Aksi Koboy Dua Warga Labuhan Maringgai Bawa Senjata Api Ke Mapolsek Dan Ancam Tembak Debkolektor

hayat

- Redaksi

Senin, 27 Oktober 2025 - 09:45 WIB

50768 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG TIMUR—‎Aksi Koboy dilakukan oleh dua orang pria   yang nekat ingin melakukan percobaan penembakan terhadap seorang debkolektor, di depan kantor mapolsek labuhan Maringgai, Kabupaten Lampung Timur, Senin 27/10/27.

‎Kejadian tersebut bermula saat salah seorang debkolektor bernama Hairul warga desa bumi Jawa Kecamatan Batanghari Nuban, yang di tugaskan oleh perusaahan Adira Finance untuk menanyakan keterlambatan angsuran  mobil yang jenis MITSUBISHI EXPANDER dengan No Pol BE 1256 NJ terhadap salah seorang warga Desa Bandar Negri Kecamatan Labuhan Maringgai, atas nama Komarudin, selaku nasabah perusahaan Adira Finance.

‎Menurut keterangan Hairul, namun pada saat saya tiba di lokasi keadaan rumah nasabah tersebut dalam keadaan tertutup rapat. sedangkan pada hari itu istri komarudin menjanjikan akan membayar keterlambatan angsuran mobil nya yang sudah terlambat selama empat bulan.

‎Kemudian tak berselang lama ada panggilan masuk yang mengaku Edi warga labuhan Maringgai, ia mengatakan bahwa mobil tersebut saat ini dia yang bertanggung jawab, karena sudah iya bayar dari Bapak Komarudin, dan jangan ngurus mobil itu lagi, kalau gak berurusan dengan saya, ancam Edi terhadap saya, “tegas Hairul.

‎Namun tak cukup disitu, “ia juga mengirim pesan suara dengan nada keras dan mengancam untuk menembak kepala saya. “tunggu kamu ya, nanti saya datengin kamu saya pecahin kepala kamu, kalau kamu mau tau saya, dari tahun 2008 saya pegang pestol gak ada yang berani nangkep saya, tunggu kamu ya saya belah kepala kamu kata Edi terhadap saya melalui vila telepon WhatsApp pada hari Sabtu 25/10/2025, “jelas Hairul.

‎Setelah mendapat ancaman tersebut Hairul langsung melaporkan kejadian itu di mapolsek Labuhan Maringgai. Namun ketika hendak melaporkan tiba-tiba dateng dua pria ke dalam ruangan dengan mengenakan baju kaos oblong kuning di ketahui bersama Anton dan pria berjaket hitam diketahui bernama Edi,  dihadapan Polisi kedua pria tersebut mengamuk dan mengajak Hairul keluar dari ruangan.

‎Menuruti ajakan tersebut Hairul lantas keluar, dan tanpa disadari salah satu dari mereka sudah menyelipkan senjata api di pinggang. Mengetahui hal tersebut, Oki selaku kerabat Hairul memberitahu kepada pihak kepolisian yang bertugas, setelah mendapat informasi tersebut, dengan sigap pihak kepolisian langsung melakukan penggeledahan kepada dua orang itu.

‎Ternyata benar, saat dilakukan penggeledahan kepada dua orang tersebut, salah satu dari dua orang itu atas nama Anton membawa sepucuk senjata api. Selanjutnya senjata api tersebut langsung di amankan oleh anggota kepolisian yang sedang bertugas. Namun sangat di sayangkan kedua pria tersebut tidak ikut di amankan oleh pihak kepolisian yang bertugas di Mapolsek Labuhan Maringgai, Dan tetap bergaya arogan di hadapan polisi, “jelas Oki.

Baca Juga :  Tokoh Muda Nasional Jamaluddin Idham Anggota DPR RI Jika Pasangan JOZ Menang Pupuk Gratis Untuk Petani.

 

(Hayat)

Baca Juga :  Kakek di Lampung Timur Dianiaya Menantu Hingga Patah Tulang*

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

DPC ASWIN Lampung Timur Perdana Audiensi dengan Wakil Bupati, Bahas Sinergi dan Kemajuan Daerah
DPD PARTAI GOLKAR LAMPUNG TIMUR GELAR HUT KE-61 DENGAN BERBAGAI KEGIATAN SOSIAL
Uang Gabah Tidak di Bayarkan,Petani Akan Laporkan Kepala Desa Trisno Mulyo Ke Polisi  
Kakek di Lampung Timur Dianiaya Menantu Hingga Patah Tulang*
Menjelang Hari Pencoblosan Pemilihan Kepala Daerah Forkopimda Nagan Raya Gelar Rapat Konsolidasi Kesiapsiagaan
Menjelang Ha 3 Pencoblosan Panwaslih Nagan Raya Melakukan Patroli Keliling
Puluhan Siswa SMA N 1 Seunagan Mengikuti Sosialisasi Safety Riding.
Tokoh Muda Nasional Jamaluddin Idham Anggota DPR RI Jika Pasangan JOZ Menang Pupuk Gratis Untuk Petani.

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 01:30 WIB

Dinsos Aceh Tenggara Bantah Isu Pemotongan Dana Makan Panti, Tegaskan Hanya Pinjaman Internal yang Sudah Dikembalikan

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:07 WIB

Empat Terpidana Maisir Jalani Uqubat Cambuk di Halaman Kantor Kejari Aceh Tenggara

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:46 WIB

Emak-emak Desa Terutung Seperai Desak Inspektorat Aceh Tenggara Terbitkan LHP

Rabu, 28 Januari 2026 - 13:22 WIB

Pemda Aceh Tenggara Tepat Janji, Tulah Desa Cair: Bukti Nyata Kepedulian terhadap Aparatur

Rabu, 28 Januari 2026 - 01:51 WIB

Jaksa Didesak Usut Kepala Desa Lawe Beringin Horas yang Diduga Tilep Dana Desa

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:23 WIB

Jembatan Gantung Putus, Warga Tanjung Terisolasi dan Kesulitan Angkut Hasil Kebun

Selasa, 27 Januari 2026 - 02:04 WIB

Jaksa Tuntut Hukuman Mati bagi Ardi Sahputra atas Pembunuhan Berencana yang Tewaskan Lima Warga di Aceh Tenggara

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:11 WIB

Protes Warga Desa Lawe Beringin Horas Meningkat, Kejaksaan Didesak Bertindak Tegas Terkait Kasus Dana Publik

Berita Terbaru