkan jangan memilih-milih dengan memberikan kepada masyarakat yang sudah memiliki jamban di rumahnya dan tergolong orang mampu.

Eli mengharapkan kepda Pj Bupati Nagan Raya melalui BEPEDA terkait dengan Bantuan CSR di Desa Paya Udeung Kecamatan Seunagan agar di cek kembali. Karna ada yang lebih berhak mendapatkan. Tutup Eli.

Baca Juga :  IPDA Gunawansyah Bertindak Infektur Upacara Penurunan Bendera Merah Putih. HUT RI Ke-79

Sementara itu Kades Paya Udeung Nanang Darung  Dana mengaku benar ada bantuan CSR yang disalurkan dari PT. BEL tahun Anggaran 2023 dan itu yang kita bangun 4 unit jamban.

Semua pertanyaan tadi sudah kita jawab bersama di kantor kades,”Ucap Nanang.

Ia menjelaskan, bantuan CSR yang kita berikantersebut tepat sasaran dan itu sesuai dengan prosedur,”,tutup Nanang. (red)

Berita Terkait

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang
DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024
Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026
Pemkab Nagan Raya Salurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran.
TRK Bupati Nagan Raya Kunker Di Kecamatan Beutong Ateuh Banggalang.
Panen Raya Padi Serentak TRK Bupati Nagan Raya Potong Padi Mengunakan Combat.
Bupati Nagan Raya Gelar Open House Idul Fitri 1446 Hijriah Di Anjungan Pendopo
Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446.H Bupati Nagan Raya Tinjau POS Pengamanan

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Senin, 14 April 2025 - 20:46 WIB

Bupati Karo dan Jajaran Forkopimda Kab. Karo Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Sosialisasi Sekolah Unggul Garuda

Senin, 14 April 2025 - 20:34 WIB

Wakil Bupati Karo Ikuti Zoom Entry Meeting Pemeriksaan Terinci atas LKPD Kabupaten/Kota se-Sumatra Utara

Berita Terbaru