*Koramil 05 Pagelaran Kodim Tanggamus Monitoring Bersih Desa di Pekon Fajar Mulya*

hayat

- Redaksi

Minggu, 21 Juli 2024 - 23:31 WIB

50108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Waspadaindonesia.com

 

PRINGSEWU : Pelaksanaan bersih desa, dalam rangka menyambut tahun baru islam 1446 Hijriah, atau lebih dikenal dengan nama Suran, dilaksanakan di Pekon Fajar Mulia, Kecamatan Pagelaran Utara Kabupaten Pringsewu Lampung.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Untuk itu, Koramil 05 Pagelaran Kodim 0424 Tanggamus melalui pos Koramil dan Babinsa Pekon setempat melaksanakan monitoring dan pengamanan kegiatan suran tersebut.

Selain menggelar doa bersama, masyarakat juga disuguhkan dengan hiburan kuda lumping, yang digelar di halaman posramil, Minggu (21/7/24).

 

Plt Danposramil Pagelaran Utara Peltu Yoyos Swondo, didampingi babinsa Pekon Fajar Mulia Pelda Andi Rozali menuturkan, bersih Desa Pekon Fajar Mulia merupakan salah satu budaya yang masih terus dilestarikan oleh masyarakat setempat.

Baca Juga :  Ditreskrimum Polda Lampung Giatkan Patroli Hunting, Ini Tujuan nya . . ! !

Untuk itu, acara ini biasanya diadakan setahun sekali, dengan berbagai macam kegiatan seperti gotong royong membersihkan Desa, ritual adat, dan pertunjukan seni budaya, semisalnya kuda lumping dihari ini.

” Tradisi Bersih Desa dilaksanakan rutin tiap tahun sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWT, selain untuk menumbuhkan kerukunan antar sesama warga, “ucap Yoyos.

Yoyos juga optomis, dengan selalu hadir bersama warga dalam setiap kesempatan juga bisa merekatkan hubungan kekeluargaan dan jalinan kerja sama yang baik sehingga kedekatan antara Babinsa dengan warga selalu terjaga.

Baca Juga :  Kemendagri Ungkap Format Data Kependudukan yang Diduga Bocor Berbeda dengan Database

Tak lupa dalam kesempatan itu dirinya juga mengimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

Selain itu, sebagai landasan utama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, melalui interaksi, interaktif dengan masyarakat dirinya juga menyampaikan tentang wawasan kebangsaan.

Ia berharap dengan menerapkan wawasan kebangsaan, dapat menjadi tonggak awal, bagi generasi muda. Untuk lebih mencintai dan menghargai Bhinneka Tunggal Ika, serta mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.

“Mari kita bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan agar tercipta suasana yang kondusif,” tutupnya.

Pewarta:Hayat*

Berita Terkait

DPC ASWIN Kabupaten Pringsewu Gelar Rapat Pemantapan Struktur Organisasi
Relawan Bara JP Hadir ke Solo Bela Jokowi, Terkait Rencana Aksi Polemik Ijazah
Penyidik Kejari Pringsewu Kembali Terima Titipan Pengembalian Kerugian Negara, Total Capai Rp494 Juta dalam Perkara Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022
Kejaksaan Negeri Pringsewu Sosialisasikan Penerangan Hukum di Pekon Mataram  
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:02 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Sekda Nagan Raya Ir. H.Ardimartha Tekankan Para ASN Kedisiplinan dan Dukung Visi – Misi TRK-Sayang

Rabu, 16 April 2025 - 20:15 WIB

Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

DPMGP4 Nagan Raya Gelar Rakor Persiapan VLH Dan Evaluasi KLA 2024

Rabu, 16 April 2025 - 19:29 WIB

Raja Sayang Wakil Bupati Nagan Raya Resmi Buka Musrenbang RKPK Nagan Raya Tahun 2026

Senin, 14 April 2025 - 23:15 WIB

Demi Perdamaian Dunia, Polri Gelar Latihan Satgas FPU 7 MINUSCA

Senin, 14 April 2025 - 20:46 WIB

Bupati Karo dan Jajaran Forkopimda Kab. Karo Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Sosialisasi Sekolah Unggul Garuda

Senin, 14 April 2025 - 20:34 WIB

Wakil Bupati Karo Ikuti Zoom Entry Meeting Pemeriksaan Terinci atas LKPD Kabupaten/Kota se-Sumatra Utara

Berita Terbaru