Polres Bata Bara Pasang Spanduk Himbauan Bertulisan Ayo Perangi Narkoba dan Jaga Keluarga Kita Dari Peredaran Gelap Narkoba

REDAKSI BATU BARA

- Redaksi

Selasa, 27 Januari 2026 - 11:05 WIB

5034 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA — Polres Batu Bara terus menunjukkan komitmennya dalam memerangi peredaran dan penyalahgunaan narkoba. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan menggencarkan edukasi kepada masyarakat melalui pemasangan spanduk imbauan bahaya narkoba di sejumlah titik yang ada.

Spanduk bertulisan, Ayo Perangi Narkoba, jaga keluarga kita dari peredaran gelap narkoba, segera laporkan apabila anda mengetahui adanya penyalahgunaan narkotika di Wilayah anda,

Saat dikonfirmasi awak media, Kasat Narkoba Polres Batu Bara AKP Arifin Purba. Selasa (27/01/2026). mengatakan, Spanduk tersebut berisi pesan-pesan edukatif yang mengajak masyarakat menjauhi narkoba serta berperan aktif dalam menjaga lingkungan dari pengaruh negatif barang terlarang tersebut.

Baca Juga :  Kapolsek Indrapura AKP Rahmad R. Hutagaol Tinjau Aliran Sungai Pare Pare di Desa Perkotaan Bersama Warga

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Langkah ini diharapkan mampu meningkatkan kesadaran publik, khususnya generasi muda, akan dampak buruk narkoba bagi kesehatan, masa depan, dan kehidupan sosial.

Lanjut Kasat Narkoba, menyampaikan bahwa pemasangan spanduk merupakan bagian dari strategi preventif Polri untuk menekan angka penyalahgunaan narkoba di wilayah hukum Polres Batu Bara. Selain penegakan hukum, pendekatan edukatif dinilai penting agar masyarakat memahami bahaya narkoba sejak dini.

Baca Juga :  Kapolres Batu Bara Terus Salurkan Bantuan dan Kawal Pemulihan Pasca Banjir di Wilayah Hukumnya

Dengan adanya imbauan yang mudah dibaca dan dipahami, Satres Narkoba Polres Batu Bara berharap masyarakat semakin peduli dan berani melaporkan apabila mengetahui adanya aktivitas penyalahgunaan atau peredaran narkoba di lingkungannya.

Kaplolres Batu Bara AKBP Doly Nelson H. Nainggolan melalui Kasat Narkoba Polres Batu Bara AKP Arifin Purba menegaskan akan terus melakukan berbagai upaya pencegahan dan pemberantasan narkoba demi terciptanya lingkungan yang aman, sehat, dan bebas dari narkoba. Tegas Kasat Narkoba Polres Batu Bara AKP Arifin Purba. (Herman Pelangi).

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Pesiar Internasional Dongkrak Perekonomian Lokal Batu Bara, Ribuan Turis Nikmati Keindahan dan Budaya di Batu Bara
Ketua IWO Batu Bara Darmansyah, Minta Kejari Batu Bara Agar Segera Meriksa Mantan Dinas PUTR Batu Bara dan PPK Nya
Gerebek Gudung di Talawi, Satreskrim Polres Batu Bara Amankan 300 Blangkas dan Dua Orang Tersangka
Kapolsek Indrapura AKP Rahmad R. Hutagaol Tinjau Aliran Sungai Pare Pare di Desa Perkotaan Bersama Warga
Ketua IWO Kabupaten Batu Bara Darmansyah Mendesak Pemkab Batu Bara Untuk Menutup PT. Tunas Pilar Sejahtera
Abaikan Surat Penghentian Batching Plant PT Tunas Pilar Sejahtera di Kabupaten Batu Bara Tetap Beroperasi Tanpa Izin
Pengurus IWO Batu Bara Audiensi Ke Kejari Batu Bara, Perkuat Sinergi Media dan Penegakan Hukum
PD IWO Desak Bupati Batu Bara Tunda Rekomendasi Pembaruan HGU PT Socfindo Tanah Gambus

Berita Terkait

Jumat, 12 Desember 2025 - 14:03 WIB

LSM JATI Soroti Anggaran Bagian Umum Sekda Way Kanan, Kirim Pemberitahuan Aksi ke Kejati Lampung

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:11 WIB

TRAGIS !! GERBEK JUDI SABUNG AYAM TIGA POLISI TEWAS TERTEMBAK

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:03 WIB

TRAGIS !! GERBEK JUDI SABUNG AYAM TIGA POLISI TEWAS TERTEMBAK

Rabu, 19 Februari 2025 - 19:06 WIB

Sempat Viral Kecelakaan Tunggal Mobil Durian di Jalinsum Way Kanan, Warga dan Sopir Sepakat Berdamai Hentikan Perkaranya

Rabu, 5 Februari 2025 - 07:51 WIB

Sepakat Berdamai, Polres Way Kanan Bersama Bapas Kelas II B dan UPT PPA Pemkab Way Kanan Serta Massa Aksi Unras Hentikan Perkara Pencurian Dua ABH di Polsek Way Tuba

Minggu, 28 Juli 2024 - 22:18 WIB

Sat Narkoba Polres Way Kanan Berhasil mengamankan Diduga Pelaku Peyalah Gunaan Narkotika.

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

HGU PT KIM Yang Bermasalah Dengan Masyarakat Resmi Ditutup

Selasa, 27 Jan 2026 - 13:02 WIB