Hati – hati Investasi Sembako Murah, Puluhan Warga Sabang Jadi Korban.

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Kamis, 5 Desember 2024 - 18:03 WIB

50106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Warga di Kota Sabang, saat ini tengah dihebohkan dengan kasus penipuan bermodus investasi sembako murah.

Sedikitnya hingga saat ini sudah ada dua puluh warga yang mengaku sebagai korban dari kasus penipuan berkedok Investasi sembako tersebut.

Sementara total kerugian ditaksir sedikitnya mencapai lebih kurang Rp 1, 800 Milyar rupiah.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nurjannah (52) warga Tanoh Buju, Cot Bak U, Kota Atas, Jumat (06/13/24) kepada awak media mengatakan awal mulanya dia dikenalkan oleh tetangganya sekira bulan September lalu, kepada pelaku dengan inisial UH (42) warga Kabupaten Bireuen.

Saat itu UH mengatakan mencari reseller Beras, Minyak dan Gula dengan potongan harga Rp 20.000 lebih murah dari harga pasar, mendengar penjelasan UH, Nurjannahpun tertarik untuk melakukan Invertasi.

Baca Juga :  Aminullah Usman adalah Perwakilan Warga Bener Meriah ke DPR RI

” Awalnya kami melakukan dengan jumlah sedikit, Rp 4.Juta per transaksi, setelah 4 kali transaksi, kami melihat lancar lancar saja, akhirnya kami mencoba bermain dengan jumlah besar Rp 40 Juta, “, Terang Nurjannah.

Namun ketika realisasi pengambilan barang sesuai waktu yang telah dijanjikan, UH tidak kunjung datang, kami mulai cemas, setiap waktu kami hubungi namun tidak ada jawaban dan bahkan nomer phonselnya sudah aktif lagi.

Mendapati hal itu saya mencoba menanyakan ke teman lain yang juga, melakukan investasi dengan UH, namun dari keterangan mereka ternyata mengalami hal yang sama seperti saya.

Baca Juga :  Ketua DPRA Tak Kunjung Teken RAPBA 2024, Mahasiswa : Jangan Zalimi Tenaga Kontrak dan Rakyat Aceh

” Kami yang menjadi korban penipuan itu sedikitnya berjumlah 20 orang, dengan kerugian ber beda beda, dari total keseluruhannya mencapai Rp 1,800 Milyar Rupiah “, Rinci Nurjannah.

Atas penipuan yang terjadi kami sudah melakukan laporan ke Polres Kota Sabang, agar pelaku segera ditangkap, untuk mempertanggung jawabkan aksi penipuan yang telah dilakukan.

Sejauh berita ini diterbitkan pihak ke Polisian belum dapat dikonfirmasi terkait laporan yang telah diberikan oleh korban. []

Berita Terkait

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh
Muslim Aiyub Siap Jadi Bagian PPA Dan Optimis PPA Akan Jadi Partai Besar Di Aceh
Polemik UU TNI Dilihat Secara Objektif, Mantan Panglima GAM Sayed Mustafa Angkat Bicara
Ketua Influencer Badan Pemenangan Aceh, Tarmizi AGe, Dukung Gekrafs Aceh Dorong Pembentukan Dinas Ekonomi Kreatif
Kami Rakyat Aceh Protes Harga Tiket Pesawat Mahal
SAPA Desak Pemerintah: Wujudkan Keadilan Harga Tiket Pesawat ke Aceh
PUSDA Kritik Kebijakan CSR Bupati Aceh Barat: Jangan Hambat Investasi!
Ketua TP-PKK Provinsi Aceh, Ny. Marlina Muzakir Resmi Lantik Ketua TP-PKK Nagan Raya

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 01:04 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tegaskan , bagi PNS dan Kepala Desa Terlibat Narkoba Akan Saya Pecat

Rabu, 16 April 2025 - 21:27 WIB

Warga Aceh Tenggara Dijambret, Korban Minta Bareskrim Bentuk Tim Berantas Jambret di Medan

Jumat, 11 April 2025 - 23:20 WIB

Polres Aceh Tenggara Gelar Upacara Pisah Sambut Kapolres Dari AKBP R. Doni Sumarsono ke AKBP Yulhendri

Senin, 7 April 2025 - 17:55 WIB

Tingkatkan Produktivitas Ketersediaan Pangan, Pemkab Agara Gelar Panen Padi

Senin, 7 April 2025 - 12:07 WIB

Anggota DPRK Apresiasi Kinerja Bupati Basmi Remang PSK Masuk di Aceh Tenggara

Kamis, 3 April 2025 - 12:08 WIB

Bupati Agara dan Pihak kepolisian Gerebek Gudang Beras di Temukan Ratusan Ton Diduga Beras Oplosan

Kamis, 3 April 2025 - 01:24 WIB

Satu Unit Rumah Warga Ludes Terbakar Di Aceh Tenggara

Selasa, 1 April 2025 - 18:20 WIB

Bupati Agara CepatTanggap, Jembatan putus Sudah bisa dilalui Roda Dua

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB