352 Mahasiswa KKN Angkatan 11 UGL Aceh Di Lepas Bupati Aceh Tenggara

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 9 Mei 2025 - 19:21 WIB

50239 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE WASPADA INDONESIA -Bupati Aceh Tenggara, HM Salim Fakhry, SE, MM melepas 352 mahasiswa Universitas Gunung Leuser Aceh,
yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) angkatan 11,Tahun ajaran 2025.

KKN Universitas Gunung Leuser Aceh bertemakan, Pemberdayaan Masyarakat Menuju Desa Mandiri, Kreatif, Berbudaya dan Bebas Dari Narkoba. acara ini berlansung di depan Gedung Serbaguna Universitas Gunung Leuser Aceh, pada Jumat 9 mei 2025

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara tersebut dihadiri Ketua DPRK mewakili,
Kapolres Agara, AKBP Yulhendri, Dandim 0108 Agara,
Letkol Czi Arya Murdyantoro ST, para tamu undangan. Selain itu juga hadir pengurus dan pengawas Yayasan Pendidikan Gunung Leuser Kutacane.

Bupati Aceh Tenggara, HM Salim Fakhry, SE, MM berpesan kepada para mahasiswa agar dapat menjaga nama baik almamater, sekaligus menghormati norma yang berlaku di tempat KKN, agar tidak terjadi hal-hal yang dapat berpotensi menimbulkan konflik di masyarakat.

“Saya berharap agar para mahasiswa KKN dapat berbaur bersama masyarakat, hilangkan sekat dan perbedaan yang mungkin ada, sehingga nantinya kegiatan KKN berjalan dengan baik,” ucapnya.

Baca Juga :  Kutacane waspada Indonesia.com | Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Aceh Tenggara (Agara) membuka pendaftaran bakal calon (balon) Ketua, menjelang musyawarah daerah (MUSDA) ke-XII di Kutacane , Aceh Tenggara . Ketua panitia Musda KNPI Aceh Tenggara sekaligus anggota Karateker. Mirza Al Mahbubi lewat siaran pers nya mengatakan, Pendaftaran Calon Ketua di buka pada tanggal 11-13 Oktober 2023. Kemudian Verifikasi Berkas Pencalonan 14 Oktober 2023 dilanjutkan dengan Pengumuman. Pelaksanaan MUSDA XII KNPI ACEH TENGGARA diselenggarakan Pada Tanggal 16 Oktober 2023, Jadwal ini menyesuaikan Agenda KNPI PROVINSI ACEH, Dimana ada 2 Kegiatan Besar yang akan di laksanakan yaitu kegiatan Umroh Bersama KNPI ACEH Serta Persiapan Pelaksanaan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023. Ujarnya "Bagi para pemuda Aceh Tenggara yang siap bersaing dan bertarung untuk merebut Kursi ketua KNPI 1 Aceh Tenggara di persilahkan untuk mendaftar ke Sekretariatan atau bisa menghubungi Kontak Yang tertera". Adapun yang menjadi syarat Pencalonan yaitu berusia belum 41 tahun berdomisili di kabupaten Aceh Tenggara, kemudian pernah menjadi pengurus KNPI, Atau pengurus OKP Nasional dibuktikan dengan surat keputusan (SK) . Mirza Al Mahbubi melanjutkan , untuk pencalonan Kandidat Harus Mendapat 3 surat dukungan dari pengurus kecamatan serta 6 OKP ( Organisasi Kepemudaan ) yang kepungurusannya aktif dan masih berlaku. Serta bisa membaca Al- Quran. "Informasi lebih lanjut bisa di lihat di spanduk di jalan depan kantor DPRK Aceh Tenggara , atau dapat mendatangi panitia mulai dari jam 10:00 - 16:00 WIB . Dan bisa langsung menghubungi saudara Ikhwan kartiwan (082168652674). Kami akan menerima dan melayani semua pemuda aceh tenggara yang mendaftar sesuai aturan dan kriteria yang dipersyaratkan” Jelas boby yang akrab disapa. Berdasarkan hasil Rapimda 04 Oktober 2023 Lalu,yang tercatat sebagai peserta musda ialah : -16 pengurus Kecamatan -17 OKP peserta penuh -8 OKP peserta Peninjau -Unsur DPD I KNPI Aceh -Majlis pemuda Indonesia (MPI) kab. Aceh Tenggara -Unsur carateker KNPI Aceh tenggara “Saya mewakili panitia untuk mengajak seluruh pemuda dan pimpinan OKP Aceh Tenggara mendukung dan mensukseskan acara ini , karna musda KNPI ini acara besar bagi pemuda dan OKP Aceh Tenggara .” Tutur Boby [Hidayat]

Ia juga berpesan kepada para camat, Kapolsek, koramil, kepala desa dapat menerima para mahasiswa dengan sebaik-baiknya, memberikan petunjuk dan arahan untuk KKN di wilayahnya, dan jika ada kendala maupun kesulitan yang dialami dapat dicari jalan keluar terbaik.

