DUGAAN PENIPUAN dan Penggelapan Proyek Pengadaan, Oknum Kakon Akan Berlanjut di APH.

hayat

- Redaksi

Senin, 10 Februari 2025 - 21:48 WIB

50540 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pesawaran-WASPADA INDONESIA.com:
Pelaku oknum Kakon Antar Brak yang berada di Kecamatan Limau Kabupaten Tanggamus diduga melakukan penipuan dan penggelapan atas pekerjaan pengadaan barang, dan Kakon inisial Vdr selalu mengingkari perjanjian untuk pelunasan atau pembayaran biaya barang barang yang telah ia sepakati bersama dengan pihak PT penyedia jasa.

Rz menceritakan kasus tersebut, bermula sejak 6 Juli 2023 lalu telah terjadi kesepakatan kerja sama PT dangan oknum Kakon Vdr Awalnya menawarkan kerja sama proyek pengadaan beberapa item barang, yang mana barang barang itu memang di butuhkan untuk di desa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Sudah hampir tujuh bulan proyek pengadaan barang yang di kirim oleh PT kami itu, namun sampai saat ini belum juga di bayar. Yang ada Vdr itu cuma janji janji saja, saya menduga kuat oknum Kakon Vdr ini tidak ada itikad baik dan terlihat dari segala cara dan bermacam alasan yang iya ucapkan,” ungkap Rz senin (10/02/2025).

Baca Juga :  Maryati Warga Sripurnomo Tanggamus Patah Kaki Di Serang Buaya Saat Mandi Di Sungai Semaka

Perjanjian pembayaran Dana Desa tahap dua ditahun 2024 akan dilunasi pembayaran tersebut namun, hingga awal tahun 2025 ini perjanjian pengembalian modal tak kunjung juga dibayarkan. Oknum Kakon pun berjanji kembali dengan perjanjian melalui surat pernyataan bermatarai . Sudah sering kali berjanji melunasi pembayaran, namun meleset dari apa yang telah disepakati, hingga menjelang akhir Desember 2024, janji itu tidak terbukti.

“atas dasar inilah pihak yang dirugikan oknum Kakon akan segera koordinasi dengan Dinas terkait serta kita laporkan ke Aparat Penegak Hukum (APH) Polres Tanggamus dalam waktu dekat ini. Perbuatan oknum tersebut sudah sangat merugikan dan sudah membuat kegaduhan. Maka langkah dan sikap tegas inilah harus kami tempuh”,. Pungkasnya

Baca Juga :  M. Hanafi Resmi Minerima SK Sebagai Ketua DPC Asosiasi Wartawan Internasional (ASWIN) Kabupaten Tanggamus 2025--2030

Karena sebelumnya pihak kami dalam menyelesaikan masalah ini pun cukup beragam, dengan beberapa kali mendatangi kediaman Kepala Pekon itu. Tapi tak kunjung mendapat kejelasan.

Harapan kami pihak PT, setelah lapor ini ke Aparat Penegak Hukum (APH) dalam hal ini Polres Tanggamus untuk segera menangani kasus ini agar cepat selesai. Langkah ini bertujuan agar ada efek jera bagi oknum Kades ini, dan supaya kedepan nya nanti tidak ada lagi terjadi seperti ini”,.
10/02/2025WASPADAINDONESIA.com,

(RUMLI &RED)

Berita Terkait

Revitalisasi Rp.638 Juta, Kepala Sekolah dan Dinas Sembunyikan Apa? Hak Tanah Juga Misteri
LSM TRINUSA Cium Dugaan Korupsi Dana Desa di Pekon Suka Banjar Kecamatan Cukuh Balak Tanggamus, Desak Aparat Penegak Hukum Usut Tuntas
LSM JATI: Ditemukan Dugaan Penyimpangan Anggaran Pekon Gedung Kecamatan Cukuh Balak Kabupaten Tanggamus
Kesigapan Polsek Kota Agung Dibantu Warga, Anak Tunarungu yang Sempat Hilang di Berhasil Ditemukan dengan Selamat
Konferensi Pers Rilis Akhir Tahun 2025, Polres Tanggamus Paparkan Capaian Kinerja dan Strategi Kamtibmas
Dibantu Warga dan Tekab 308, Polsek Kota Agung Amankan Dua Pelaku Curanmor
LSM TRINUSA Cium Aroma Kuat Dugaan Korupsi Dana Desa di Pekon Tanjung Betuah, Tanggamus
Terjunkan Personel Pengamanan Pilkakon PAW Sinar Jawa dan Tiuh Memon, Ini Pesan Kapolres Tanggamus

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru