Budidaya Ikan Nila Dan Pelestarian Budaya Ndurung Di Desa Susuk

- Redaksi

Senin, 18 Maret 2024 - 14:09 WIB

50202 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

 

Bupati Karo , Cory Sriwaty Sebayang bersama Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting melakukan Restocking atau Penebaran Benih Ikan Nila di Tambak Mbelang Susuk, Desa Susuk Kecamatan Tiganderket Kab. Karo, Senin (18/03/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Menjaga dan melestarikan keanekaragaman ekosistem hayati dan meningkatkan stok populasi ikan di perairan umum khususnya di desa Susuk yang berpotensi untuk pengembangan perikanan yang berkelanjutan maka dilakukan Restocking atau Penebaran Ikan Nila di Tambak Mbelang Desa Susuk ini sebanyak 110.000 ekor” tutur bupati karo.

Baca Juga :  Ketua Tim Penggerak PKK Kab. Karo : Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Melalui Penguatan Peran PKK Serta Transformasi Posyandu dan Posyandu Lansia

 

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang berharap dengan adanya kegiatan ini maka pelestarian sumber daya ikan yang ada di Tambak Mbelang Susuk mampu meningkatkan stok ikan yang dapat ditangkap oleh masyarakat serta dapat melestarikan “Budaya Ndurung” untuk menyambut kerjatahun desa Susuk.

Masyarakat desa Susuk juga menyampaikan aspirasi kepada Bupati Karo terkait jalan rusak menuju desa Susuk. Menanggapi hal tersebut, Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang melalui Kadis PUTR Kab. Karo Edward Sinulingga, ST menyampaikan bahwa terkait perbaikan jalan ke desa Susuk sudah diusulkan bantuan keuangan ke Provinsi. “Ini sudah menjadi perhatian kami, untuk perbaikan jalan ke desa Susuk ini sudah diusulkan bantuan keuangan ke Provinsi dan mudah-mudahan terealisasi tahun ini”, ungkap Kadis PUTR.

Baca Juga :  Kemensos RI Serahkan Bantuan Logistik Untuk Warga Nagan Raya Yang Musibah Bencana Banjir.

 

Jesaya Muham sebagai kepala desa Susuk mewakili masyarakat menyampaikan rasa terimakasih kepada Bupati Karo yang sudah menepati janji atas terealisasinya penebaran Benih Ikan Nila Tahun 2024 di Desa Susuk.

 

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Gaji Ketiga Belas Kepada 4.605 ASN Nagan Raya Senilai Rp21 Miliar, Ini Harapan Bupati TRK
Rapat Persiapan Revalidasi Toba Caldera UNESCO Global Geopark Tahun 2025 Dihadiri Bupati Karo
Pemerintah Aceh Salurkan 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Untuk Nagan Raya
Pentahbisan Gedung Gereja GBKP, Rumah Personalia, dan Gedung KAKR GBKP Runggun Ajibuhara, Klasis Berastagi Dihadiri Bupati Karo
Bupati Karo Tegaskan Percepatan Perbaikan Jembatan Rusak di Kutaraja
Sebanyak 222 Desa KDMP Di Nagan Raya Resmi Berbadan Hukum. Wujud Nyata Dukungan Terhadap Asta Cita Presiden Prabowo
MUSDA XVIII HIPMI Sumut,Kolaborasi Pengusaha Muda Untuk Sumut Berkah
Said Mudhar PLT Camat Seunagan Timur Terbitkan SE Jadwal Tanam Serentak Tahun 2025.

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:14 WIB

Akhirnya, Mahkamah Syar’iyah Kutacane Vonis Ayah Tiri 13 Tahun 4 Bulan Penjara atas Kasus Rudapaksa Anak di Bawah Umur

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:36 WIB

MTQ ke-XL Tingkat Kecamatan Bukit Tusam Resmi Ditutup, Camat Syukri, SE.MM Ajak Warga Hidupkan Semangat Qur’ani Sehari-hari

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:16 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Beri Penghargaan kepada Atlet Berprestasi di Ajang Pencak Silat Piala Kapolda Aceh

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:14 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Santuni Anak Yatim dalam Momentum Hari Bhayangkara ke-79

Senin, 30 Juni 2025 - 21:59 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tebus Biaya Rumah Sakit Rp 72 Juta untuk Pulangkan Jenazah TKW yang Tertahan di Malaysia

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:02 WIB

Bupati Aceh Tenggara Resmi Menutup Pameran Pembangunan HUT Ke-51: Komitmen Perkuat Kemajuan dan Kesejahteraan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 22:42 WIB

Usai Upacara HUT ke-51, Pemkab Aceh Tenggara Gelar Diskusi Pembangunan: Rumuskan Rekomendasi Strategis Demi Akselerasi Kemajuan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 22:40 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Pimpin Upacara HUT ke-51 Aceh Tenggara, Tegaskan Komitmen Bangun Daerah dan Jaga Generasi Muda

Berita Terbaru