Selain itu, agar senantiasa menjalin komunikasi dengan para mahasiswa maupun para supervisor KKN, sehingga kebersamaan dan kekeluargaan dapat terjalin dengan baik.

Bupati juga mengatakan kepada mahasiswa/i, agar tidak terlibat narkoba jika ada mulai dari sekarang tinggalkan, saat ini pemerintah daerah lagi gencarnya perang terhadap Narkoba, saya berharap kepada anak-anak ku jangan pernah takut memberikan informasi kepada aparat atau ke saya sendiri boleh identitas kalian pasti dirahasiakan.

“Karena kami dengan Pak Kapolres dan Pak Dandim, semua pihak terkait sudah menyatakan sikap perang terhadap narkoba, saya juga berharap selama kalian KKN terus sosialisasikan bahaya narkoba yang sangat meresahkan ini agar Kabupaten Aceh Tenggara Bebas dari Narkoba tutupnya.

Baca Juga :  Bupati Aceh Tenggara Tinjau Dapur Gizi SPPG di Biak Muli, Pastikan Makanan Sehat untuk Peserta Didik

Sebelumnya, dalam apel, Rektor UGL Aceh, Dr. Indra Utama, melaporkan kuliah kerja nyata tahun ajaran 2025 ini, mahasiswa di universitas tersebut yang terdiri dari berbagai fakultas akan menyebar ke sejumlah desa. “Akan menyebar ke 27 desa ke 5 kecamatan yakni, Kecamatan Bambel, Lawe Alas, Tanoh Alas,
Badar dan Kecamatan
Semadam. KKN ini kita angkat dengan tema pemberdayaan masyarakat menuju desa mandiri, kreatif, berbudaya dan bebas dari narkoba,” ungkapnya.

Menurutnya, kuliah kerja nyata dari 352 mahasiswa yang akan ditempatkan di desa-desa, selain bertujuan untuk memberi pengalaman belajar dan kerja nyata, mahasiswa ini, akan dituntun untuk mensosialisasikan bahayanya narkoba. “KKN angkatan ke 11 ini, kita berupaya mensosialisasikan bahaya narkoba terhadap anak negeri dan generasi anak bangsa,” pungkasnya

(Laporan Salihan Beruh)

Berita Terkait

Sekda Aceh Tenggara Buka Dialog Konsultatif Akreditasi dan Penegerian Universitas Gunung Leuser
Skandal Tebing Lawe Alas: LIRA Bongkar Dugaan Korupsi Proyek Rp6,9 Miliar di Aceh Tenggara
PWI Aceh Tenggara Dukung Penuh Pembangunan Infrastruktur Gagasan Forbes DPRA
Polres Aceh Tenggara Tangkap Tiga Pemuda Pengguna Sabu di Sekolah Dasar
Oknum Kepala Desa di Aceh Tenggara Ditahan dalam Kasus Dugaan Korupsi Dana Desa Rp 476 Juta
Tanpa Ampun, LSM Tipikor Desak Kejari Usut Dugaan Penyelewengan Dana Kesehatan Aceh Tenggara
SMA Negeri 1 Tebing Tinggi Terbakar, DPRD Riau Dorong Percepatan Pembangunan Ulang
Pemerintah Aceh Tenggara Sosialisasikan Penguatan Koperasi Merah Putih Syariah sebagai Motor Ekonomi Desa

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 15:59 WIB

Jaya Sakti Peduli dan Berbagi Sesama Warga Setempat, Satgas Bangun Keharmonisan Lewat Ibadah dan Kebersamaan

Minggu, 12 Oktober 2025 - 15:58 WIB

Jaya Sakti Sehat, Satgas Yonif 113/JS Bangun Kedekatan Lewat Layanan Kesehatan di Kampung Bilai

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:29 WIB

TNI Jaya Sakti Bantu Warga, Pos Engganengga Bagikan Bahan Makanan Door-to-Door ke Rumah Penduduk

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:26 WIB

Satgas Yonif 113/JS Menyapa dan Dengarkan Keluhan Warga di Pedalaman Intan Jaya

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:35 WIB

Jaya Sakti Menyapa, Satgas Yonif 113/JS Bangun Silaturahmi Melalui Komunikasi dari Rumah ke Rumah

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:29 WIB

Jaya Sakti Berbagi, Satgas Yonif 113/JS Eratkan Hubungan dengan Anak-anak Kampung Bilai

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:33 WIB

Tanpa Paksaan, Peserta Isbat Nikah di Sukamaju Dukung Penuh Kelanjutan Program Legalitas Pernikahan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 16:35 WIB

Satgas Yonif 113/JS Berikan Layanan Kesehatan dari Rumah ke Rumah di Intan Jaya

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Minggu, 12 Okt 2025 - 13:12 WIB